Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN AUDIT INTERNAL

PUSKESMAS RITAEBANG

TAHUN 2019

I. Latar belakang

Monitoring dan penilaian kinerja Puskesmas dilakukan sebagai wujud


akuntabiltas puskesmas dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Berbagai
mekanisme monitoring dan penilaian kinerja dilakukan baik melalui supervisi,
laporan capaian kinerja, audit, lokakarya mini bulanan, lokakarya mini triwulan,
penilaian kinerja semester, dan penilaian kinerja tahunan.
Audit internal merupakan salah satu mekanisme untuk menilai kinerja
puskesmas yang dilakukan oleh tim audit internal yang dibentuk oleh Kepala
Puskesmas berdasarkan standar/kriteria/target yang ditetapkan.
Agar pelaksanaan audit internal dapat dilaksanakan secara efektif dan efisien,
maka disusun rencana program audit.

II. Tujuan audit

Melakukan penilaian terhadap kesesuaian sumber daya, proses pelayanan, dan kinerja
pelayanan UKM dan UKP sebagai dasar untuk melakukan perbaikan mutu dan
kinerja.
III. Lingkup audit

Pelayanan UKP: Pendaftaran dan Farmasi

IV. Objek audit

Pendaftaran: Alur dan SOP

Farmasi: Alur dan SOP

V. Standar/kriteria yang digunakan

Instrumen akreditasi Puskesmas

VI. Auditor

1. Dr. Ardi Hongy


2. Agustina Yuliyanti Tuku Riwu
3. Tamy
VII. Proses audit

1. Dilaksanakan pada tanggal 13 September 2019 di ruangan pendaftaran terkait alur


dan SOP sesuai jadwal pelaksanaan audit yang sudah dibuat dengan menggunakan
metoda observasi, wawancara, melihat dokumen dan rekaman pelaksanaan
kegiatan yang ada. Proses audit diawali dengan perkenalan tim audit, konfirmasi
jadwal audit sesuai dengan undangan yang sudah diberikan, penjelasan tujuan
audit dan penjelasan proses pelaksanaan audit oleh ketua tim audit. Selanjutnya
proses pengumpulan data dimulai dengan wawancara auditor dengan auditee
(petugas pendaftaran) terkait pelayanan ruangan pendaftaran dengan
menggunakan pertanyaan wawancara kemudian auditor melakukan observasi
pelaksanaan prosedur ruangan pendaftaran dengan menggunakan daftar tilik dan
auditor melakukan pengamatan terhadap sarana/fasilitas, dokumen terkait ruangan
pendaftaran dengan menggunakan cek list. Setelah selesai melakukan
pengumpulan data, auditor melakukan analisis kesesuaian antara fakta dengan
kriteria terkait prosedur ruangan pendaftaran. Pada akhir dari proses audit; auditor
menyampaikan resume temuan dan memberikan kesempatan kepada auditee untuk
memberikan sanggahan terhadap hasil temuan kemudian auditor melakukan
analisa dan bersama auditee membuat kesepakatan rencana tindak lanjut. Setelah
itu, tim audit mengucapkan terima kasih.
2. Dilaksanakan pada tanggal 13 Oktober 2019 di ruangan Farmasi terkait alur dan
SOP sesuai jadwal pelaksanaan audit yang sudah dibuat dengan menggunakan
metoda observasi, wawancara, melihat dokumen dan rekaman pelaksanaan
kegiatan yang ada. Proses audit diawali dengan perkenalan tim audit, konfirmasi
jadwal audit sesuai dengan undangan yang sudah diberikan, penjelasan tujuan
audit dan penjelasan proses pelaksanaan audit oleh ketua tim audit. Selanjutnya
proses pengumpulan data dimulai dengan wawancara auditor dengan auditee
(petugas farmasi) terkait pelayanan ruangan farmasi dengan menggunakan
pertanyaan wawancara kemudian auditor melakukan observasi pelaksanaan
prosedur ruangan farmasi dengan menggunakan daftar tilik dan auditor melakukan
pengamatan terhadap sarana/fasilitas, dokumen terkait ruangan pendaftaran
dengan menggunakan cek list. Setelah selesai melakukan pengumpulan data,
auditor melakukan analisis kesesuaian antara fakta dengan kriteria terkait prosedur
ruangan pendaftaran. Pada akhir dari proses audit; auditor menyampaikan resume
temuan dan memberikan kesempatan kepada auditee untuk memberikan
sanggahan terhadap hasil temuan kemudian auditor melakukan analisa dan
bersama auditee membuat kesepakatan rencana tindak lanjut. Setelah itu, tim audit
mengucapkan terima kasih.

VIII. Hasil dan analisis hasil audit

IX. Rekomendasi dan batas waktu penyelesaian yang disepakati bersama dengan
auditee
Form Ringkasan Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Ruangan yang diperiksa : Ruangan Pendaftaran

Tanggal Pemeriksaan : 13 Agustus 2019

No Uraian Bukti bukti Ketidaksesuaian thd Standar / Kriteria Analisis Tindakan Tindakan Target
Ketidaksesuaian standar/instr yang digunakan perbaikan pencegahan
objektif Waktu
penyelesaian

1 Belum tersedia Tidak ada Tersedia bagan alur Instrumen akreditasi Petugas belum Melakukan Melakukan 2 hari
bagan alur bagan alur pendaftaran memahami sosialisasi SOP monitoring
pendaftaran pendaftaran Puskesmas alur pendaftaran pelaksanaan
sesuai dengan
pendaftaran SOP
SOP
pendaftaran
2. Belum ada Petugas Petugas pendaftaran Instrumen Belum ada Melakukan Memberikan 1 bulan
tenaga yang pendaftaran berijazah Rekam Akreditasi permintaan permintaan pelatihan
kompeten sesuai lulusan SMA Medis Puskesmas tenaga ke tenaga ke Dinas kepada
dengan standar dan belum ada dinas petugas
pelatihan pendaftaran

Tidak ada Harus dilakukan Instrumen


3 Belum dilakukan formulir survey survey kepuasan Akreditasi Petugas tidak 1 minggu
survey kepuasan pelanggan Puskesmas memahami Melakukan Memberikan
kepuasan sosialisasi
pelanggan sesuai pelanggan tentang survey pelatihan
dengan SOP kepuasan survey kepada
pelanggan kepuasan petugas
pelanggan pendaftaran

Belum ada
4
informasi di Tidak tersedia Tersedia papan Instrumen Petugas tidak
ruangan papan informasi memahami Melakukan Memberikan
informasi tentang jenis Akreditasi 1 minggu
pendaftaran tentang sosialisasi SOP pelatihan
layanan, tarif, PKS Puskesmas penyampaian
sesuai denga dengan fasilitas informasi di kepada
SOP ruangan informasi petugas
kesehatan
pendaftaran pendaftaran
5. Belum ada SOP Tidak tersedia Tersedia SOP Instrumen Petugas tidak Membuatn dan Memberikan 1 minggu
identifikasi SOP identifikasi hambatan Akreditasi memahami Melakukan pelatihan
hambatan identifikasi Puskesmas tentang SOP sosialisasi SOP kepada
hambatan identifikasi identifikasi petugas
hambatan hambatan pendaftaran
Form Ringkasan Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Ruangan yang diperiksa : Ruangan Farmasi

Tanggal Pemeriksaan : 13 September 2019

No Uraian Bukti bukti Ketidaksesuaian thd Standar / Kriteria Analisis Tindakan Tindakan Target
Ketidaksesuaian standar/instr yang digunakan perbaikan pencegahan
objektif Waktu
penyelesaian

1 Tidak tersedia Tidak tersedia Tersedia hasil evaluasi Instrumen Petugas tidak Melakukan Memberikan 1 minggu
hasil evaluasi hasil evaluasi ketersediaan obat Akreditasi memahami sosialisasi SOP pelatihan
ketersediaan obat ketersediaan terhadap formularium Puskesmas SOP kepada
terhadap obat dan tindak lanjut petugas
formularium dan terhadap ketersediaan obat
tindak lanjut formularium
ketersediaan obat dan tindak
sesuai SOP lanjut
ketersediaan
obat
2. Tidak ada bukti Tidak ada Ada bukti pelaksanaan Instrumen Petugas tidak Melakukan Memberikan 1 minggu
pelaksanaan bukti pengawasan oleh Akreditasi memahami sosialisasi SOP pelatihan
pengawasan oleh pelaksanaan Dinkes Puskesmas SOP kepada
Dinkes pengawasan Kabupaten/Kota petugas
Kabupaten/Kota oleh Dinkes
sesuai SOP Kabupaten/Ko
ta

Petugas tidak
Tidak ada Ada pendokumentasian memahami Melakukan Memberikan
3 Tidak ada Instrumen sosialisasi SOP 1 minggu
pendokument efek samping obat di SOP pelatihan
pendokumentasia asian efek Akreditasi
n efek samping dalam rekam medis kepada
samping obat pasien Puskesmas petugas
obat di dalam di dalam
rekam medis rekam medis
pasien sesuai pasien
SOP

Tidak tersedia
4 Melakukan
laporan Tidak tersedia Instrumen Petugas tidak
Tersedia laporan sosialisasi SOP Memberikan
kesalahan laporan Akreditasi memahami 1 minggu
kesalahan pemberian pelatihan
pemberian obat kesalahan Puskesmas SOP
obat dan KNC kepada
dan KNC sesuai pemberian
petugas
SOP obat dan KNC
5. Tidak tersedia Tidak tersedia Tersedia SK Instrumen Belum dibuat Mengajukan Memberikan 1 minggu
SK penanggung SK penanggung jawab Akreditasi pembuatan SK pelatihan
jawab tidak penanggung tidak lanjut pelaporan Puskesmas oleh Kepala kepada
lanjut pelaporan jawab tidak Puskesmas petugas
sesuai standar lanjut
pelaporan

Anda mungkin juga menyukai