Anda di halaman 1dari 13

25 Juni 2020

Ny. Ika Fitri/ 28 Tahun


DX : G2P1A0 UK 39-40 minggu + Riwayat SC
Pasien G2P1A0 UK 39-40 minggu datang dengan keluhan perut terasa kencang-kencang sejak
3 jam SMRS. Perut semakin lama semakin terasa kencang. Keluar air-air -, Keluar lendir dan
darah -. USG terakhir 4 hari yang lalu disarankan untuk operasi SC karena riwayat SC 2 tahun
yang lalu atas indikasi CPD. Keluhan lain seperi demam, batuk, pilek, nyeri dada disangkal oleh
pasien. Saat ini menurut pasien, janin masih aktif bergerak. BAB dan BAK tidak ada keluhan.
Riwayat perjalanan dan riwayat kontak dengan pasien COVID19 (-).
-       Riwayat penyakit dahulu: HT (-), DM (-)
-       Riwayat pengobatan: -
-       Riwayat alergi: -
-       Riwayat kehamilan:
 kehamilan ini merupakan kehamilan kedua pasien
 Anak pertama lahir secara SC atas indikasi CPD. Di RSUD Cilacap, tahun 2018,
Perempuan, BB 3300 gram
KU: tampak sakit sedang
Kesadaran: composmentis, GCS: 15
TD: 110/80mmHg, HR: 82x/m, RR: 20x/m, T: 36,4C, SpO2: 98%
Kepala: normocephale, Ca -/-, SI -/-, kaku kuduk (-)
Leher: pembesaran KGB (-)
Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1
Thorax: simetris kanan dan kiri
Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-
Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)
Abdomen: cembung gravidarum, TFU: 28cm; leoplad I; bokong, leopald II: pu-ka; leopald III:
kepala. DJJ: 134x/m
Genitalia: pembukaan 0 cm, portio lunak, ketuban (-), lendir darah (-)
Ekstremitas: edema -, akral hangat
 
Pemeriksaan penunjang:

Hematologi
Hb : 11,60

Leukosit : 7,73

HT : 36,44

Trombosit : 266.000

Basofil 0,00

Eosinofil 2,00

Batang : 2,00

Segmen : 66,00

Limfosit : 27,00

Monosit : 3,00 

Waktu Pendarahan : 5,00

Waktu Pembekuan : 11,00

Serologi

HBSAG : -

HIV : -

EKG : Normoaxis

Tatalaksana :
-       Observasi TTV
-       IVFD RL 500cc 12 tpm
-       Konsul dengan dr spesialis obstetri dan ginekologi : rencana SC

25 Juni 2020
Ny. Warsem/ 50 Tahun
DX : HT Urgency + OBS Febris
Keluhan Utama :
Nyeri Kepala
Riwayat Penyakit Sekarang :
Pasien datang dengan keluhan nyeri kepala. Nyeri dirasakan seperti dintusuk-tusuk.
Pasien tidak merasakan pusing berputar. Keluhan mual +, muntah -. Mimisan -, Gusi
berdarah -. Pasien menyangkal keluhan pandangan kabur, penglihatan ganda. Demam
sejak 2 hari SMRS dirasakan naik turun dan tidak diukur dengan temperature dirumah.
Tidak terdapat adanya kelemahan anggota gerak, tidak terdapat rasa kesemutan, tidak
terdapat lidah pelo, Buang air kecil dan buang air besar lancar tanpa keluhan.
Riwayat Penyakit Dahulu :
Hipertensi + sejak 2 tahun SMRS. Riwayat DM -.
Riwayat Pengobatan :
Terkadang konsumsi captopril 25 mg apabila tensi tingi.
Riwayat Alergi :
-
Pemeriksaan Fisik :

KU: tampak sakit sedang

Kesadaran: composmentis, GCS: 15

TD: 200/110mmHg, HR: 106x/m, RR: 20x/m, T: 38,5C, SpO2: 98%

Kepala: normocephali, Ca -/-, SI -/-, Mata Cekung (-)

Leher: pembesaran KGB (-), JVP dalam batas normal

Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1

Thorax: simetris kanan dan kiri

Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-

Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)


Abdomen: Supel, BU (+) Normal. NT (-)

Genitalia: Tidak diperiksa

Ekstremitas: edema kaki (-), akral hangat,

Pemeriksaan penunjang:

Lab tanggal 25/06/20

Hematologi

Hb : 12,00

Leukosit : 8,40

HT : 35,10

Trombosit : 225.000

Basofil 0,00

Eosinofil 1,00

Batang : 1,00

Segmen : 87,00

Limfosit : 8,00

Monosit : 3,00 

Fungsi Hati

SGOT : 28,00

SGPT : 18,00

Fungsi Ginjal
Ureum : 21,00

Kreatinin : 0,82

 EKG : Normoaxis

Tx Sppd :

- IVFD RL 20 tpm
- Inj Ranitidin 3 x 1 amp
- PCT 3 x 500 mg k/p
- Domperidon 3 x 1 Tab
- Captopril 2 x 25 mg

23 Juni 2020
Ny. Payem/61 Tahun
DX : Ulkus DM Pedis Dextra + HT Grade II
Keluhan Utama :
Luka pada kaki kanan
Riwayat Penyakit Sekatang :
Pasien datang dengan keluhan terdapat luka di kaki kiri sejak 3 minggu SMRS. Luka semakin
lama semakin membesar dan susah kering. Sebelumnya kaki pasien terdapat luka karena
tergesek sepatu yang dipakai. 1 minggu SMRS luka semakin terlihat basah dan berbau.

Riwayat penyakit dahulu : DM Sejak 1 Tahun yang lalu tidak terkontrol. Riwayat Hipertensi +
sejak 1 tahun yang lalu tidak terkontrol.

Riwayat pengobatan : -

Riwayat alergi : -

KU: tampak sakit sedang


Kesadaran: composmentis, GCS: 15
TD: 150/90mmHg, HR: 80x/m, RR: 20x/m, T: 37,0C, SpO2: 98%
Kepala: normocephale, Ca -/-, SI -/-, kaku kuduk (-)
Leher: pembesaran KGB (-)
Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1
Thorax: simetris kanan dan kiri
Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-
Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)
Abdomen: Supel, BU + Normal. NTE -
Genitalia: Tidak diperiksa
Ekstremitas:
Look : Terdapat ulkus pedis dextra, Jaringan nekrotik +, PUS +hiperemis –
Feel : Krepitasi -, Teraba hangat
Move : ROM Tidak Terbatas
EKG : Normal Sinus Rhytm

Pemeriksaan Penunjang

Lab tanggal 25/6/20

Hematologi

Hb : 12,40
Leukosit : 14,27
HT : 37,14
Trombosit : 505.000
Basofil 0,00
Eosinofil 1,00
Batang : 1,00
Segmen : 89,00
Limfosit : 8,00
Monosit : 1,00
Golongan darah : O RH +
Waktu Pendarahan : 4,00
Waktu Pembekuan : 7,00
Karbohidrat
GDS : 362,00

Serologi
Hbs AG : Negatif

HIV : Negatif

Advice SpB :

IVFD Futrolit

Inj Anbacim 1 gram

Metronidazol 3 x 1 flsh

Pro Debridment

Advice SpPD :

Metformin 1 x 500 mg
Sansulin 6 Unit
Amlodipin 10 mg 1 x 1

23 Juni 2020
Tn. Doni/ 27 Tahun
DX : Abses Pedis Dextra non diabetic
Keluhan Utama :
Benjolan telapak kaki kanan
Riwayat Penyakit Sekarang :
Pasien datang dengan keluhan benjolan pada telapak kaki kanan yang dirasakan sejak
2 minggu SMRS. Awalnya pasien menusuk benjolan yang tidak diketahui penyebabnya
menggunakan jarum pentul dirumah. Setelah itu luka menjadi membesar dan terdapat
cairan kuning yang keluar, berbau dan nyeri. Demam dirasakan sejak 3 hari SMRS
dirasakan terus menerus. Tidak ada keluarga atau orang sekitar yang merasakan
keluhan yang sama.
Riwayat Penyakit Dahulu :
Hipertensi -. Riwayat DM -.
Riwayat Pengobatan :
-
Riwayat Alergi :
-

KU: tampak sakit sedang

Kesadaran: composmentis, GCS: 15

TD: 120/110mmHg, HR: 106x/m, RR: 20x/m, T: 38,5C, SpO2: 98%

Kepala: normocephali, Ca -/-, SI -/-, Mata Cekung (-)

Leher: pembesaran KGB (-), JVP dalam batas normal

Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1

Thorax: simetris kanan dan kiri

Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-

Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)

Abdomen: Supel, BU (+) Normal. NT (-)

Genitalia: Tidak diperiksa


Ekstremitas : Look : Terdapat ulkus pedis dextra, Jaringan nekrotik +, PUS +, hiperemis +
Feel : Krepitasi -, Teraba hangat
Move : ROM Tidak Terbatas

Lab tanggal 24/06/20

Hematologi

Hb : 15,70

Leukosit : 8,91

HT : 45,30

Eritrosit : 5,65
Trombosit : 205.000

Basofil 0,00

Eosinofil 3,00

Batang : 3,00

Segmen : 59,00

Limfosit : 34,00

Monosit : 1,00 

Waktu Pendarahan : 4,00

Waktu Pembekuan : 10,00

Golongan Darah : B RH +

Karbohidrat

GDS : 151
EKG : Normoaxis
Terapi :
Eksisi
IVFD Futrolit
Inj Cefim 1 gram

25 Juni 2020
Ny. Rohmah/ 26 tahun
DX : G1P0A0 UK 40 minggu Inpartu
Keluhan Utama :
Perut terasa kencang - Kencang
Riwayat Penyakit Sekarang:
Pasien G1P0A0 hamil 40 – 41 minggu datang dengan keluhan perut terasa kencang-kencang
sejak 6 jam SMRS. Perut semakin lama semakin terasa kencang. Perut terasa kencang tiap 10
menit sekali dengan durasi 30-60 detik. Keluar air-air -, Keluar lendir dan darah +. Keluhan lain
seperi demam, batuk, pilek, nyeri dada disangkal oleh pasien. Saat ini menurut pasien, janin
masih aktif bergerak. BAB dan BAK tidak ada keluhan. Riwayat perjalanan dan riwayat kontak
dengan pasien COVID19 (-).
-       Riwayat penyakit dahulu: HT (-), DM (-)
-       Riwayat pengobatan: volamil
-       Riwayat alergi: -
-       Riwayat kehamilan: kehamilan ini merupakan kehamilan pertama pasien
 
KU: tampak sakit sedang
Kesadaran: composmentis, GCS: 15
TD: 120/70mmHg, HR: 92x/m, RR: 20x/m, T: 36,4C, SpO2: 98%
Kepala: normocephale, Ca -/-, SI -/-, kaku kuduk (-)
Leher: pembesaran KGB (-)
Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1
Thorax: simetris kanan dan kiri
Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-
Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)
Abdomen: cembung gravidarum, TFU: 28cm; leoplad I; bokong, leopald II: pu-ka; leopald III:
kepala. DJJ: 134x/m
Genitalia: pembukaan 1 cm, portio lunak, ketuban (-), lendir darah (+)
Ekstremitas: edema -, akral hangat
 
Pemeriksaan penunjang:
EKG: normo sinus rhytm, HR: 88x/m
Pemeriksaan lab:
Hb: 11,5 g/dL
Eritrosit: 3,80
HT:  35,8%
Trombosit: 273.000
Lekosit: 11,8
Golongan darah B RH+
HbSAg negative
HIV non reaktif
 
-       Observasi TTV
-       IVFD RL 500cc 12 tpm
-       Konsul dengan dr spesialis obstetri dan ginekologi : rencana SC

25 Juni 2020

Ny. Taryumi/ 55 Tahun


DX : Celullitis Cruris dextra + DM Tipe II
Keluhan Utama :
Luka pada kaki kanan
Riwayat Penyakit Sekatang :
Pasien datang dengan keluhan terdapat luka di kaki kiri sejak 3 minggu SMRS. Luka semakin
lama semakin membesar dan susah kering. Sebelumnya kaki pasien terdapat bisul yang tidak
diketahui penyebabnya. 1 minggu SMRS luka semakin terlihat basah dan berbau.

Riwayat penyakit dahulu : DM Sejak 1 Tahun yang lalu tidak terkontrol. Riwayat Hipertensi +
sejak 1 tahun yang lalu tidak terkontrol.

Riwayat pengobatan : -

Riwayat alergi : -

KU: tampak sakit sedang


Kesadaran: composmentis, GCS: 15
TD: 130/90mmHg, HR: 80x/m, RR: 20x/m, T: 37,0C, SpO2: 98%
Kepala: normocephale, Ca -/-, SI -/-, kaku kuduk (-)
Leher: pembesaran KGB (-)
Mulut: faring tidak hiperemis, T1-T1
Thorax: simetris kanan dan kiri
Pulmo: vesicular +/+, wheezing -/-, rhonki -/-
Cor: BJ I dan II regular, murmur (-), gallop (-)
Abdomen: Supel, BU + Normal. NTE -
Genitalia: Tidak diperiksa
Ekstremitas:
Look : Terdapat celillitis cruris dextra, Jaringan nekrotik +, PUS +hiperemis –
Feel : Krepitasi -, Teraba hangat
Move : ROM Tidak Terbatas
EKG : Normal Sinus Rhytm

Pemeriksaan Penunjang

Lab tanggal 25/6/20

Hematologi

Hb : 12,40
Leukosit : 14,27
HT : 37,14
Trombosit : 505.000
Basofil 0,00
Eosinofil 1,00
Batang : 1,00
Segmen : 89,00
Limfosit : 8,00
Monosit : 1,00
Golongan darah : A RH +
Waktu Pendarahan : 4,00
Waktu Pembekuan : 8,00
Karbohidrat
GDS : 120,00

Serologi

Hbs AG : Negatif

HIV : Negatif

Advice SpB :

IVFD Futrolit
Inj Anbacim 1 gram

Drip Tramadol

Metronidazol 3 x 1 flsh

Pro Debridment

Advice SpPD :

Metformin 500 mg 1 x 1
Glimepirid 1 x 1

Anda mungkin juga menyukai