Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

KECAMATAN LEUWILIANG
DESA PURASARI
Jl. Raya Cisarua Desa Purasari Kec. Leuwiliang Kode Pos 16630

BERITA ACARA

Pada hari ini Kamis tanggal Dua Puluh Enam bulan Desember tahun Dua Ribu
Sembilan Belas bertempat di Aula balai Desa Purasari telah dilaksanakan Musyawarah yang
dihadiri oleh BPD, LPMD dan Tokoh masyarakat lainnya, tentang perubahan penggunaan
Dana Bantuan Provinsi (Banprov) Tahun 2019. Bahwa dana tersebut semula diperuntukan
untuk Renovasi Aula Kantor Desa/GOR, dialihkan menjadi untuk membiayai Renovasi
Kantor Desa.

Adapun alasan dialihkannya penggunaan Dana Bantuan Provinsi ini karena telah
terjadi Bencana Alam Angin Ribut yang mengakibatkan rusaknya Kantor Desa Purasari yang
cukup parah, sedangkan keberadaannya sangat dibutuhkan oleh masyarakat.

Demikian Berita Acara musyawarah ini dibuat untuk dijadikan bahan sebagaimana


mestinya.

Purasari, 26 Desember 2019


Ketua LPM Kepala Desa Purasari

SUWANDI AGUS SOLEH LUKMAN

Ketua BPD Purasari

DADI SURYADI, S.Ag


PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
KECAMATAN LEUWILIANG
DESA PURASARI
Jl. Raya Cisarua Desa Purasari Kec. Leuwiliang Kode Pos 16630

DAFTAR HADIR
MUSYAWARAH DESA

NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN

Nomor : Purasari, 24 Februari


2020
Lampiran : 1 Berkas
Perihal : Pengalihan Alokasi Dana Kepada Yth,
Bantuan Provinsi Jawa Barat Bupati Bogor
Tahun 2019 di
Cibinong

Berdasarkan hasil Musyawarah Desa Purasari yang


diselenggarakan hari Jumat tanggal 10 Februari 2020 tentang
Pengalihan Dana Alokasi Bantuan Provinsi Jawa Barat Tahun 2019.
Bahwa sehubungan dengan hal tersebut, kami sampaikan bahwa
penggunaan Alokasi Dana Bantuan Provinsi Jawa Barat Tahun 2019
sebesar Rp91.488.000.- ( Sembilan Puluh Satu Juta Empat Ratus
Delapan Puluh Delapan Rupiah).
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
KECAMATAN LEUWILIANG
DESA PURASARI
Jl. Raya Cisarua Desa Purasari Kec. Leuwiliang Kode Pos 16630

Bahwa dana tersebut semula akan dialokasikan untuk


Rehabilitasi Aula Kantor Desa, dialihkan untuk Renovasi Kantor Desa
Purasari yang rusak berat akibat bencana alam angin ribut yang terjadi
pada bulan Oktober 2019.
Berita Acara dan Daftar Hadir Musyawarah Desa tersebut
sebagaimana terlampir.
Demikianlah, atas perhatiannya disampaikan terima kasih.

Purasari, 24 Februari 2020


Kepala Desa Purasari

AGUS SOLEH
LUKMAN
Tembusan;
1. Kepala DPMD Kab. Bogor
2. Kepala Bappeda Kab. Bogor
3. Camat Leuwiliang
4. Ketua BPD Purasari
5. Ketua LPM Purasari

Anda mungkin juga menyukai