Anda di halaman 1dari 9

4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis


By admin | January 26, 2018 4 Comments

Penyajian data dapat dilakukan dengan cara menyajikan data dalam bentuk diagaram. Diagram tersebut dapat
berupa lingkaran, batang, atau garis. Tujuan dari penyajian data adalah untuk mempermudah pembaca dalam meli-
hat data.

Melalui halaman ini, idschool akan mengulas cara penyajian data menjadi diagram lingkaran, batang, dan garis.
Pembahasan akan disajikan dalam bentuk contoh soal. Akan disediakan sejumlah data, kemudian data tersebut
akan disajikan dalam berbagai bentuk penyajian data.

Diberikan sejumlah data seperti di bawah.

 
Daftar Berat Badan 60 siswa SMP N 1 Sukaraja
 
43, 40, 42, 42, 43, 44, 41, 44, 43, 42, 42, 43,
41, 40, 40, 44, 41, 40, 42, 42, 44, 43, 40, 40,
43, 44, 44, 41, 41, 41, 41, 42, 43, 44, 43, 43,
41, 43, 41, 42, 43, 41, 43, 42, 43, 41, 43, 44,
41, 43, 42, 42, 42, 42, 44, 43, 42, 42, 43, 43.
 

Data di atas akan kita sajikan dalam bentuk diagram lingkaran, batang, dan garis. Sebelumynya, untuk mempermu-
dah prosesnya, kita buat data di atas ke dalam tabel distribusi frekuensi seperti terlihat pada tabel di bawah.

Tabel Distribusi Frekuensi


 

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 1/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Dengan menggunakan tabel frekuensi di atas, kita akan membuat penyajian data dalam bentuk diagram lingkaran,
batang, dan garis. Penyajian data pertama yang akan dibahasa adalah diagram lingkaran.

 
 

Diagram Lingkaran

Penyajian dalam bentuk lingkaran dibedakan menjadi dua, yaitu dalam bentuk derajat dan persen. Untuk menya-
jikan data dalam bentuk lingkaran dalam bentuk derajat, sobat idschool perlu merubah banyak data sesuai per-
bandingan dalam derajat. Begitu juga untuk penyajian data bentu diagram lingkaran dalam persen. Sobat idschool
perlu merubah banyak data ke dalam persen.

Perhatikan proses penyajian data dalam bentuk lingkaran dalam derajat dan persen yang akan dibahas di bawah.

 
Diagram Lingkaran dalam Derajat ( )
 
Perhitungan banyaknya data ke dalam derajat:

   

   

   

   

   

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 2/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Setelah mendapatkan data dalam bentuk derajat seperti data di atas, buatlah diagarm lingkaran yang sesuai
seperti terlihat pada gambar di bawah.

Gambar diagram lingkaran:


 

 
Diagram Lingkaran dalam Persen (%)
 
Perhitungan banyaknya data ke dalam persen:

   

   

   

   

   

Setelah mendapatkan data dalam bentuk derajat seperti data di atas, buatlah diagarm lingkaran yang sesuai
seperti terlihat pada gambar di bawah.

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 3/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Gambar diagram lingkaran:


 

 
Ulasan materi penyajian data selanjutnya adalah penyajian data dalam bentuk diagram batang.
 
 

Diagram Batang

Penyajian data ke dalam bentuk diagram batang cukup mudah dilakukan dibanding diagaram lingkaran. Sobat id-
school hanya perlu menyesuaikan keterangan data dan banyak data pada masing-masing sumbu x dan y. Selanjut-
nya, sobat idschool hanya perlu menggambar batangnya sesuai data yang diketahui.

Penyajian data dalam bentuk diagram batang dapat dilihat pada gambar di bawah.

 
 

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 4/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Diagram Garis

Cara menyajikan data dalam bentuk diagram garis hampir sama dengan diagram batang. Bedanya terletak pada
langkah akhirnya.Pada diagram batang hasil akhinya adalah menggambar batangnya. Pada diagram garis, sobat id-
school hanya perlu menarik garis dari titik-titik yang telah disesuaikan dengan data yang diketahui.

Hasil penyajian data dalam bentuk diagram garis dapat dilihat pada gambar di bawah.

 
 

Contoh Soal dan Pembahasan

Contoh 1
Diagram lingkaran berikut menunjukkan kegemaran 300 siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler di suatu
sekolah.
 

 
Banyak siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler drama adalah ….
A.     30 orang
B.     35 orang
C.     40 orang
D.     45 orang

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 5/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

 
Pembahasan:
Persentase siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler drama adalah

   

   

   

 
Banyak siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler drama adalah

   

   

   

   

 
Jadi, banyak siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler drama adalah 45 orang.
Jawaban: D

 
Contoh Soal Penyajian Data 2 (SOAL UN Matematika SMP 2016)
“Pengunjung Perpustakaan”
Suatu hari Ani menemukan sobekan koran yang memuat data pengunjung perpustakaan berupa gambar diagram
batang sebagai berikut.
 

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 6/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

 
Rata-rata Pengunjung 41 Orang Selama Lima Hari.
Informasi yang ada pada koran tersebut menunjukkan data pengunjung perpustakaan selama 5 hari. Ani penasaran
ingin tahu tentang banyak pengunjung pada hari Rabu. Tolong bantu Ani, berapa banyak pengunjung pada hari
Rabu?
A.     55 orang
B.     60 orang
C.     65 orang
D.     70 orang
 
 
Pembahasan:
Banyak pengunjung:
Senin = 45 orang
Selasa = 40 orang
Rabu = x orang
Kamis = 30 orang
Jumat = 20 orang
 
Rata-rata pengunjung 41 orang selama lima hari.

   

   

   
https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 7/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

   

   

 
Jadi, banyak pengunjung pada hari Rabu adalah 70 orang.
 
Jawaban: D
 

 
Sekian pembahasan mengenai penyajian data dalam bentuk diagram lingkaran, batang, dan garis. Terimakasih su-
dah mengunjungi idschool(dot)net, semoga bermanfaat!
 
Baca Juga: Ukuran Penyebaran Data: Mean, Median, Modus

Category: SMP Tags: Mean , Median , Modus , Penyajian Data , Statistika

4 thoughts on “Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis”

Yuui
December 11, 2020

Thanks👍👍

Ni kadek wiwik putri rani


May 9, 2020

Pembelajaran ini sangat jelas dan sangat simpel dan ini sangat penting, dan bisa di mengerti

admin Post author


June 1, 2020

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 8/9
4/29/2021 Penyajian Data: Diagram Lingkaran, Batang, Garis | idschool

Terimakasih sudah mengunjungi idschool

Wahyu adrian
April 15, 2020

Matematika

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Iconic One Theme | Powered by Wordpress

https://idschool.net/smp/penyajian-data-diagram-lingkaran-batang-garis/ 9/9

Anda mungkin juga menyukai