Anda di halaman 1dari 4

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

Dalam bab ini hasil perancangan alat serta pengujian dari alat yang dibuat.
Pengujuan dilakukan bertujuan untuk mengetahui cara kerja dan hasil dari kinerja
alat sesuai dengan perencanaan. Pengujian pengambilan data yang dilakukan pada
masing – masing sensor dan pengujian keseluruhan komponen alat.

4.1. Hasil Realisasi Alat

Berikut ini adalah hasil dari realisasi alat yang telah dibuat.

Gambar 4.1 Bentuk Fisik Alat Monitoring Kondisi Suhu Dan Jantung Pasien Saat
Perawatan Berbasis IoT

Pada gambar 4.1 menunjukkan bentuk fisik dari Alat monitoring kondisi suhu
dan jantung pasien saat perawatan berbasis IoT yang telah dibuat. Terdapat
rangkaian yang dimasukkan kedalam box yang berukuran 8 cm x 5 cm x 10
cm.

Gambar 4.2 Box Komponen Alat monitoring kondisi suhu dan jantung pasien
saat perawatan berbasis IoT

Pada Gambar 4.2 ukuran box yang digunakan berukuran 10 cm x 20 cm yang


didalamnya terdapat komponen Alat monitoring kondisi suhu dan jantung
pasien saat perawatan berbasis IoT yang terdiri dari NodeMCU ESP8266,
modul sensor MLX 9014, modul sensor MAX30100, LCD OLED 128x64,
Modul Powerbank, Push button, Batterai, Modul Volt meter DC, serta Modul
DC to DC Step Up converter.
Sesuai dengan perancangan alat yang sebelumnya dilakukan, mikrokontroller
yang digunakan adalah NodeMCU ESP8266 dengan sensor suhu MLX 9014
ni dilakukan untuk menguji kestabilan koneksi internet pada alat yang
telah dibuat. Pada gambar dibawah ini adalah gambar ketika alat
terkoneksi dengan aplikasi Blynk.

Gambar 4.5 Alat belum terhubung dengan aplikasi Blynk

Gambar 4.6 Alat terhubung dengan aplikasi Blynk

Setelah alat terhubung dengan aplikasi Blynk maka dilakukan


pengujian untuk mengetahui data kecepatan internet.

Dari perhitungan diatas, didapatkan table sebagai berikut.


Tabel 4.1 Hasil Pengujian Rata-rata dan Standart Deviasi
Rata – Rata Standar Deviasi
 Sensor Tinggi

 Alat Standar
a. Persentase ketepata
Yn−Xn
| |
% Ketepatan  = 1−
Xn ||
 × 100 %

163−162,8
| |
= 1−
162,8 |
 × 100 %

=|1−0,0012| × 100 %
= 99,88 %
Keterangan : µ = Nilai Rata-rata x 1= Data ke-1
σ = Standard Deviasi x n = Data ke-n
n = Banyaknya data x i = Data ke-i
Yn = Hasil pengukuran dengan Alat Standar
Xn = Nilai yang terbaca Sensor Tinggi

1) Pengujian Sensor MLX


Pengujian dilakukan dengan untuk mengetahui ketepatan sensor
MLX9014 apakah sesuai dengan alat standard sensor Thermogun,
yang kemudian hasilnya akan disimpulkan hasilnya. Hasil dalam
pengujian sensor MLX9014 dapat dilihat pada gambar berikut:

Gambar 4.7 Hasil Pembacaan Sensor MLX9014 dengan alat standard


Pada pengujian ini sensor MLX9014 berjalan dengan baik dan dapat
disimpulkan bahwa pengujian ini berjalan dengan optimal.
Rata- Rata-
ama Pasien dan Standart
Sensor Suhu MLX9014 dan Thermogun(FO) Percobaan Ke- Rata Rata
Parameternya Deviasi
Mx FO

1 2 3 4 5
Usia
Mx FO Mx FO Mx FO Mx FO Mx FO
a Pasien
℃ ℃
(Tahun) ℃ ℃ ℃ ℃ ℃
18

19

17
18
o 20
19
19
18
18
19
27
18
25
23

Anda mungkin juga menyukai