Anda di halaman 1dari 18

BUSINESS

FEASIBILITY STUDY
Lecturer: Hirawresti L.A.
Lecture 2.
Design of Business Feasibility Study
Overview
01
Identifikasi Kesempatan Usaha

02
Aspek Studi Kelayakan beserta Alat dan
Kerangka Analisanya

03
Sumber Data dan Kriteria Penilaian
Tahapan Studi Kelayakan Bisnis

Menerjemahkan secara konkret Pilih dan ingat segala


rencana investasi keterbatasan dan tujuan

Identifikasi Penilaian Implementasi

Perumusan Pemilihan

Kesempatan investasi yang Menganalisa dan menilai Menyelesaikan proyek bisnis


mungkin menguntungkan keseluruhan aspek-aspek sesuai anggaran
Identifikasi Kesempatan Usaha

Mempelajari Ketrampilan Melakukan Studi Industri


Mempelajari Impor Menyelidiki Material Lokal
Tenaga Kerja

Masih ada pasar yang belum bisa Material yang melimpah sebuah Melihat perkembangan-
dipenuhi dengan produk dalam kemungkinan untuk lebih di Tersedianya tenaga kerja terampil perkembangan industri yang
negeri eksploitasi sedang berjalan

Menerapkan Kemajuan Mempelajari Hubungan Menilai Rencana Melakukan Pengamatan di


Teknologi Antar Industri Pembangunan Tempat Lain

Memanfaatkan peluang untuk


Mempunyai competitive Mempelajari kaitan input output
memenuhi kebutuhan proyek Memantau negara lain
advantage terlebih dahulu industri
bisnis baru
Aspek Pasar dan Pemasaran

Permintaan

Penawaran

Harga

Program Pemasaran

Perkiraan Penjualan
Alat dan Kerangka Analisa
Aspek Pasar dan Pemasaran

Perilaku Konsumsi Pengetahuan Produk Keinginan dan Motif Pembelian


Rencana Pembelian

Kepuasan terhadap Kebutuhan yang Sikap Terhadap Karakteristik Sosial


Produk Saat Ini Belum Terpenuhi Berbagai Produk Ekonomi
Aspek Teknis dan Produksi

Apakah studi dan pengujian pendahuluan pernah


dilakukan?

Apakah skala produksi yang dipilih sudah optimal?

Apakah proses produksi yang dipilih sudah tepat?

Apakah mesin-mesin dan perlengkapan yang dipilih


sudah tepat?

Bagaimana dengan pemilihan lokasi dan “site”


produksi?
Alat dan Kerangka Analisa
Aspek Teknis dan Produksi

Analisa Perilaku Biaya Analisa Perbandingan Analisa Penggantian Metode Transportasi


Biaya Aset dan penyediaan
mesin

Pemilihan Lokasi Link Analysis Time and Motion Study


dengan metode
Aspek Keuangan

Dana yang diperlukan untuk investasi

Sumber-sumber pembelanjaan

Taksiran penghasilan, biaya, dan rugi/laba pada


berbagai tingkat operasi

Cost and Benefit

Proyek Bisnis Keuangan


Alat dan Kerangka Analisa
Aspek Keuangan

Metode-metode Metode Penentuan Metode penentuan Analisa break event


penilaian investsi Kebutuhan Dana sumber dana

Proyek bisnis aliran Analisa sumber dan Analisa risiko


kas penggunaan dana investasi
Aspek Manajemen

Manajemen dalam masa pembangunan proyek


bisnis

Manajemen dalam operasi


Alat dan Kerangka Analisa
Aspek Manajemen

Analisa Jabatan Analisa beban dan Analisa Struktur


Angkatan kerja Organisasi
Aspek Hukum

Bentuk Badan Usaha

Jaminan-jaminan

Berbagai akta, sertfikat, dll.


Aspek Ekonomi dan Sosial

Pengaruh proyek Bisnis terhadap peningkatan


penghasilan negara

Pengaruh proyek bisnis terhadap devisa yang bisa


dihemat dan diperoleh

Penambahan dan pemerataan kesempatan kerja

Pengaruh proyek bisnis terhadap industri lain

Pengaruh proyek bisnis dalam aspek sosial


Alat dan Kerangka Analisa
Aspek Ekonomi dan Sosial

Penyesuaian terhadap Analisa manfaat dan


manfaat komersial pengorbanan sosial
Data dan Sumber Data

Publikasi BPS

Publikasi oleh BKPM

Publikasi oleh Bank Indonesia

Publikasi oleh asosiasi


industri

Publikasi lembaga penelitian


Kriteria Penilaian

Kriteria Penilaian Luas


Memperhatikan manfaat proyek bisnis

Kriteri Penilaian Sempit


Menekankan aspek profitabilitas

Anda mungkin juga menyukai