Anda di halaman 1dari 4

Tugas Kelompok

Anggota Kelompok 9 :

- Maretha Unique Reinauli Turangan (03201047)


- Faizal Almin Nakul (05201027)
- Muhammad Nur Alan Akbar (05201054)
- Hezron Ruli Pratama (08201033)
- Vigel Hezkiel Paparang (08201089)

Kelas : Alpro C

1. Buatlah algoritma untuk mencari sisi miring dari suatu segitiga siku-siku, jika diketahui panjang
sisi yang membentuk sudut dan siku-siku.

• Input: a dan b, yaitu panjang sisi pembentuk sudut siku-siku

• Proses: √

Jawab :

- Mulai
- Masukkan nilai sisi tegak (a)
- Masukkan nilai sisi datar (b)
- Masukkan kedua bilangan ke dalam rumus c=(a**2+b**2)**0.5
- Output sisi miring akan tampil
- Selesai

2. Buat algoritma untuk menentukan suatu bilangan genap atau ganjil


• Input : Suatu bilangan
• Output : Genap/ganjil/nol

Jawab :

Algoritma :

- Mulai
- Masukkan suatu bilangan
- Bagi bilangan tersebut dengan atau angka 2
- Jika bilangan menghasilkan sisa pembagian 0 makan genap
- Jika bilangan tidak menghasilkan sisa pembagian 0 maka ganjil
- Selesai

3. Buat algoritma untuk menghitung akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus:


D = b2 – 4 * a * c

• Jika D < 0 maka didapat akar imajiner


• Jika D = 0 maka x1 = x2 yang didapat dari D = -b / (2 * a)
√ √
• Jika D > 0 maka ada dua akar dan

Jawab :

Algoritma :

- Mulai
- Masukkan koefesien a, b, dan c
- Hitung diskriminan D=b2-4*a*c
- Bila D > 0 maka : #akar riel
Hitung akar dari D, D = sqrt(D)
X1 = (-b + D)/(2a)
X2 = (-b – D)/(2a)
- Bila D < 0 maka : #akar kompleks
X1 = -b/2a + D/2a j
X2 = -b/2a + D/2a j
- Bila D = 0 maka: #akar kembar
X1 = -b/2a
X2 = -b/2a
- Tampilkan x1, x2
- Selesai

4. Buat algoritma mencari 10 bilangan genap pertama dan jumlah totalnya!

Jawab :

- Mulai
- Masukkan bilangan bulat(n)
- Jika mod 2 tidak sama dengan 0, n=0
- Jika mod 2 = 0 jumlahkan (n)
- Cetak
- Selesai

5. Buat flowchart dari 5 soal tadi!

Jawab:
1) Flowchart soal pertama 2) Flowchart soal kedua :

MULAI Mulai

Input
READ A dan B (Angka)

If
𝑪 𝑨𝟐 𝑩𝟐 (angka %2==0)

True False

Cetak Cetak
WRITE C
(angka + “adalah (angka +”adalah
Bilangan Genap” Bilangan Ganjil)

SELESAI
Selesai
3 ) Flowchart soal ketiga

Mulai

A,B,C

Disk=B2-4AC

−𝑩 −𝑩 √𝒅𝒊𝒔𝒌
𝒙𝟏 =0 >0 𝒙𝟏
𝟐𝑨 𝟐𝑨
Disk > 0 ?
𝒙𝟐 𝒙𝟏 −𝑩 − √𝒅𝒊𝒔𝒌
𝒙𝟐
<0 𝟐𝑨

Akar imajiner

Selesai
4) Flowchart soal keempat

Mulai

n 𝟐𝟎

n % 2≠ 𝟎
n%2=0

Jumlahkan (n)

Cetak

Selesai

Anda mungkin juga menyukai