Anda di halaman 1dari 1

DX : Gangguan menelan

Noc : Status menelan (1010)


Setelah dilakuakn asuhan ekpearwatan status menelan selama 1x24 jam belum teratasi
Kode Indikator SA ST
101004 Kemampuan mengunyah 3 5
101012 Tersedak 3 5
101020 Batuk 3 5
101021 Muntah 3 5
101017 Tidak nyaman dengan menelan 3 5
Ket :
1. Berat
2. Cukup berat
3. Sedang
4. Ringan
5. Tidak ada

Nic :
Terapi menelan (1860)
1. Mnitor tanda dan gejala aspirasi
2. Jelaskan rsionalisasi latihan menelan ini pada pasien dan keluarga
3. Sediakan atau gunakan alat bantu sesuai kebutuhann
4. Bantu pasien untuk memposiiskan duduk tegak
5. Intruksikan paisen untuk mmebuka dan menutup mulut terkait untuk pesiapan makan
dan minum
6. Bantu pasien untuk menempatkan makanan ke mulut
7. Periksa mulut apakah ada sisa makanan yang berkumpul di satu tempat setelah makan
8. Sediakan perawtaan mulut sesuai kebutuhan
9. Kolaborasi dengan anggota tim kesehatan yang lain untuk menyediakan rencana
terapi yang berlanjut bagi pasien

Anda mungkin juga menyukai