Anda di halaman 1dari 18

TEMU AREN ( TEMULAWAK DAN GULA AREN)

1.1 Latar Belakang Masalah  

Temulawak merupakan salah satu tanaman herbal yang banyak ditemukan diberbagai
kepulauan di Indonesia. Banyak manfaat yang kita peroleh dari temulawak terutama dalam
bidang kesehatan. Temulawak dikenal dengan nama latin Curcuma xhantorriza Ras Roxb
tergolong dalam family kunyit dan jahe. Ciri-ciri dari temulawak ini sendiri adalah
rimpang yang berwarnah kuning tua, rasa agak pahit, beraroma tajam. Tanaman temulawak
memiliki kandungan aktif diantaranya yaitu, kandungan minyak atsiri yang terdiri dari
tumerol xantorizol kamfer, glukosida, karbinol, curcumin dan falendrin. Manfaatnya
sendiri yaitu mencegah terjadinya kadar lemak dalam hati, mengatasi nyeri pada
persendiaan, membantu mengontrol kadar kolestrol dalam darah, meningkatkan nafsu
makan, mengobati jerawat, membantu pencegahaan hepatitis,antioksidan dan
meningkatkan daya tahan tubuh.

Dalam suatu pemasaran banyak sekali bentuk dan macam-macam aneka ragam
minuman dari yang moderen hingga yang sederhana dan dari yang murah hingga sampai
yang mahal. Untuk kegiatan sehari-hari banyak sekali aktivitas yang dijalani oleh setiap
orang.Dengan aktivitas yang semakin padat dan dimasa pandemic Covid 19 ini , membuat
banyak orang mebutuhkan minuman segar yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh.
Minuman - minuman yang tersedia dipasaran saat ini memang sudah beragam, tetapi
umumnya minuman tersebut bukanlah munimuna tradisional yang khas Indonesia, serta
harga yang ditawarkan juga kebanyakan terlalu mahal.

Salah satu minuman tradisional yang cukup sederhana, tetapi sangat cocok menjadi
minuman atau konsumsi untuk hari hari santai dan liburan, dan sekaligus merupakan
minuman yang juga cukup istimewa adalah Temulawak Gula Aren. Pembuatan minuman
yang khas berasal dari Indonesia ini dilakukan dengan cara yang sangat sederhana, tetapi
lebih higienis, serta akan dijual dengan harga yang sangat terjangkau, maka tentunya hal
ini akan menarik minat masyarakat untuk membelinya.
1.2 Perumusan Masalah
a.

1.3 Tujuan

1.4 Luaran yang Diharapkan

1. Produk TemuAren bias ditererima dialangan masyrakat.

2. Olahan baru temulawak berbentuk minuman yang dapat dikonsumsi oleh semua
khalayak.

3. Olahan yang efektif serta efisien ketika dilakukan pemasaran langsung maupun online.

4. Olahan yang akan dipatenkan demi tidak adanya kesamaan produk.

1.5 Kegunaan

1. Membuka peluang usaha dari online maupun berdagang dengan membuka stand di lokasi
yang strategis maupun di permukiman.

2. Meningkatkan daya saing produk yang tinggi jika disandingkan dengan produk lain.

3. Produk sangat bermanfaat bagi konsumen, bukan hanya sekedar minuman tapi masih
terdapat kandungan sehatnya seperti meningkatkan daya tahan tubuh.

4. Bermanfaat bagi kalangan orang tua ataupun remaja dengan mendatangkan minuman
tradisional “Temu Aren”.
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Gambaran Umum


a. Jenis, Nama dan Karakter Produk
Jenis : Barang
Nama Produk : TEMU AREN ( Temulawak dan Gula Aren)
Karakteristik : Memasarkan minuman tradisional khas Indonesia.

2.2 Gambaran Potensi Sumberdaya

Dalam usaha minuman ini dengan beranggotakan 5 orang yang bisa memperluaskan
produk agar bisa laku di pasaran .Dalam upaya pembuatan Temulawak Gula Aren di buat
langsung dari yang handal dalam pengolahan temulawak yaitu nisa, dalam pengemasan ada
eli, dari pemasaran ada toni, firsa dan untuk dalam keuangan ada Bunga .

2.3 Peluang Pasar

Temulawak Gula Aren ini adalah minuman tradisional sehingga bisa dijual di semua
kalangan masyarakat karena minuman ini membantu untuk memberi kesehatan seperti
meningkatkan daya tahan tubuh. Pembuatan minuman yang khas berasal dari Indonesia ini
dilakukan dengan cara yang sangat sederhana, tetapi lebih higienis, serta akan dijual
dengan harga yang sangat terjangkau, maka tentunya hal ini akan menarik minat
masyarakat untuk membelinya.

2.4 Analisis Kelayakan Usaha


Untuk harga minuman temulawak punya janji itu 15.000,00\ botol dan nanti akan ada
diskon bila membeli 2 cuman membayar 28.000,00
BAB 3. METODE PELAKSANAAN

3.1 Tahapan Pelaksanaan

Observasi kebutuhan masyaraka

Survei pasar

Perancangan produk

Proses produksi

Proses pemasaran

Proses evaluasi

3.2 Teknik Pelaksanaan

a. Observasi kebutuhan masyaraka


b. Survei pasa
c. Perancangan produk
d. Proses produksi
e. Proses pemasaran
f. Proses evaluasi

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

Tabel 4.1 Anggaran Biaya

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1. Peralatan Penunjang
2. Bahan Abis Pakai
3. Perjalanan
4. Lain-lain
Jumlah Total

4.2 Jadwal Kegiatan

Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan

N Bulan
Jenis Kegiatan
o 1 2 3 4 5
1 Observasi kebutuhan masyarakat
2 Survei pasar
3 Perancangan produk
4 Proses produksi
5 Proses pemasaran
6 Proses evaluasi
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping

Biodata Ketua

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Firsa Saputra Armia
2. Jenis Kelamin L
3. Program Studi Farmasi
4. NIM/NIDN 2004015181
5. Tempat dan Tanggal Lahir Oku timur, 08 November 2002
6. Alamat E-mail firsasaputra97@gmail.com
7. Nomor Telepon/Ponsel 082374277400

B. Jenis Kegiatan
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 19 Januari 2021


Ketua

(Firsa Saputra Armia)


Biodata Anggota Tim

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap ANTONI RACHMAN
2. Jenis Kelamin L
3. Program Studi Farmasi
4. NIM/NIDN 2004015205
5. Tempat dan Tanggal Lahir JAKARTA 17 OKTOBER 2001
6. Alamat E-mail antonirahman321@gmail.com
7. Nomor Telepon/Ponsel 085888689569

B. Jenis Kegiatan
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


N
Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 19 Januari 2021

Anggota Tim

(ANTONI RACHMAN)
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Annisa Alifatuz Zahro
2. Jenis Kelamin P
3. Program Studi Farmasi
4. NIM/NIDN 2004015024
5. Tempat dan Tanggal Lahir Kendal, 02 Maret 2002
6. Alamat E-mail Nisazahro232@gmail.com
7. Nomor Telepon/Ponsel 081586040876

B. Jenis Kegiatan
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 19 Januari 2021

Anggota Tim

(Annisa Alifatuz Zahro)


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Bunga Widuri
2. Jenis Kelamin P
3. Program Studi Farmasi
4. NIM/NIDN 2004015108
5. Tempat dan Tanggal Lahir Tj.Bulan, 01 januari 2003
6. Alamat E-mail Bungawiduri01@gmail.com
7. Nomor Telepon/Ponsel 085809712432

B. Jenis Kegiatan
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 19 Januari 2021

Anggota Tim

(Bunga Widuri)
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Eli Puspitasari
2. Jenis Kelamin P
3. Program Studi Farmasi
4. NIM/NIDN 2004015163
5. Tempat dan Tanggal Lahir Bogor, 27 september 2002
6. Alamat E-mail elipuspitasari2016@gmail.com
7. Nomor Telepon/Ponsel 089683199987

B. Jenis Kegiatan
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 19 Januari 2021

Anggota Tim

(Eli Puspitasari )

Biodata Dosen Pendamping


A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Achmad Abimubarok, M.Pd.
2. Jenis Kelamin L
3. Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
4. NIP/NIDN 0316069401
5. Tempat dan Tanggal Lahir Bekasi, 16 Juni 1994
6. Alamat E-mail A_abimubarok@uhamka.ac.id
7. Nomor Telepon/Ponsel 0812-9692-7262

B. Jenis Kegiatan
Gelar Akademik Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi Universitas Universitas
Muhammadiyah Muhammadiyah
Prof. DR. HAMKA Prof. DR.
HAMKA
Jurusan/Prodi Pendidikan Bahasa Pendidikan Bahasa
dan Sastra Indonesia Indonesia

Tahun Masuk-Lulus 2012-2016 2017-2018

C. Rekam Jejak Perguruan Tinggi


C.1. Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1. Bahasa Indonesia Wajib 2
2. Khasanah Sastra Islam Wajib 2
3. Teori Belajar Bahasa Wajib 2

C.2. Penelitian
Penyandang
No Judul Penelitian Tahun
Dana
1.
2.
3.

C.1. Pengabdian kepada Masyarakat


Penyandang
No Judul Pengabdian kepada Masyarakat Tahun
Dana
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K

Jakarta, 1 Desember 2020

Dosen Pendamping

Achmad Abimubarok, M.Pd.


Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
1. Peralatan Penunjang Satuan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
 Gas Elpiji 3kg Unit 1 Rp. 30.000 Rp. 30. 000
 Cup Gelas Pack 50 Rp. 400 Rp. 20.000

Jumlah Sub Total 1 Rp. 50.000

2. Bahan Habis Pakai Satuan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
 Kopi bubuk Bungkus 1 kg Rp. 35.000 Rp. 35.000
 Gula pasir Bungkus 1 kg Rp. 20.000 Rp. 20.000
 Temulawak bubuk Bungkus 500 gram Rp. 20.000 Rp. 20.000

Jumlah Sub Total 2 Rp. 75.000

3. Perjalanan Satuan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)


Perjalanan program kali 5 Rp. 20.000 Rp. 100.000
kerjasama dan distribusi
barang

Jumlah Sub Total 3 Rp. 100.000

4. Lain-lain Satuan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)


 Cetak brosur Lembar 25 Rp. 1000 Rp. 25.000
 Stiker Buah 50 Rp. 500 Rp. 25.000
 Jasa produksi - - Rp. 50.000 Rp. 50.000

Jumlah Sub Total 4 Rp. 100.000

Total Rp. 325.000


Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi Waktu
No Nama Program Studi Uraian Tugas
(Jam/Minggu)
NIM
1. Annisa Alifatuz Zahro 2004015024 Farmasi Pemasaran
2. Antoni Rachman 2004015205 Farmasi SDM
3. Bunga Widuri 2004015108 Farmasi Oprasional
4. Eli Puspitasari 2004015163 Farmasi Keuangan
5. Firsa Saputra Armia 2004015181 Farmasi Penanggung
Jawab
SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Firsa Saputra Armia

NIM : 2004015181

Program Studi : FARMASI

Fakultas : Farmasi dan Sains

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM K saya dengan judul

TEMU AREN (Temulawak dan Gula Aren) yang diusulkan untuk tahun anggaran 2021/2022
adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka saya
bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh
biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Mengetahui,

Warek III Jakarta, 19 Januari 2021

yang Menyatakan,

(Dr. Lelly Qodariah, M.Pd.) (........................................)


NIDN 0313026403 NIM

Anda mungkin juga menyukai