Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

PENGAWETAN BAHAN NABATI DENGAN TEKNIK


PENGERINGAN

NAMA USAHA :

Pisang Sale Cikitripi

Disusun Oleh :
Kelompok 5 :
1. Suci lestari
2. Astriyanti
3. Heppy Karmila
4. M.Rizky

SMK NEGERI 3 BANDAR LAMPUNG


TAHUN AJARAN 2016/2017

BAB I
PENDAHULUAN

1.1  Latar Belakang


Semakin maju dan berkembangnya ilmu pengetahuan saat ini, maka semua lulusan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) diharapkan mampu berwirausaha atau membuka
lapangan pekerjaan sendiri, sehingga dapat mengurangi potensi pengangguran. Dengan
adanya uji praktek kewirausahaan ini, maka siswa/siswi diharapkan untuk dapat
mengembangkan kreatifitas menjadi seorang wirausahawan.
Praktek Kewirausahaan ini merupakan salah satu kegiatan yang dapat menunjang
perekonomian dan kemandirian siswa. Dengan diadakannya praktek diharapkan siswa-siswi
lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menghasilkan tenaga kerja yang terampil,
kreatif, dan inovatif.
BAB II
RENCANA USAHA

2.1       Deskripsi Usaha

            Usaha Sale Pisang ini sebagai usaha awal Kami dalam hal perdagangan di
masyarakat. Kami ingin berwirausaha untuk membuat Sale Pisang yang mana sebelumnya
pernah Kami lakukan eksperimen membuat Sale Pisang dan rasa lebih empuk dari Sale
Pisang yang dijual di pasaran sehingga Kami merasa ingin mengembangkan usaha Kami.
Dan di samping itu banyak yang masih kurang dalam hal rasa dan tekstur dari Sale Pisang
tersebut yang ada di pasaran.

2.2       Organisasi Perusahaan

2.2.1    Nama dan Bentuk Perusahaan


                        Nama Toko     :           Toko “ Sale pisang cikitripi”
                        Nama Pemilik  :          Cikitripi group
                        Bentuk Usaha :           Perkelompok
                        Jenis Usaha     :           Perdagangan
                        Bidang Usaha :           Perdagangan Makanan Ringan (Sale Pisang)
                        Jumlah Karyawan :     3 Orang

            2.2.2    Tempat Kedudukan


Tempat Usaha Kami di Jalan cut mutia no.21 TelukBetung Bandar Lampung

  2.3.1    Pelanggan

Untuk target pelanggan produk yang Kami dagangkan yaitu masyarakat semua kalangan baik
kecil maupun besar di sekitar lingkungan tempat tinggal Kami kemudian apabila usaha Kami
meningkat, Kami akan mendistribusikan ke outlet atau toko di sekitar tempat tinggal Kami.
        
    2.3.2    Jumlah Barang yang Dijual

No Nama Jumlah barang


1 Sale Pisang 1 sisir
           

2.3.3    Proyeksi Masa Depan dan Pesaing

Untuk proyeksi masa depan dan pesaing Kami, Kami memiliki kekuatan dari usaha Sale
Pisang Kami, diantaranya :
1.      Produk lebih manis, padat, dan empuk
2.      Cocok untuk semua kalangan
3.      Tempat dan peralatan produksi yang cukup memadai
Cara membuat Pisang Sale :

1. Kupas buah pisang raja

2. Belah pisang menjadi tiga bagian


3. Tata belahan pisang ke dalam tampah yang lebar

4. Jemur pisang selama 5 hari di tengah terik matahari

5. Hingga pisang menjadi kering dan berubah warna

Anda mungkin juga menyukai