Anda di halaman 1dari 3

Cara Membaca Gambar dan Petunjuk Ulir 

Gambar ulir luar (baut) dan mur yang dibelah

Dalam gambar ditas ditunjukkan sepasang gambar riil dari drat luar dn drat dalam atau mur yang
dibelh sehingga kelihatan bentuk drat dalamnya secara nyata.
Dalam sebuah gambar tekhnik,ulir tau drat cukup ditunjujkkan dengan sebuah garis dengan
penunjuk berupa kode atau angka angka dan huruf yang bisa mewakili semua ukuran drat dalam
atau drat luar tersebut.
Gambar tekhnik drat dalam dan luar

Dalam gambar diatas disajikan sebuah benda yang memiliki lubang dan ada drat dalamnya dan
sebuah drt luar di kanannya.
Mari perhatikan penunjuk ukuran drat dalamnya. 

1/2 - 13 UNC - 2B - RH

1/2  :  diameter terluar /besarnya ulir = 1/2" = 12,7mm


13 UNC : 13 TPI atau banyaknya ulir per inchi = 13 drat,dan UNC = Unified National Coarse,
tipe drat kasar withworth 
2B : angka 2 = kelas drat; B= drat dalam
RH : right handed,drat kanan

Untuk lebih jelasnya, perhatikan gambar berikut ini :


Cara membaca penunjuk ukuran drat dalam

Anda mungkin juga menyukai