Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM

MADRASAH TSANAWIYAH NURUL QUR`AN


NPSN : 10901923 E-mail : mtssnurulquran2014@yahoo.co.id
Alamat : Desa Sidoharjo Kecamatan Air Gegas Kabupaten Bangka Selatan Kode Pos 33182

SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran : IPA Nama :


Kelas : VII KKM : 65

Pilihlah Jawaban Yang Benar!

1. Dibawah ini, pernyataan yang benar d. sistem organ


mengenai
sel adalah .... 5. Berikut ini merupakan komponen abiotik
a. sel adalah makhluk hidup penyusun ekosistem adalah.....
b. sel tidak dimiliki tumbuhan
c. sel merupakan bagian terkecil dari makhluk a. Semut, Ulat, Kecoak, dan Ular
hidup maupun tak hidup
b. Batu, Tanah, Air, dan Udara
d. sel adalah unit terkecil dari makhluk hidup
c. Air, Ulat, Udara, dan Tanah
2. Urutan tingkatan organisasi kehidupan
d. Batu, Air, Semut, dan Udara
dibawah ini yang benar adalah ....
6. Tempat tinggal suatu makhluk hidup untuk
a. sel–jaringan–organ–sistem organ–
melangsungkan kehidupannya secara normal
organisme
disebut.....
b. organisme –sel –jaringan –sistem organ –
a. Ekosistem
organ
b. Habitat
c. organ –sistem organ –organisme –sel
jaringan c. Populasi
d. jaringan –sel –organ –sistem organ – d. Komunitas
organisme
7. Satuan - satuan penyusun ekosistem
3. Bagian terkecil dari makhluk hidup adalah meliputi.....
….
a. Individu, Populasi, dan Komunitas
a. sel
b.  Produsen, Konsumen, dan Dekomposer
b. jaringan
c. Bioma, Biosfer, dan Atmosfer
c. organ
d. Herbivor, Karnivor, dan Omnivor
d. sistem organ
8. Peristiwa makan dan dimakan dengan suatu
4. kumpulan dari beberapa macam jaringan urutan dan arah tertentu dalam suatu ekosistem
yang berbeda dan membentuk satu kesatuan disebut.....
untuk melakukan fungsi tertentu disebut ...
a. Piramida makanan
a. sel
b. Rantai makanan
b. jaringan
c. Simbiosis
c. organ
d. Jaring - jaring makanan
1
9. Segala sesuatu yang terdapat di sekitar a. air limbah industri
makhluk hidup dan berpengaruh terhadap
aktifitas makhluk hidup disebut..... b. air got

a. Ekologi c. air pegunungan

b. Habitat d. air hujan

c. Lingkungan 15. jenis limbah pertanian yang dapat


mengakibatkan terjadinya pencemaran
d. Biosfer lingkungan adalah ...

10.  Interaksi yang terjadi antara pohon a. sisa makanan


mangga dengan benalu merupakan contoh
peristiwa..... b. minyak

a. Parasitisme c. pestisida

b. Rantai makanan d. detergen

c. Komensalisme 16. sampah plastik dapat menyebabkan


terjadinya pencemaran tanah, karena ...
d. Mutualisme
a. tidak dapat dibakar
11. Peristiwa tentang masuknya benda lain ke
dalam air sehingga dapat menimbulkan b. mudah larut dalam air
gangguan pencemaran di sebut… c. sulit diuraikan mikroorganisme
a. pencemaran air d. dapat meracuni habitat tanah
b. pencemaran tanah 17. efek rumah kaca adalah istilah untuk
c. pencemaran lingkungan menggambarkan pemanasan alami yang terjadi
akibat pemantulan gas tertentu yang kemudian
d. pencemaran udara terperangkap di atmosfer. Efek rumah kaca
dapat menjadi masalah lingkungan secara
12. Di bawah ini ada beberapa jenis bahan global jika terjadi ...
yang dapat mencemarin udara serta merugikan
manusia terkecuali… a. kenaikan kadar karbondioksida

a. CFC b. kenaikan kelembaban udara

b. NO2 c. radiasi ultraviolet

c. CO2 d. penurunan suhu lingkungan

d. O2 18. perhatikan beberapa peristiwa berikut!

13. Suatu zat yang menyebabkan terjadinya (1) mencairnya es dikutub


pencemaran disebut ...
(2) terjadinya perubahan iklim
a. sampah
(3) suhu lingkungan menjadi sejuk
b. polutan
(4) berkurangnya flora dan fauna
c. limbah
(5) banyaknya tumbuhan baru
d. polusi
Dampak dari pemanasan global ditunjukan
14. berikut ini yang merupakan sumber mata oleh nomor ...
air yang layak dikonsumsi adalah ...
2
a. 1,2 dan 4 b. 3, 4, 2, 1, 5

b. 2,3, dan 5 c. 3, 4, 2, 5, 1

c. 2,3, dan 4 d. 4, 5, 2, 1, 3

d. 3,4, dan 5 23. lapisan atmosfer bumi merupakan


campuran dari berbagai gas. Unsur yang
19. bahan bakar ramah lingkungan diperlukan paling banyak terdapat pada atmosfer
untuk mengurangi dampak pemanasan global. adalah ...
Berikut ini contoh bahan bakar yang ramah
lingkungan adalah ... a. nitrogen

a. solar b. oksigen

b. bensin c. hidrogen

c. biogas d. karbondioksida

d. pertamax 24. salah satu tanda akan terjadi bencana


tsunami adalah ...
20. aktivitas berikut yang tidak dapat
menghasilkan gas rumah kaca adalah ... a. air laut tiba-tiba surut setelah terjadi gempa

a. pertanian dan peternakan b. angin kencang dan langit gelap

b. asap kendaraan bermotor c. intensitas curah hujan tinggi

c. penggunaan pendingin ruangan d. ombak besar

d. kelautan dan perikanan 25. lapisan air yang menyelimuti bumi


disebut ...
21. berikut ini yang merupakan fungsi dari
lapisan ozon di atmosfer adalah ... a. atmosfer

a. melindungi bumi dari cahaya matahari b. litosfer

b. melindungi bumi daei sinar ultraviolet c. hidrosfer

c. mengatur suhu bumi d. kromosfer

d. sebagai pemantul gelombang radio 26. kumpulan benda-benda langit dengan


matahari sebagai pusatnya dan berbagai benda
22. perhatikan lapisan-lapisan pada atmosfer ruang angkasa yang mengelilinginya disebut ...
berikut!
a. planet
(1) eksosfer
b. tata surya
(2) mesosfer
c. bima sakti
(3) troposfer
d. miky way
(3) stratosfer
27. urutan lapisan matahari dari inti hingga
(4) termosfer lapisan terluar adalah ...
Urutan lapisan atmosfer dari yang paling dekat a. inti matahari, fotosfer, kromosfer, korona
dengan bumi adalah ...
b. inti matahari, kromosfer, fotosfer, korona
a. 1, 2, 4, 5, 3
c. inti matahari, korona, fotosfer, kromosfer
3
d. inti matahari, kromosfer,korona, fotosfer

28. susunan planet dari yang jaraknya terdekat


matahari adalah ...

a. merkurius, venus, bumi, mars, yupiter,


uranus, saturnus, neptunus

b. merkurius, venus, mars, bumi, yupiter,


saturnus, uranus, neptunus

c. merkurius, venus, mars, bumi, yupiter,


uranus, saturnus, neptunus

d. merkurius, venus, bumi, mars, yupiter,


saturnus, uranus, neptunus

29. berdasarkan sabuk asteroid sebagai


pembnatas, maka planet dibedakan menjadi
planet dalam dan planet luar. Berikut ini yang
merupakan planet luar adalah ...

a. saturnus

b. bumi

c. mars

d. merkurius

30. revolusi bumi merupakan perputaran bumi


mengelilingi matahari. Akibat dari terjadinnya
revolusi bumi adalah.....

a. terjadinnya perubahan musim

b. terjadinya pembelokan arah angin

c. perbedaan percepatan gravitasi bumi

d. terjadinnya gerak semu bintang

Anda mungkin juga menyukai