Anda di halaman 1dari 10

CRITICAL JOURNAL REPORT

MATA KULIAH MANAJEMEN PROYEK

“PENERAPAN METODE CPM PADA PROYEK KONSTRUKSI (STUDI KASUS


PEMBANGUNAN GEDUNG BARU KOMPLEKS EBEN HAEZAR MANADO)”

(Ezekiel R. M. Iwawo, dkk : 2016)

Disusun Oleh

Nama : Syarifah Aqsha Alattas

NIM 5183250025

Kelas :A

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK SIPIL

FAKULTAS TEKNIK – UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

MEDAN

2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kita panjatkan ke hadirat Tuhan yang Maha Kuasa, karena
berkat, nikmat serta rahmat-Nya penyusunan Tugas Critical Jounral Report mata kuliah
manajemen proyek ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.

Dalam kesempatan ini saya menyadari bahwa dalam penyusunan tugas ini tidak
terlepas dari kesalahan dan sangat jauh dari sempurna. Oleh sebab itu saya sangat
mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun demi sempurnanya tugas ini.

Saya berharap semoga tugas ini dapat memenuhi salah satu tugas yang diberikan oleh
dosen pengampu. Dan juga kepada Dosen Pengampu saya mohon maaf atas segala
kesalahan dan kesilapan dari tugas ini, Saya ucapkan terima kasih.

Medan, Desember 2020

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.........................................................................................................2
DAFTAR ISI........................................................................................................................3
BAB I....................................................................................................................................4
PENDAHULUAN.................................................................................................................4
A. Latar Belakang.........................................................................................................4

B. Tujuan.......................................................................................................................4

C. Manfaat.....................................................................................................................4

D. Identitas Jurnal.........................................................................................................5

BAB II...................................................................................................................................6
RINGKASAN JURNAL.......................................................................................................6
A. urnal Pertama...........................................................................................................6

B. Jurnal Kedua............................................................................................................6

BAB III..................................................................................................................................8
PEMBAHASAN...................................................................................................................8
A. Kelebihan Jurnal......................................................................................................8

B. Kekurangan Jurnal..................................................................................................8

BAB IV..................................................................................................................................9
PENUTUP.............................................................................................................................9
A. Kesimpulan...............................................................................................................9
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Disaat kita membtuhkan sebuah referensi, yaitu journal sebagai sumber
bacaan kita selain buku dalam mempelajari mata kuliah kepemimpinan, sebaiknya
kita terlebih dahulu mengkritisi journal tersebut agar kita mengetahui journal mana
yang ebih relevan untuk dijadikan sumber bacaan. Penjadwalan proyek membantu
menunjukkan hubungan setiap aktivitas dengan aktivitas lainnya dan
terhadap keseluruhan proyek, mengidentifikasi hubungan yang harus
didahulukan diantara aktivitas, serta menunjukkan perkiraan waktu yang realistis
untuk setiap aktivitas. CPM (Critical Path Method) membuat asumsi bahwa waktu
aktivitas yang diketahui dengan pasti sehingga hanya diperlukan satu faktor waktu
untuk setiap aktivitas. Salah satu keuntungan CPM yaitu CPM cocok untuk
formulasi, penjadwalan, dan mengelola berbagai kegiatan disemua pekerjaan
konstruksi, karena menyediakan jadwal yang dibangun secara empiris. Penelitian
pada jurnal ini bertujuan untuk menerapkan metode CPM

B. Tujuan
1. Untuk memenuhi tugas pada mata kuliah Manajemen Proyek
2. Mencari Infomemasi yang mendalam mengenai metode CPM

C. Manfaat
3. Men Sebagai rujukan bagaimana untuk menyempurnakan sebuah jounal
dan
4. mencari sumber bacaan yang relevan.dapatkan ilmu dari junal yang di
review
D. Identitas Jurnal
- Jurnal Pertama
5. Judul Jurnal : Penerapan Metode Cpm Pada Proyek Konstruksi
(Studi Kasus Pembangunan Gedung Baru Kompleks
Eben Haezar Manado)
6. Pengarang : Ezekiel R. M. Iwawo, Jermias Tjakra, Pingkan A.
K. Pratasis
7. Penerbit : Fakultas Teknik Jurusan Sipil Universitas Sam
8. Kota Terbit : Ratulangi Manado
9. Nomor ISSN : 2337-6732

- Jurnal Kedua
1. Judul Jurnal : Menganalisis Sensitivitas Keterlambatan Durasi
Proyek Dengan Metode Cpm (Studi Kasus :
Perumahan Puri Kelapa Gading
2. Pengarang : Failen Pratasik, Dkk,
3. Penerbit : Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Sipil, Universitas
Sam Ratulangi
4. Kota Terbit :-
5. Nomor ISSN : : 2337-6732
BAB II

RINGKASAN JURNAL

A. urnal Pertama
Penjadwalan proyek membantu menunjukkan hubungan setiap aktivitas dengan
aktivitas lainnya dan terhadap keseluruhan proyek, mengidentifikasi hubungan
yang harus didahulukan diantara aktivitas, serta menunjukkan perkiraan waktu
yang realistis untuk setiap aktivitas. CPM (Critical Path Methode) membuat asumsi
bahwa waktu aktivitas yang diketahui dengan pasti sehingga hanya diperlukan satu
faktor waktu untuk setiap aktivitas. Salah satu keuntungan CPM berdasarkan
Adedeji dan Bello (2014) yaitu CPM cocok untuk formulasi, penjadwalan, dan
mengelola berbagai kegiatan disemua pekerjaan konstruksi, karena menyediakan
jadwal yang dibangun secara empiris.

Dalam penelitian ini, penulis melakukan studi terhadap data penjadwalan proyek
konstruksi milik PT. Cakra Buana Megah yaitu proyek konstruksi gedung dengan
menerapkan metode CPM. Berdasarkan uraian diatas, penulis mengambil judul
penelitian “Penerapan Metode CPM Pada Proyek Konstruksi dengan studi kasus
Pembangunan Gedung Baru Kompleks Eben Haezar Adapun yang menjadi
permasalahan utam dalam penelitian ini adalah Apa hasil dari penerapan metode
CPM dalam penjadwalan waktu pada proyek Pembangunan Gedung Baru
Kompleks Eben Haezar Teling

B. Jurnal Kedua
Proyek konstruksi merupakan rangkaia mekanisme pekerjaan yang sensitif karena
setiap aspek dalam proyek konstruksi saling berkaitan antara satu dengan yang
lain. Oleh karena itu jika terjadi kendala baik dalam penjadwalan ataupun
penyediaan sumber daya, akan memberi dampak pada pekerjaanpekerjaan yang
lain dalam pelaksanaan proyek sehingga menimbulkan keterlambatan pada
pelaksanaan proyek konstruksi. Keterlambatan proyek inilah yang menjadi
konstribusi utama bagi pembengkakan biaya proyek. Hal yang umum terjadi dalam
tahap pelaksanaan pekerjaan konstruksi adalah keterlambatan waktu pekerjaan
yang dilaksanakan terhadap waktu yang tercantum dalam jadwal yang telah
direncanakan sebelumnya. Dalam proyek konstruksi kendala yang seringkali
dijumpai antara jadwal rencana dan pelaksanaan pekerjaan proyek dilapangan tidak
sesuai, yang dapat disebabkan oleh banyak faktor. Dalam kasus ini, faktor-faktor
yang menyebabkan kendala dalam proyek konstruksi yang menyebabkan
keterlambatan pekerjaan antara lain: akibat sumber daya pekerja yang kurang
kompeten dalam bidangnya sehingga proyek mengalami keterlambatan dari jadwal
rencana, selain itu juga keterlambatan terjadi
BAB III

PEMBAHASAN

A. Kelebihan Jurnal
i. Jurnal Pertama

i. Studi kasus yang dibahas sangat


terpercinci
ii. Data yang ada di jurnal dapat dipahami
iii. Alur pengerjaan metode CPM sangat jelas
ii. Jurnal kedua

i. Pemaparan tentang landasan teori sangat


jelas
ii. Terdapat bagan alur pekerjaan yang
memudahkan pemahaman
iii. Disertai dengan BQ yang jelas dan kurva
S

B. Kekurangan Jurnal
i. Jurnal Pertama

i. Tidak dilengkapi dengan BQ yang


lengkap
ii. Tidak ada kurva S
iii. Pemaparan mengenai landasan teori
kurang lengkap

ii. Jurnal Kedua

i. Alur pekerjaam kurang dijelaskan cera


teperinci
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan
Pada jurnal pertama Dapat diketahui dengan tingkat kepastian yang tinggi
durasi proyek ini khususnya pada item pekerjaan persiapan, pekerjaan tanah dan
urugan, serta pekerjaan struktur yaitu 241 hari Dapat diketahui kegiatan mana yang
kriti (memerlukan tingkat pengawasan yang ketat, karena pekerjaan yang masuk
dalam jalur kritis ini tidak boleh terlambat karena tidak memiliki tenggang waktu
(float time) - Memberikan gambaran alur kegiatan proyek secara keseluruhan,yang
terlihat dalam network planning metode CPM Dengan diketahuinya lintasan
proyek/ network planning, maka percepatan durasi proyek akan lebih mudah
dilakukan, karena dasar percepatan dan pengendalian proyek adalah network
planning.

Pada jurnal kedua Pemendekan durasi pada jalur kritis memberikan waktu
yang optimal dibandingkan durasi pada kegiatan non kritis. Percepatan durasi
pelaksanaan proyek pada penambahan jam kerja adalah lebih cepat 16 hari kerja
dari jadwal pelaksanaan proyek sebelumnya. Penambahan jam kerja sangat
berguna dalam mengurangi durasi waktu proses pelaksanaan proyek dari rencana
awal, tetapi sangat berpengaruh pada biaya konstruksi itu sendiri dimana biaya
konstruksi meningkat dengan adanya penambahan jam kerja, juga mengurangi
produktivitas kerj

Anda mungkin juga menyukai