Anda di halaman 1dari 9

LOGBOOK

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Praktik Klinik Stase Keperawatan Kegawatdaruratan dan Keperawatan Kritis

Disusun Oleh :

Anindya Wuri Oktaviana

P1337420920132

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


JURUSAN KEPERAWATAN SEMARANG
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG
2021
Capaian Pembelajaran Strategi/Metode Hasil yang Diharapkan Waktu Aktivitas yang Sudah
Pembelajaran Dilakukan
Setelah mengikuti praktik 1. Membuat perencanaan 1. Mahasiswa dan dosen tidak Senin, 8 Maret Menyusun kontrak belajar sesuai
profesi keperawatan gawat praktek profesi untuk terkonfirmasi (terpapar) 2021 dengan waktu dan target
darurat dan kritis secara daring mengelola pasien dalam Covid-19 selama proses kompetensi yang telah
diharapkan mahasiswa mampu keadaan gawat darurat pembelajaran praktik KMB ditentukan
: dan atau kritis dengan 2. Mahasiswa lulus
1. Melakukan masalah gangguan Keperawatan Gadar-Kritis
komunikasi yang pemenuhan kebutuhan tepat waktu
efektif dalam dasar akibat ganguan 3. Minimal 90% mahasiswa
pemberian asuhan sistem tubuh secara lulus MK Keperawatan
keperawatan pada aman dan legal Gadar-Kritis ≥ 3.25 setara
klien dengan berdasar norma yang dengan nilai 80 (rentang
berbagai tingkat berlaku nilai 1-100)
usia dalam keadaan 2. Konsultasi perencanaan 4. Mahasiswa diharapkan
gawat darurat dan praktek profesi (tahap mampu menyusun kontrak
kritis secara daring pencapaian belajar sesuai dengan waktu
2. Menggunakan kompetensi) ke dan target kompetensi yang
keterampilan pembimbing Klinik dan telah ditentukan
interpersonal yang dosen pembimbing 5. Mahasiswa diharapkan
efektif dalam kerja 3. Melakukan Pre mampu menyusun Web Of
conference Caution (WOC) sesuai
tim secara daring 4. Melakukan Post dengan kasus keperawatan
3. Menggunakan Conference gadar dan kritis yang
teknologi dan 5. Melakukan pengkajian diambil dari sumber
informasi kesehatan pada pasien dalam literature yang terpercaya
secara efektif dan keadaan gawat darurat 6. Mahasiswa diharapkan
bertanggung jawab dan atau kritis dalam mampu menyusun laporan
4. Menggunakan bentuk studi kasus kasus gadar dan kritis
langkah-langkah melalui jurnal berdasarkan studi kasus
pengambilan 6. Menerapkan terapi yang diambil dari sumber
keputusan etis dan modalitas keperawatan literature kemudian
legal pada klien berdasarkan evidence dianalisis
dengan berbagai based practice nursing 7. Mahasiswa diharapkan
tingkat usia dalam dengan studi jurnal mampu menyusun terapi
keadaan gawat 7. Setiap mahasiswa modalitas keperawatan atau
darurat dan kritis menulis WoC dan evidence based practice
5. Mendemonstrasikan asuhan keperawatan nursing (EBNP) terkait
keterampilan teknis dengan studi kasus keperawatan gadar dan
keperawatan (dalam melalui jurnal (kasus kritis dari sumber literature
bentuk skill tidak boleh sama) yang terpercaya kemudian
laboratorium di terkait kasus gawat dianalisis
kampus) yang darurat dan atau 8. Mahasiswa diharapkan
kritis. mampu melakukan target
sesuai dengan - 8. Menyampaikan kepada capaian kompetensi
standar yang pembimbing klinik keperawatan gadar dan
berlaku atau secara terkait target kritis bersama mentor dari
kreatif dan inovatif kompetensi pada mata RSUP Dr. Kariadi di
agar pelayanan kuliah gawat darurat laboratorium kampus
yang diberikan dan Kritis Poltekkes Kemenkes
efisien dan efektif 9. Memenuhi target Semarang sesuai dengan
pada klien dengan kompetensi keahlian mentor dalam
berbagai tingkat keperawatan gadar dan bidang masing – masing
usia dalam keadaan kritis dengan (BHD, Analisa BGA,
gawat darurat: melakukan kegiatan Membaca hasil EKG dan
resusitasi/RJP/BHD skill laboratorium di Proses Titrasi Obat)

6. Mengembangkan kampus bersama

potensi diri untuk mentor sesuai dengan

meningkatkan keahlian (BHD, Analisa

kemampuan BGA, Membaca hasil

professional EKG dan Proses Titrasi


Obat)
7. Berkontribusi
dalam
mengembangkan
profesi
Selasa, 9 Maret Melakukan kuliah expert
keperawatan.
2021 mengenai keperawatan
8. Menggunakan hasil kegawatdaruratan bersama
penelitian untuk Bapak Subiyanto dari RSUP Dr.
diterapkan dalam Kariadi dengan materi Bantuan
pemberian asuhan Hidup Dasar (BHD)
Rabu, 10 Maret Melakukan kuliah expert
keperawatan
2021 mengenai keperawatan
kegawatdaruratan dan kritis
bersama Bapak Sapuan dari
RSUP Dr. Kariadi dengan materi
EKG
Kamis, 11 Maret Melakukan kuliah expert
2021 mengenai keperawatan kritis
bersama Bapak Sapuan dari
RSUP Dr. Kariadi dengan materi
titrasi obat
Jumat, 12 Maret Melakukan studi kasus terkait
2021 dengan keperawatan gadar dan
kritis dan disini saya mengambil
kasus dengan diagnosa medis
Stroke Non Hemoragik (SNH)
melalui sumber jurnal literature
terakreditasi kemudian membuat
WOC tentang penyakit SNH
berdasarkan Standar Diagnosis
Keperawatan Indonesia (SDKI),
Standar Luaran Keperawatan
Indonesia (SLKI), Standar
Intervensi Keperawatan
Indonesia (SDKI) tahun 2017
Sabtu, 13 Maret Melakukan studi kasus terkait
2021 dengan keperawatan gadar dan
kritis dan disini saya mengambil
kasus dengan diagnosa medis
Stroke Non Hemoragik (SNH)
melalui sumber jurnal literature
terakreditasi kemudian dijadikan
sebagai laporan kasus kelolaan
individu
Senin, 15 Maret Melakukan pre conference
2021 bersama Bapak Fatchurrozak
Himawan, S.Kep, Ns.,M.Kep
selaku pembimbing akademik
Selasa, 16 Maret Melakukan studi kasus
2021 terkait dengan keperawatan
kritis untuk dijadikan terapi
modalitas keperawatan atau
evidence based practice
nursing (EBNP) dan disini
saya mengambil EBNP
mengenai “Penerapan 10
Detik Lama Waktu Suction
dan Hiperoksigenasi 1 Menit
Pada Klien Dengan
Penurunan Kesadaran”
melalui sumber jurnal
literature terakreditasi
kemudian di analisis
Melakukan kuliah expert
mengenai keperawatan kritis
bersama Bapak Anto
Indriyadi dari RSUP Dr.
Kariadi dengan materi
Gangguan Asam Basa dan
Analisa Gas Darah (AGD)
Rabu, 17 Maret Melakukan rapid test
2021 antigen guna sebagai
persyaratan untuk
mengikuti kegiatan praktik
skill laboratorim di kampus
kemudian menyiapkan alat
yang dibutuhkan untuk
kegiatan praktik skill
laboratorium
Melakukan kuliah expert
mengenai keperawatan
kritis bersama Bapak Anto
Indriyadi dari RSUP Dr.
Kariadi dengan materi
Gangguan Sistem Respirasi
dan Ventilator
Kamis, 18 Maret Melakukan praktik skill
2021 laboratorium mengenai Bantuan
Hidup Dasar bersama Bapak
Subiyanto dari RSUP Dr.
Kariadi Semarang
Jumat, 19 Maret Melengkapi WOC, laporan studi
2021 kasus, laporan EBNP, laporan
DRK kelompok, lembar
portofolio dan logbook
Sabtu, 20 Maret Melakukan praktik skill
2021 laboratorium mengenai cara
menganalisis hasil Analisa
Gas Darah (AGD) untuk
mengatur kedalam setting
ventilator bersama Bapak
Anto Indriyadi dari RSUP
Dr. Kariadi Semarang
Melakukan praktik skill
laboratorium di kampus
mengenai cara membaca
hasil EKG dan proses titrasi
obat kemudian
menyettingnya kedalam
syringe pum dan infus
pump bersama Bapak
Sapuan dari RSUP Dr.
Kariadi Semarang

Anda mungkin juga menyukai