Anda di halaman 1dari 10

Pendapatan yang diperoleh penduduk suatu provinsi disebut…

A. PDRB
B. GNP
C. GDP
D. NNP
E. PDB

Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan konsep pertumbuhan ekonomi adalah….
A. Pertumbuhan ekonomi adalah suatu Peningkatan PDB terus menerus.
B. Pertumbuhan ekonomi mengindikasikan peningkatan pendapatan perkapita
C. Pertumbuhan ekonomi adalah usaha untuk meningkatkan Output perkapita
D. Pertumbuhan ekonomi terfokus pada peningkatan jumblah produksi barang dan Jasa
E. Penggunaan ekonomi yang disertai penggunaan teknologi yang lebih canggih akan
menciptakan efisiensi

Ciri – ciri pertumbuhan ekonomi sebagai berikut. 1) Laju kenaikan pendapatan perkapita tinggi.
2) Efisiensi input ke output produksi semakin tinggi. 3)Akumulasi modal selau lebih rendah
daripada rasio pertumbuhan potensialnya. 4)Kualitas tenaga kerja nya rendah.5 )Tidak mudah
menerima teknologi. Berdasarkan ciri- ciri diatas tersebut yang merupakan kelebihan dari
pertumbuhan ekonomi negara maju adalah…
A. 1) dan 2)
B. 2) dan 3)
C. 2) dan 4)
D. 3) dan 5)
E. 4) dan 5)

Berikut ini yang merupakan tahap – tahap pertumbuhan ekonomi menurut Federich list
adalah…
A. Masa tertutup,masa kapisitas,dan masa bertani.
B. Masa berternak,masa bertani dan masa kerajinan.
C. Masa berternak,masa bertani ,dan masa industri
D. Masa rumah tangga kota, rumah tangga dunia ,dan masa industri.
E. Masa kapasitas,masa,masa rumah tangga kota dan masa tertutup.

Tantangan utama dalam pembangunan adalah….


A. Memperbaiki kualitas kehidupan
B. Memperbaiki kemiskinan
C. Memperluas kesempatan kerja
D. Meningkatkan pendidikan
E. Meningkatkan daya beli masyarakat
Dalam rangka peningkatan kualitas sumber daya manusia,prioritas pembangunan ekonomi
ekonomi diarahkan pada….
A. Pemenuhan kebutuhan dasar/ primer
B. Pemenuhan kebutuhan barang mewah
C. Pengembangan industri militer
D. Peningkatan jumblah penduduk
E. Pembangunan rumah mewah.

Pada tahun 2017 Negara E mencatat sumbangan konsumsi rumah tangga Negara C sebesar
70%,sedangakan tahun 2019 sebesar 52% berdasarkan data tersebut pertumbuhan ekonomi
cenderung…..
A. Stabil
B. Maju
C. Stagnan
D. Menurun
E. Meningkat

Pertumbuhaan ekonomi dari salah satu tokoh aliran historis antara lain tukar menukar: 1)
Secara innatura. 2) Dengan perantara uang. 3) Dengan menggunakan kartu kredit. Pendapat
tersebut yang digunakan adalah….
A. Frederick List
B. Bruno Hildedrand
C. Gustav Von Schmoller
D. Wemer Sombat
E. Max Weber

Pada sekolah kejuruan terdapat program praktik kerja lapangan. Program tersebut bertujuan…
A. Mengurangi pengangguran
B. Menciptakan lapangan kerja
C. Membantu mempromosikan sekolah
D. Membantu pekerjaan karyawan di perusahaan
E. Menyiapakan peserta didik terjun kedunia kerja

Faktor penyebab terjadinya pengangguran terbuka adalah…


A. Kurang nya industri
B. Sempitnya lapangan kerja
C. Kurangnya infornasi pasar kerja
D. Banyaknya para pekerja disektor informal
E. Adanya pergantian musim
Pemberian informasi yang cepat mengenai tempat – tempat mana yang sedang membutuhkan
tenaga kerja berguna untuk mengentaskan pengangguran….

A. Struktural
B. Terselubung
C. Siklis
D. Konjutural
E. Musiman

Kondisi yang menunjukann sistem upah menurut waktu adalah….


A. Ema membuat desain baju sebelum dijahit
B. Mulyono bekerja sebagai satpam di pabrik garmen
C. Anton bekerja dipabrik pembuatan bola dengan upah Rp 1.000.00 per bola
D. Bu Tina mendapat tambahan upah karena penjualan produknya melebihi target.
E. Pak Toni harus menyelesaikan proyek perumahan senilai Rp 70.000.000,00 didaerah
Depok,Jawa barat.

Dampak peralihan Home Industri beralih menggunakan mesin- mesin secara ekonomi
menyebabkan…..
A. Harga barang- barang home industry mahal.
B. Meningkatnya jumblah pengangguran.
C. Keuntungan yang diperoleh home industri berkurang.
D. Timbulnya persaingan negative antar pengusaha.
E. Terjadi kelebihan produksi sehingga dapat diekspor keluar negeri.

Cara mengatasi tenaga kerja belum ahli agar dapat memiliki keahlian adalah….
A. Mengurangi jumbalah tenaga kerja ahli perusahaan.
B. Mendidik dan melatih calon tenaga kerja.
C. Menyamakan semua gajih tenaga kerja.
D. Memprioritaskan kerja bagi tenaga kerja terlatih.
E. Menambah jam kerja/overtime bagi tenaga ahli.

Pengangguran struktulal disebabkan oleh….


A. Rendahnya tingkat pendidikan dan ketrampilan tenaga kerja.
B. Adanya ketidaksesuian antara kebutuhan tenaga kerja dan jenis atau tingkat ketrampilan
yang dimiliki tenaga kerja.
C. Adanya fluktuasi ekonomi jangka pendek,terutama disektor pertanian.
D. Adanya kesenjangan antara pencari kerja dan kesempatan kerja.
E. Adanya ketidakseimbangan antara angkatan kerja dan kesempatan kerja yang tersedia.

JIka kita membaca iklan lowongan kerja disurat kabar,sering melihat ada lowongan marketing
freelance. Pekerjaan tersebut termasuk dalam…..
A. Pengangguran musiman
B. Pengangguran terselubung
C. Pengangguran siklis
D. Pengangguran structural
E. Setelah mengganggur

Pendapatan nasional dihitung setiap taahun dengan tujuan memudahkan untuk….


A. Mendapatkan utang luar negeri
B. Meningkatkan pasar ekspor
C. Menetapkan anggaran belanja dan pendapatan
D. Membandingkan pertumbuhan ekonomi
E. Memperkuatlandasan ekonomi

Pendapatan nasional suatu negara bertambah lebih besar daripada pertambahan penduduk. Hal
ini menunjukan…..
A. Pendapatan masyarakat seimbang.
B. Tingkat kesejahteraan penduduk menurun
C. Pendapatan perkapitanya meningkat
D. Pendpatan perkapitanya menurun
E. Pertumbuhan penduduk lamba

Bank dunia mengelompokkan suatu negara dengangaan tingkat pendapatan rendah,jika PNB
perkapita…..
A. Kurang dari US$675
B. Antara US$726 dan US$2.895
C. Antara US$2.896 dan US$8.955
D. Lebis dari US$8.955
E. Kurang dari US$520

Perhitungan pendapatan perkapita memiiki kelemahan jika dikgunakan untuk mengukur tingkat
kesejahteraan suatu negara. Salah satu kelemahan pendapatan perkapita adalah….
A. Tidak dapat membedakan pendapatan warga negara dalam negeri dan luar negeri.
B. Tidak dapat mengetahui berapa angka kemiskinan.
C. Tidak menggambarkan distribusi pendapatan.
D. Tidak dapat mengetahui depresiasi.
E. Perhitungan bersifat kualitatif

Nilai balas jasa dari semua faktor produksi yang diterima,setelah dikurangi pajak tidak langsung
disebut….
A. Gross National Product
B. Net National Product
C. Net National Income
D. Personal Income
E. Disposable Income

Ekspor neto adalah nilai ekspor pada suatu negara setelah dikurangi dengan nilai…..
A. Subsidi
B. Depresiasi
C. Keuntungan investor
D. Impor barang modal
E. Pajak atas barang modal

Berikut ini yang bukan tujuan mempelajari pendapatan nasional adalah….


A. Membantu membuat rencana pembangunan.
B. Menganalisis faktor –faktor mempengaruhi kemajuan ekonomi.
C. Mengetahui kemajuan ekonomi suatu negara.
D. Mengetahui laju inflasi.
E. Memperoleh taksiran nilai barang dan jasa secara akurat.

Selisih antara PNB dan PNN adalah sebesar….


A. Pajak tidak langsung.
B. Biaya – biaya faktor produksi
C. Depresiasi
D. Subsidi
E. Pajak tidak lansung ditambah subsidi.

Proses yang mengakibatkan kenaikan pendapatan per kapita masyarakat dalam jangka panjang
disebut…..
A. Pertumbuhan ekonomi.
B. Kenaikan pendapatan rakyat.
C. Pertumbuhan ekonomi rakyat.
D. Peningkatan kesejahteraan rakyat.
E. Pembangunan ekonomi.

Perhitungan pendapatan nasional dengan menjumlahkan seluruh penghasilan masyarakat data


suatu negara merupakan ciri….
A. Pendekatan produksi.
B. Pendekatan Historis.
C. Pendekatan regional.
D. Pendekatan pendapatan.
E. Pendekatan pengeluaran.
Dari segi ekonomi,salah satu tolak ukur bagi kesejahteraan penduduk adalah….
A. Jumlah uang yang benar – benar diterima.
B. Pendapatan per kapita menurut harga yang berlaku.
C. Pendapatan per kapita menurut harga tetap.
D. Pendapatan nasional bruto ( GNP ).
E. Pendapatan nasional.

Urutan yang benar dalam konsep pendapatan nasional adalah…


A. PI > DI>GNP>NNP>NI.
B. NI>GNP>NNP>DI>PI.
C. GNP>PI>DI>NI>NNP.
D. GNP>NNP>NI>PI>DI.
E. PI>DI>NNP>GNP.

Salah satu manfaat mempelajari pendapatan nasional adalah….


A. mengetahui tingkat kemakmuran.
B. Mengetahui struktur perekonomian.
C. Mengetahui tingkat pertumbuhan ekonomi.
D. Menghitung jumlah investasi di luar negeri.
E. Mengetahui tingkat pertumbuhan jumlah penduduk.

Semua barang dan jasa yang dihasilkan oleh suatu negara termasuk barang dan jasa yang
dihasilkan oleh orang asing dan perusahaan asing dinamakan….
A. Produk nasional bruto ( GNP ).
B. Produk domestic bruto (GDP ).
C. Produk nasiaonal netto ( NNP ).
D. Nasional income.
E. Personal income.

Salah satu ciri pertumbuhan ekonomi pada saat tahap lepas landas ( take off ) adalah….
A. Tingkat pendapatan per kapita masih rendah.
B. Terdapat pembangunan pasilitas umum terutama bidang transportasi.
C. Kegiatan politik dan pemerintahan yang trdapat didaerah – daerah dipegang tuan tanah.
D. Kematangan teknologi dimana struktur keahlian tenaga kerja mengalami perubahan.
E. Adanya kenaikan dalam penanaman modal investasi.

Instrumen kebijakan fiskal adalah…..


A. Pajak dan tingkat suku bunga.
B. Cadangan kas minimum dari pajak.
C. Diskonto Dan penjualan surat berharga.
D. Pengeluaran pemerintah dan pajak.
E. Diskonto dan pengeluaran pemerintah.

Berikut ini merupakan kegitan pemerintah dibidang ketenaga kerjaan. 1) Mendirikan balai
latihan kerja. 2) Meberikan beasiswa keluar negeri. 3) Mengadakan kursus dan latihaan. 4)
Meningkatkan kesejahteraan buruh. 5) Memberikan jaminan pensiun karyawan. Bedasarkan
kegiatan tersebut,termasuk usaha meningkatkan mutu tenaga kerja adalah…
A. 1),2),dan 3)
B. 1),3),dan 5)
C. 2),3),dan 4)
D. 2),4) dan 5)
E. 3),4) dan 5)

Ketika terjadi krisis ekonomi tahun 1998 tingkat pengannguran di dindonesia meningkat tajam.
Tingginya angka pengangguran menyebabkan menurunya pendapatan nasional. Berdasarkan
pernyataan tersebut upaya yang dapat dilakukan pemerintah untuk mengurangi angka
penganguran adalah…
A. Memperluas pelayanan dibidang kesehatan dipedesaan.
B. Memperkuat cadangan devisa untuk menjaga nilai tukar rupiah.
C. Peningkatan investasi sektor industri beorientasi ekspor.
D. Pemberian bantuan langsung berupa uang atau barang bagi keluarga.
E. Peningkatan mutu dan kesempatan pendidikan formal dan nonformal.

Penduduk yang berumur 18 tahun keatas tidak sedang menempuh pendidikan dan menjadi ibu
rumah tangga disebut….
A. Tenaga kerja.
B. Penganguran.
C. Bukan angkatan kerja.
D. Angkatan kerja.
E. Pengangguran terselubung.

Organisasi PBB yang menangani tentang kaum buruh / pekerja adalah….


A. ILO.
B. WHO.
C. UNICEF.
D. IMF.
E. UNISCO.
Menarik investor baru khususnya merangsang berdirinya industry baru termasuk upaya
mengatasi pengangguran……
A. Friksional
B. Deflasiner
C. Musiman
D. Tidak merata
E. Strukturral

Pengangguran yang disebabkan oleh rasional modal atau tenaga kerja dalam proses produksi
cenderung bertambah disebut pengannguran …..
A. Teknologi.
B. Terbuka.
C. Musiman.
D. Tidak merata.
E. Friksional.

Penduduk digolongkan menjadi dua golongan yakni tenaga kerja dan bukan tenaga kerja,hal ini
merupakan ciri – ciri pendekatan ……
A. Kesempatan kerja.
B. Pemanfaatan angkatan kerja.
C. Tenaga kerja.
D. Angkatan kerja.
E. Pemanfaatan tenaga kerja.

Cara tepat yang dilakukan pemerintah dalam upaya mengatasi masalah pengangguran musiman
adalah dengan cara….
A. Mengoptimalkan mekanisasi dibidang industry.
B. Membantu mengembangkan sektor agraris.
C. Memberikan ketrampilann kepada angkatan kerja dibidang lain.
D. Melaksanakan Proyek – proyek padat modal.
E. Menggalakan proyek padat karya.

Suatu keadaan yang menggambarkan tersedianya lapangan kerja yang siap diisi oleh penawar
kerja atau pencari kerja disebut……
A. Lowongan kerja.
B. Tenaga kerja.
C. Kesempatan kerja.
D. Angkatan kerja.
E. Pekerjaan.

Jumblah uang beredar yang melebihi kebutuhan akan menyebabkan kenaikan harga – harga
barang kebutuhan pokok. Masyarakat akan kesulitan memenuhi kebutuhan hidupnya. Kenaikan
harga yang tinggi juga dapat menyebabkan tingginy angka kriminalitas. Kebijakan moneter yang
dapat diambil oleh pemerintah terkait pernyataan tersebut adalah….
A. Menurunkan tingkat suku bunga.
B. Meningkatkan tarip pajak penjualan.
C. Menurunkan cadangan kas minimum bank umum.
D. Menjual surat- surat berharga kepada masyarakat.
E. Menghimbau bank umum agarm memberikan kredit kepada masyarakat.

Suatu parameter yang menitik beratkan pada barang – barang perdagangan besar seperti bahan
mentah,bahan baku,atau barang setengah jadi dinamakan…..
A. Indeks harga konsumen .
B. Indeks biaya hidup.
C. Indeks harga perdagangan besar.
D. GNP deflator.
E. Indeks pendapatan nasional.

Saat perekonomian internasional mengalami inflasi,pemerintah dapat menerapkan kebijakan


fiskal dengan cara berikut yaitu….
A. Menaikan suku bunga bank.
B. Menambah cadangan kas minimum.
C. Mengurangi jumblah uang yang beredar.
D. Mengurangi kelebihan permintaan masyarakat.
E. Menjual surat – surat berharga kepada masyarakat.

Jika jumlah yang beredar banyak ,pemerintah memberikan bunga pinjaman tinggi,dengan
harapan masyarakat tidak meminjam,tetapi cenderung untuk menabung. Kebijakan yang
diambil pemerintah adalah…..
A. Kas rasio.
B. Kredit selektif.
C. Pasar terbuka.
D. Diskonto,
E. Pinjam paksa.
Pehatikan pernyataan berikut ! 1) Menaikan cadangan kas minimum. 2) Menurunkan tarip
pajak. 3) Menjual surat utang negara ( SUN ). 4) Meningkatkan pengeluaran pemerintah. 5)
Menurunkan tarip pajak. Berdasarkan pernyataan diatas,yang merupakan kebijakan fiskal
adalah…
A. 1,2,dan 3
B. 1,3,dan 4
C. 2,3,dan 4
D. 2,4,dan 5
E. 3,4,dan 5

Pemerintah dapat mengendalikan laju inflasi dengan melakukan kebijakan sebagai


berikaut,yaitu….
A. Membeli kembali surat – surat berharga yang telah di beli masyarakat.
B. Menurunkan cadangan kas minimum pada bank umum.
C. Menjual surat – surat berharga kepada masyarakat.
D. Mengatur persyaratan kredit longgar.
E. Menurunkan tingkat suku bunga.

Berikut ini bukan termasuk kebijakan moneter yaitu….


A. Menaikan cadangan kas.
B. Menaikan tingkat suku bunga.
C. Menjual surat berharga dan obligasi.
D. Menaikan pajak dan pengeluaran.

Anggaran defitsit dapat diterapkan apabila terjadi ….


A. Tambahan pengeluaran.
B. Tambahan penerimaan.
C. Perekonomian yang lesu.
D. Perekonomian yang mantap.
E. Penerimaan lebih besar daripada pengeluaran.

Anda mungkin juga menyukai