Anda di halaman 1dari 10

o

SMAS GLOBE NATIONAL PLUS 2


NPSN : 69971172
KomplekBatuAji Centre Park – Simpang Base Camp, Batam - 29439
Telepon : (0778) 391 333 Email : globenationalplusii@gmail.com

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


Tahun Pelajaran 2022/2023

Mata Pelajaran : Ekonomi


Nama Guru : Rifka Darni Rajagukguk, S.Pd
Kelas / Semester : XI/ III (Ganjil)
Hari / Tanggal : Rabu / 21 September 2022
Durasi Waktu : 90 menit

SOAL

A. Pilihan Berganda

1. Manfaat pendapatan per kapita salah satunya yaitu untuk melihat….


A. kondisi dan struktur ekonomi
B. tingkat kemakmuran rakyat secara rata-rata
C. prospek perdagangan luar negeri
D. perkembangan jumlah penduduk
E. kebijakan yang diambil oleh pemerintah
2. Besar pendapatan nasional pada dasarnya dipengaruhi oleh 3 hal, yaitu…..
A. produksi, konsumsi, dan investasi
B. investasi, tabungan, dan konsumsi
C. distribusi, investasi, dan saving
D. investasi, konsumsi, dan distribusi
E. produksi, konsumsi, dan distribusi
3. Pendapatan per kapita didapat dari…..
A. perbandingan produksi nasional dan jumlah penduduk
B. jumlah pendapatan nasional dikurangi pajak langsung
C. pendapatan nasional dibagi jumlah penduduk
D. jumlah penduduk dikali pendapatan bebas
E. pendapatan nasional dikali jumlah penduduk
4. Semua balas jasa yang diterima faktor-faktor produksi setelah dikurangi pajak tidak
langsung adalah merupakan dari…..
A.
B. Produk Nasional Netto

SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 1


C. Pendapatan Nasional Netto
D. Produk Nasional Bruto
E. Pendapatan Perseorangan
F. Pendapatan bebas

5. Disposible Income adalah selisih perhitungan Personal Income di kurangi…..


A. transfer Pendapatan
B. depresiasi barang modal
C. pajak tidak langsung
D. hutang
E. pajak Langsung
5.
6. Suatu negara mempunyai pendapatan nasional sebagai berikut:
Konsumsi masyarakat Rp80.000.000
pendapatan laba usaha Rp40.000.000
pengeluaran negara Rp250.000.000
pendapatan sewa Rp25.000.000
Pengeluaran Investasi Rp75.000.000
Ekspor Rp50.000.000
Impor Rp35.000.000
Dari data diatas berapakah pendapatan nasional dengan menggunakan pendekatan
pengeluaran ....
A. 402.000.000
B. 420.000.000
C. 380.000.000
D. 415.000.000
E. 250.000.000
7. Diketahui (dalam rupiah)
GNP : 480.000,00
Penyusutan : 30.000,00
Pajak tak langsung : 25.000,00
Transfer Payment : 10.000,00
Pajak langsung : 20.000,00
Besarnya Personal Income dari data di atas adalah….
A. 336.000,00
B. 400.000,00
C. 435.000,00
D. 500.000,00
E. 515.000,00
8. Pendapatan yang diperoleh masyarakat dalam suatu perekonomian sebagai berikut:
Upah dan gaji Rp15.000.000,-
Sewa tanah Rp9.250.000,-
Konsumsi Rp18.000.000,-
SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 2
Pengeluaran pemerintah Rp14.000.000,-
Bunga Modal Rp3.500.000,-
Keuntungan Rp12.000.000,-
Investasi Rp4.500.000,-
Ekspor Rp12.500.000,-
Impor Rp7.250.000,-

Berapakah pendapatan nasional berdasarkan pendekatan pendapatan.....


A. 39.750.000
B. 29.750.000
C. 19.750.000
D. 28.760.000
E. 27.000.000
9. Pendapatan nasional dihitung dengan menjumlahkan nilai tambah yang diwujudkan oleh
berbagai sektor perekonomian. Perhitungan pendapatan nasional ini dilakukan atas dasar
pendekatan....
A. pengeluaran D. per sektor
B. produksi E. nilai penerimaan
C. pendapatan
10. Perbedaan istilah pertumbuhan ekonomi dengan perkembangan ekonomi terletak pada
ada tidaknya perubahan dalam hal …..
A. kelembagaan dan struktur ekonomi
B. pendapatan nasional (GNP)
C. jumlah dan macam produksi
D. pendapatan perkapita masyarakat
E. kebijakan dan aturan di bidang ekonomi
11. Pertumbuhan ekonomi adalah..... 
A. proses kenaikan volume ekspor dan impor
B. proses kenaikan GDP
C. proses kenaikan output per kapita dalam jangka panjang
D. proses kenaikan penghasilan masyarakat
E. proses berkembangnya suatu bisnis
12. Berdasarkan teori Harrod – Domar, maka syarat terjadinya pertumbuhan ekonomi adalah
adanya….
A. penurunan pajak pendapatan D. peningkatan konsumsi
B. peningkatan upah pekerja E. penurunan pajak penjualan
C. peningkatan investasi dan
tabungan 
13. Pertumbuhan ekonomi meliputi :
1. Rumah tangga tertutup
2. Rumah tangga kota
3. Rumah tangga bangsa
SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 3
4.
A.Rumah tangga dunia
Karl Bucher D. Robert Sollo
Teori pertumbuhan
B. Adam Smith  ekonomi di atas dikemukakan oleh
E. …..
Warner Sombar
C. Friederich List

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14. Di bawah ini merupakan factor penghambat pembangunan dan motivasi pembangunan :
1. pertumbuhan penduduk
2. keterampilan penduduk yang rendah
3. kemajuan di bidang tekhnologi
4. pendapatan rendah
5. kebiasaan dan adat istiadat
Yang termasuk penghambat pembangunan adalah ….
A. 1, 3 B. 3,4 C. 2, 4 D. 1, 2 E. 2, 5
15. Tantangan utama pembangunan adalah…..
A. memperbaiki kulitas kehidupan
B. meningkatkan pendidikan
C. memberantas kemiskinan
D. meningkatkan daya beli masyarakan
E. memperluas kesempatan kerja
16. Perhatikan pernyataan di bawah ini :
1. Jumlah dan sebaran usia penduduk
2. Keaktifan sekolah penduduk usia muda
3. Peranan wanita dalam perekonomian
4. Pertambahan penduduk yang tinggi
5. Tingkat kematian penduduk
Yang merupakan faktor-faktor yang menentukan jumlah angkatan kerja :

A. 1, 2, dan 5 C. 2, 4, dan 5
B. 1, 2, dan 3 D. 3, 4, dan 5

SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 4


E. 1, 3 dan 5

17. Usaha untuk meningkatkan mutu tenaga kerja dilakukan dengan ….


A. penambahan jam kerja dan penambahan alat produksi
B. penambahan upah dan penambahan jam kerja
C. perbaikan jaminan sosial dan penggantian alat produksi
D. pengawasan pelaksanaan kerja dan penambahan jam kerja
E. penyelenggaraan latihan kerja dan pemeliharaan kesehatan karyawan
18. Perhatikan penyataan berikut ini :
1. Melalui jalur pendidikan formal baik yang bersifat umum atau kejuruan 
2. Meningkatkan pendidikan nonformal
3. pendidikan gizi dan kesehatan
4. peningkatan kualitas mental dan spiritual
5. memperbanyak lowongan pekerjaan
Yang merupakan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja adalah .... 
A. 1, 2 dan 5 C. 2, 4, dan 5 E. 2, 3, dan 4
B. 1, 3, dan 5 D. 2, 3, dan 5

19. Upah Minimum Regional (UMR) Jakarta lebih besar dibandingkan UMR daerah lainnya
dikarenakan..…
A. penduduk Jakarta lebih padat dibanding daerah yang lainnya
B. biaya hidup di Jakarta lebih tinggi dibandingkan daerah lainnya
C. penetapan upah di Jakarta ditentukan oleh Dewan Pengupahan Daerah
D. tingkat pendidikan pekerja di Jakarta lebih tinggi dibandingkan tingkat pendidikan
tenaga kerja di daerah lain
E. banyaknya pencari kerja dari daerah yang datang mencari pekerjaan di Jakarta

20. Pihak-pihak yang bertanggung jawab penuh atas penciptaan lapangan kerja di Indonesia,
salah satunya adalah individu. Tugas individu adalah….
A. mendirikan berbagai pusat latihan kerja
B. meningkatkan mutu sekolah kejuruan
C. penciptaan kondisi yang kondusif bagi penanam modal
D. transmigrasi dan KB
E. menanamkan jiwa wirausaha
21. Tantangan utama pembangunan adalah…..

A. memperbaiki kulitas kehidupan


B. meningkatkan pendidikan
C. memberantas kemiskinan
D. meningkatkan daya beli masyarakan
SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 5
E. memperluas kesempatan kerja

22. Pengangguran terjadi karena.....


A. tingginya tingkat pertambahan penduduk
B. meningkatnya lulusan sekolah rendah dan tinggi
C. angkatan kerja yang lebih tinggi daripada kesempatan kerja
D. peningkatan kegiatan ekonomi dan pendapatan nasional
E. kesempatan kerja lebih besar daripada angkatan kerja
23. Pengangguran yang terjadi akibat tidak sesuainya jenis pekerjaan yang diminta dengan
yang ditawarkan disebut pengangguran….
A. siklis D. friksional
B. musiman E. teknologi
C. struktural
24. Pengangguran dapat mengakibatkan :
1. Kehilangan mata pencaharian
2. Kehilangan penghasilan
3. Keterampilan berkurang
4. Keresahan masyarakat
5. Ketidakpercayaan masyarakat terhadap pemerintah
6. Keahlian berkurang
Dari berbagai akibat tersebut yang akan berdampak pada gejolak sosial adalah ….
A. 1 dan 2 B.3 dan 6 C.2 dan 3 D.4 dan 5 E.2 dan 6

25. Dampak pengangguran terhadap kegiatan ekonomi masyarakat antara lain.…


A. penerimaan pajak relatif stabil
B. menghambat pertumbuhan ekonomi
C. penggunaan barang-barang modal bertambah
D. perusahaan masyarakat dalam negeri dan Perusahaan asing dapat ditingkatkan 
E. tingkat kemakmuran relatif konstan
26. Pengangguran yang terjadi akibat tidak sesuainya jenis pekerjaan yang diminta dengan
yang ditawarkan disebut pengangguran….
A. siklis D. friksional
B. musiman E. teknologi
C. struktural
27. Pengangguran dapat mengakibatkan :
1. Kehilangan mata pencaharian
2. Kehilangan penghasilan
3. Keterampilan berkurang
4. Keresahan masyarakat
5. Ketidakpercayaan masyarakat terhadap pemerintah

SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 6


6. Keahlian berkurang
Dari berbagai akibat tersebut yang akan berdampak pada gejolak sosial adalah ….
A. 1 dan 2 B.3 dan 6 C.2 dan 3 D.4 dan 5 E.2 dan 6
28. Dampak pengangguran terhadap kegiatan ekonomi masyarakat antara lain.…
A. penerimaan pajak relatif stabil
B. menghambat pertumbuhan ekonomi
C. penggunaan barang-barang modal bertambah
D. perusahaan masyarakat dalam negeri dan Perusahaan asing dapat ditingkatkan 
E. tingkat kemakmuran relatif konstan
29. Pengangguran yang terjadi akibat pergantian musim disebut pengangguran :
A. siklis
B. musiman
C. struktural
D. friksional
E. teknologi

30. Pengangguran antara lain disebabkan oleh ..…


A. lapangan kerja lebih sedikit dari pencari kerja dan terjadi reses
B. pencari kerja lebih sedikit dari lapangan kerja dan tidak memiliki keterampilan dan
keahlian
C. pencari kerja sama dengan lapangan kerja dan kegiatan ekonomi meningkat
D. perusahaan-perusahaan padat modal diubah menjadi padat karya dan pencari kerja
jumlahnya stabil
E. lapangan kerja sama dengan jumlah pencari kerja, ekonomi tumbuh 5 % tiap tahun

SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 7


B. Uraian

1. Jelaskan 4 komponen pendapatan nasional berdasarkan metode pendapatan!


2. Jelaskan mengapa Upah Minimum Kota setiap daerah berbeda!
3. Jelaskan perbedaan antara pembangunan ekonomi dengan pertumbuhan ekonomi!
4. Jelaskan perbedaan pengangguran terselubung dengan pengangguran friksional!
5. Menurut pendapatmu bagaimana cara mengatasi permasalahan ketenagakerjaan di
Indonesia?

SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 8


SGNP-SMA/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL (2022-2023) Page 9

Anda mungkin juga menyukai