Anda di halaman 1dari 4

SOAL PAT IPS KELAS VIII

1. Raja dari Banten yang gigih menentang VOC adalah:

A.Sultan Haji.
B.Sultan Ageng Tirtayasa.
C.Sultan Agung.
D.Sultan Baabullah.

2. Orang atau lembaga yang melakukan kegiatan ekonomi disebut dengan pelaku
ekonomi .Berikut ini yang bukan merupakan pelaku ekonomi adalah
a. Rumah Tangga Keluarga
b. Rumah Tangga Perusahaaan
c. Rumah Tangga Daerah
d. Rumah Tangga Pemerintah

3. Tujuan utama adanya kebijakan tanam paksa di bawah Gubernur Van Den Bosch
adalah;
A.Menyelamatkan neg.Belanda dari krisis Ekonomi.
B.Mendanai Perang yang terjadi di Indonesia.
C.Memenuhi Permintaan pasar Eropa pada tanaman ekspor.
D.Agar petani Indonesia terbiasa menanam tanaman ekspor.

4. Indonesia merupakan negara dengan kekayaan laut yang begitu besar .Pemaksimalan
potensi laut dapat dilakukan dengan....
a. Menjual sumber daya laut pada pihak asing karena mereka memiliki alat yang
lebih canggih.
b. Memanfaatkan sumber daya laut secara massal dengan berbagai cara
c. Memberikan pelatihan kepada masyarakat tentang cara-cara memanfaatkan
sumber daya laut dengan cara yang bijaksana
d. Membiarkan saja supaya sumber daya tersebut dapat berkembang dan terus
bentuk berupa berkembang

5. Redistribusi pendapatan dilakukan sebagai salah satu bentuk berupa


a. Jaminan sosial yang dilakukan negara kepada masyarakat
b. Pembagian pendapatan nasional
c. Pengalokasian pajak kepada penduduk miskin
d. Pemberian subsidi kepada seluruh masyarakat

6. Tiga peran penting rumah tangga pemerintah adalah sebagai...


a. Regulator,Konsumen, dan produsen
b. Konsumen,produsen dan pemungutan pajak
c. Motivator,fasilisator,dan regulator
d. Perencana,Pelaksana,dan pengawas

7. Pengalokasian kembali pendapatan yang menunjuk pada transfer uang dari orang kaya
ke orang miskin disebut dengan....
a. Redistribusi vertikal
b. Redistribusi horizontal
c. Redistribusijaminan akses
d. Redistribusi kreit lunak

8. Pelaku ekonomi dalam suatu perekonomian terdiri atas....


a. Badan Usaha Milik Negara, Badan Usaha Milik Swasta dan Koperasi
b. Rumah tangga Keluarga,Rumah tangga Perusahaan ,Rumaha Tangga Pemerintah,
dan rumah Tangga Luar Negeri
c. Rumah tangga Konsumen,Rumah Tangga Produsen ,Rumah Tangga Distributor
dan Rumah Tangga Pemerintah
d. Badan Usaha Milik Negara, Badan Usaha Milik Swasta,Badan Usaha Milik
Daerah dan Koperasi

9. Orang atau lembaga yang melakukan kegiatan impor dan ekspor disebut....
a. Rumah tangga Keluarga
b. Rumah Tangga Perusahaan
c. Rumah Tangga Pemerintah
d. Rumah Tangga Luar negeri
10. Potensi satu daerah dengan daerah lainnya sangatlah berbeda.Keunggulan dan
keterbatasan suatu daerah yang disebabkan oleh potensi daerah akan memicu....
a. Kesenjangan kemajuan antar daerah
b. Permintaan dan penawaran serta perdagangan
c. Pemerataan pendapatan dan jasa
d. Penyaluran sumber daya alam

11. Kantor dinas pemerintah daerah membutuhkanalat tulis dan kantor (ATK) untuk
menjalankan aktivitasnya sehari-hari.Oleh karena ituor dinas harus membeli
kebutuhan melalui pengadaanke perusahaan atau produsen. Dalam hal ini
,pemerintah bertindak sebagai.......
a. Regulator perekonomian
b. Konsumen
c. Produsen
d. distributor

12. Tujuan Pemerintah Jepang membentuk Gerakan tiga A adalah:


A.Menarik simpati rakyat Indonesia.
B.Mematahkan perlawanan pejuang Indonesia.
C.Menaklukan pemetintah Hindia Belanda.
D.membentuk panitia persiapan kemerdeksan Indonesia.

13. Kegiatan membeli barang dan jasa dari negara –negara lain ke dalam negeri disebut
dengan..
a. Impor
b. Ekspor
c. Devisa
d. Distribusi

14. Pengaturan oleh pemerintah dalam pemberian subsidi pada perusahaan dalam negeri
sehingga mampu bersaing dengan produk dari luar negeri merupakan contoh peran
pemerintah sebagai ...
a. Regulator ekonomi
b. Konsumen
c. Produsen
d. Distributor

15. Berikut ini yang bukan faktor yang mempengaruhi ekspor baik dari dalam ataupun
luar negeri adalah...
a. Keadaan pasar luar negeri
b. Keuletan eksportir untuk menangkap peluang pasar
c. Keuletan importir untuk memenangi pangsa pasar
d. Kondisi sosial,ekonomi dan politik suatu negara.

16. Pergerakan Nasional Indonesia di pelolori oleh ;


A.Golongan Pelajar
B.Golongan Bangsawan.
C.Golongan Militer.
D.Golongan Pejabat.

17. Yang di sebut sebagai Pahlawan Proklamator adalah ;


A.Soekarno- Hatta.
B.Soekarno - Sodirman
C.Wikana -Bung Tomo
D.Antasari-Hasanuddin

18. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat Perdagangan antar Daerah/Pulau
adalah.....
a. Meningkatkan produktivitas
b. Memunculkan unit-unit usaha baru seperti jasa kirim,perluasan transfortasi dan
sebagainya
c. Menjalin persahabatan antarnegara
d. Menyediakan alternatif alat pemuas kebutuhan bagi konsumen

19. Perdagangan antar negara tidak selalu berjalan lancar, ada beberapa faktor yang dapat
menghambatkegiatan perdagangan antanegara.Salah satu faktor penghambat
perdagangan antanegara adalah....
a. Adanya upaya mempercepat perbaikan ekonomi
b. Adanya kebijakan yang mempersulit transaksi antar negara
c. Tersedianya produk berkualitas sesuai standar antar negara
d. Tersedianya sarana komunikasi yang memudahkan transaksi

20. Indonesia mengekspor karet ke Australia,seangkan Australia mengekspor gandum ke


Indonesia.Perdagangan kedua negara karena...
a. Perbedaan SDM
b. Perbedaan SDA
c. Perbedaan Teknologi
d. Adanya efisiensi produksi

21. Kegiatan ekonomi yang dilakukan di wilayah pesisir dan lautan serta di darat yang
menggunakan sumber Daya Alam (SDA) dan jasa lingkungan kelautan untuk
menghasilkan barang dan jasa dikenal dengan sebutan
a. Ekonomi Maritim
b. Ekonomi Kelautan
c. Ekonomi Agrikutur
d. Ekonomi Sumber Daya Alam

22. Pergerakan Nasional berikut ini di pelopori oleh para mahasiswa yang sedang
menuntut ilmu di Negeri Belanda...adalah;
A.PNI(Partai Nasional Indonesia)
B.Indische Parti
C.Perhimpunan Indonesia(PI).
D.SI(Sarekat Islam).

23. Corak Pergerakan Nasional yang menolak kerjasama dengan Pemerintah kolonial di
sebut dengan istilah:
A.Kooperatif.
B.Non kooperatif.
C.Radikal.
D.Moderat

24. Sejarah mencatat Budi Utomo berdiri pada 20 Mei 1908 atas prakarsa........
A.dr.Wahidin Sudirohusodo.
B.Ir Soekarno.
C.Ki Hajar Dewantoro.
D.K.H Ahmad Dahlan.

25. Berkembangnya usaha kecil dan menengah akan menimbulkan dampak......... terhadap
peningkatan jumlah tenaga kerja serta pengurangan jumlah.......
a. Positif dan pengangguran
b. Negatif dan kemiskinan
c. Negatif dan pengangguran
d. Positif dan kemiskinan

Anda mungkin juga menyukai