Anda di halaman 1dari 4

Lembar Kerja Praktikum Mahasiswa TOPIK TITRASI

KELOMPOK : C1
Finola Calista Y (20-53)
Shafira (20-54)
Lelyta S (20-55)
Mayrani (20-56)
Aulia S (20-57)

Hari ini, Departemen PPIC menerima bahan baku asetosal/asam asetilsalisilat dan meminta
Departemen QC untuk melakukan analisis kandungan bahan tersebut apakah memenuhi persyaratan
atau tidak. Departemen QC melakukan penetapan kadar bahan baku asetosal/asam asetilsalisilat
berdasarkan Farmakope Indonesia VI. Berikut Prosedur analisisnya

Timbang saksama lebih kurang 1,5 g zat, masukkan ke dalam labu,


tambahkan 50,0 mL natrium hidroksida 0,5 N LV dan didihkan secara
perlahan selama 10 menit. Tambahkan indikator fenolftalein LP. Titrasi
kelebihan natrium hidroksida dengan asam sulfat 0,5 N LV. Lakukan
penetapan blangko. Tiap mL natrium hidroksida 0,5 N setara dengan 45,04
mg C9H8O4.

TUGAS :
1. Lakukan Analisis kandungan sampel terebut !
2. Tentukan apakah bahan baku tersebut diterima atau tidak ?
LAPORAN PENETAPAN KADAR Asam asetilsalisilat

Bentuk Sediaan : Serbuk


Metode Analisis : Titrasi
Tujuan : Mengetahui kandungan sampel dan kesesuaian kadar
Supplier : PT. C1
Kode Sampel : C111

Sesuai Metode Analisis Kompendial Farmakope Indonesia VI (FI 6)

Berdasarkan hasil analisis yang diperoleh, bahan baku Asam asetilsalisilat


tidak dapat*) diterima

Dilaksanakan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh


Staf Quality Control Manager Quality Control Manager PPIC


Tanggal 17 Juni 2021 Tanggal 17 Juni 2021 Tanggal 17 Juni 2021

*) coret salah satu


Penetapan kadar : Asam Asetilsalisilat
Penetapan kadar bahan aktif farmasi asetosal dengan kode sampel C111 telah
dilakukan 3 kali replikasi sesuai dengan metode analisis asetosal dalam FI 6.

Hasil uji dicantumkan dalam tabel di bawah ini :


Replikasi Penimbangan Volume H2SO4 Kandungan Kadar
(mg) 0,5 N LV (mL) asetosal (mg) Asetosal
(%b/b)
1. 1498,3 17,05 1463.8 97,69%

2. 1496,7 17,00 1486,32 99,3%

3. 1497,5 17,15 1479,56 98,8%

Kandungan asetosal rata-rata : 1476, 56 mg


Kadar asetosal rata-rata : 98,60 % b/b

Kriteria Keberterimaan : tidak kurang dari 99,5% tidak lebih dari 100,5% (FI VI,
170)

Kesimpulan : Kadar asetosal rata - rata yang diproleh yaitu 98,60% sehingga tidak
masuk dalam rentang keberterimaan

Dilaksanakan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh


Staf Quality Control Manager Quality Control Manager PPIC

Tanggal 17 Juni 2021 Tanggal 17 Juni 2021 Tanggal 17 Juni 2021


Contoh Perhitungan kadar asetosal
1. Reprlikasi 1
Vtot – Vtitran = 50ml – 17,5 = 32,5 mL
32,5ml x 45,04 = 1463,8
1463,8/1498,3 * 100% = 97,69
2. Replikasi 2
Vtot – Vtitran = 50ml – 17 = 33 mL
33 mL x 45,04 = 1486,3
1486,3/1496,7 * 100% = 99,3
3. Replikasi 3
Vtot – Vtitran = 50 mL – 17,15 = 32,85
32,85 mL x 45,04 = 1479,56
1479,56/1497,5 * 100% = 98,8

Anda mungkin juga menyukai