Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( R P P)

Satuan Pendidikan : SMK Negeri …..


Kompetensi Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Matematika Ekonomi
Kelas / Semester : XI Ak–2 / Genap
Alokasi Waktu : 1 X 45 menit
Pertemuan :2
Standar Kompetensi : D.19 Memecahkan masalah keuangan menggunakan Konsep
matematika
Kompetensi Dasar : Menyelesaikan masalah bunga tunggal dan bunga Majemuk
dalam keuangan.
Indikator : Menjelaskan perhitungan bunga tunggal
A. Tujuan Pembelajaran :
Setelah mempelajari kegiatan pembelajaran ini,diharapkan siswa dapat : Menghitung
bunga tunggal selama t bulan dan t hari
B. Proses Pembelajaran
Persiapan
1. Guru Bersama siswa berdoa untuk mengawali kegiatan belajar mengajar
2. Guru melakukan apersepsi kepada siswa agar siap untuk belajar
Kegiatan inti
1. Guru memberikan materi berupa metode-metode perhitungan bunga tunggal
2. Guru membinbing perhitungan bunga tunggal menggunakan berbagai metode langsung
pada contoh soalnya
3. Siswa mengerjakan soal yang diberikan guru dengan metode yang telah ditentukan
Penutupan
1. Guru memberikan pertanyaan pertanyaan seputar materi yang telah disampaikan.
2. Siswa menjawab pertanyaan yang di ajukan guru mengenai materi yang telah
disampaikan.
3. Guru Bersama siswa menutup pembelajaran dengan berdoa Bersama.
C. Penilaian
1. Penilaian sikap
Perubahan tingkah laku : tingkat kepercayaan diri dan teliti.
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen : Dapat mengerjakan soal yang diberikan guru.
3. Penilaian keterampilan
Instrumen observasi : kemampuan berpendapat.

Mengetahui, Ciamis,
Kepala Sekolah Guru Pengajar

……………….. Ervin Himawan Prasetya


NIP. NIM. 2107180060

Anda mungkin juga menyukai