Anda di halaman 1dari 14

Pembangkit listrik berbasis Ocean Thermal Energy

Conversion dengan siklus tertutup menggunakan


energi gelombang laut

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA TINGKAT NASIONAL


MECHANICAL EDUCATION FAIR 2016

Disusun Oleh :
Nama Ketua : Nurhasanah (140210102099)
Nama Anggota : Nur ‘ aini (140210102006)

Mechanical Education Fair 2015


UNIVERSITAS NEGERI JEMBER
JEMBER
2016
LEMBAR PENGESAHAN
MECHANICAL EDUCATION FAIR 2016

1. Judul Karya : Pembangkit listrik berbasis Ocean Thermal Energy


Conversion dengan siklus tertutup menggunakan energi
gelombang laut

2. Sub Tema : Rancang bangun energi alternatif terbarukan

3. Ketua Tim
a. Nama Lengkap : Nurhasanah
b. NIM : 140210102099
c. Jurusan/Fakultas : FKIP / Pendidikan Fisika
d. Perguruan Tinggi : Universitas Negeri Jember
e. Alamat Rumah : Dsn Sumber, RT/RW.11/04 Brumb. Lor, Gending,
Probolinggo

f. e-mail : nurin.nurhasanah@gmail.com
g. No. Handphone : 085 232 670 473
4. Nama Anggota : 1. Nur ‘ aini

5. Dosen Pembimbing
a. Nama Lengkap dan Gelar : ..................................................................
b. NIP : .............................................................

Jember, tanggal-bulan-
tahun
Dosen Pembimbing
Ketua Tim

……………………….. …………………………….
NIP. NIM.140210102099
Lembar Pernyataan Orisinalitas

Yang bertanda tangan dibawah ini,

Nama : Nurhasanah
Universitas : Universitas Negeri Jember
NIM : 140210102099

Dengan ini menyatakan bahwa karya tulis dengan judul Pembangkit Listrik
Berbasis Ocean Thermal Energy Conversion dengan Siklus Tertutup
Menggunakan Energi Gelombang Laut, yang diikutsertakan dalam Lomba Karya
Tulis Ilmiah Mechanical Education Fair 2016 adalah benar merupakan karya saya
dan karya tulis tersebut belum pernah menjadi finalis, atau memenangkan
perlombaan kepenulisan, atau sedang diikutkan dalam lomba kepenulisan lainnya.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Jika kemudian hari karya
ini menyalahi aturan, maka karya saya berhak didiskualifikasi dari perlombaan
tersebut dan dikenakan sanksi sesuai undang-undang yang berlaku di Indonesia.

(Jember),( Tanggal dan Bulan serta


Tahun)

Yang Membuat Pernyataan

Materai 6.000

( Nurhasanah )
NIM. 140210102099
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahNya kepada
kita semua sehingga Karya tulis yang berjudul “Pembangkit Listrik Berbasis Ocean
Thermal Energy Conversion (OTEC) dengan Siklus Tertutup Menggunakan Energi
Gelombang Laut” dapat diselesaikan dengan baik dan sesai pedoman karya tulis panitia.
Ucapan terimakasih kami berikan kepada :
1. Dosen pembimbing Pendidikan Fisika Uneversitas Jember. Kepada bapak DRS.....
2. Pihak panitia LKTI MEFF 2016 yang memeberikan kesempatan bagi kami untuk
berkarya

Penulis menyadari adanya banyak kekurangan di karya tulis ini, sehingga kritik dan saran
sangat kami harapkan.

Jember, 24 maret 2016

Tim penyusun
DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan
Lembar Pernyataan Orisinil
KATA PENGANTAR
DAFTRA ISI
ABSTRAK
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Landasan Teori
BAB III METODE PENULISAN
3.1 Sumber Literatur dan Data
3.2 Pegolahan Data
BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN
4.1 Data
4.2 Pembahasan
BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR TABEL
ABSTRAK

Pembangkit Listrik Berbasis Ocean Thermal Energy Conversion dengan Siklus Tertutup
Menggunakan Energi Gelombang Laut
Nurhasanah – 140210102099; Nur’Aini – 140210102006
Universitas Jember (FKIP, Pendidikan Fisika)

Abstrak— Indonesia merupakan negara yang memiliki wilayah 64,97% lautan. Energi
matahari yang sampai ke bumi mencapai 5000 MW sehingga Suhu rata-rata global pada
permukaan Bumi akan meningkat 0.74 ± 0.18 °C, ini akan menyebabkan terjadinya
pemanasan global. Oleh karena itu, lautan akan menyerap sebagian dari energi matahari dan
semakin dalam penyerapannya, energi matahari akan semakin berkurang. Hal ini
menyebabkan air laut bersirkulasi dari dasar ke permukaan, sehingga antara permukaan dan
dasar lautan terdapat perbedaan temperatur. Hal tersebut menjadi dasar diterapkan Ocean
Thermal Energy Conversion (OTEC). Selain itu, gelombang lautan di Indonesia juga
berpotensi menghasilkan energi yang besar, periode datangnya gelombang laut sebesar 5,56
detik. Energi gelombang dapat memberikan ketersedian mencapai 90% dengan kawasan yang
potensial tidak terbatas, selama ada ombak, energi listrik bisa didapat (BPPT : 2011). SeaDog
Pump adalah nama alat yang digunakan dalam sebuah penelitian Energi gelombang. Alat ini
terdiri dari platform yang mengapung dan memanfaatkan gerakan gelombang untuk
menggerakkan piston. Sebuah pelampung besar terhubung dengan bagian bawah piston
tersebut. Setiap ada gelombang yang bergerak memasuki platform, maka pelampung akan
bergerak mengikuti gerakan gelombang. Efeknya gerakan gelombang yang terus menerus
akan menggerakkan pula piston naik turun menekan air laut yang kemudian memutar turbin
dan membuangnya kembali ke laut. Alat ini mampu mengkonversi 22% energi gelombang
laut menjadi energi yang berguna (Independent Natural Resources Inc. : 2011). Penulisan
karya ilmiah ini menggunakan metode telaah pustaka berupa kajian ilmiah yang telah ditulis
oleh para ahli dari berbagai sumber. Sumber data melalui buku, artikel dan internet,
kemudian dilakukan analisis data sebagai suatu proses pengklasifikasian dan pengelompokan
data. Pada konsep karya ilmiah ini energi gelombang laut di konversi sehingga aliran
gelombang yang mempunyai energi kinetik ini dialirkan menuju turbin pada siklus tertutup.
Di dalam turbin ini, energi kinetik yang dihasilkan gelombang digunakan untuk memutar
rotor. Kemudian dari perputaran rotor inilah energi mekanik yang kemudian disalurkan
menuju generator. Di dalam generator, energi mekanik ini dirubah menjadi energi listrik
(daya listrik). Dari generator ini, daya listrik yang dihasilkan dialirkan lagi menuju sistem
tranmisi (beban). Oleh karena itu konsep OTEC dengan siklus tertutup memanfaatkan energi
gelombang laut sangat potensial diterapkan di Indonesia dan di samping nilai ekonomis yang
cukup menjanjikan, teknologi ini tidak menimbulkan polusi.
Kata Kunci: Perbedaan Temperatur, Ocean Thermal Energy Conversion (OTEC), Energi
Gelombang.
BAB I
PENDAHULUAN
I.1 Latar Belakang
Latar belakang berisi persoalan yang mendasari penulisan karya tulis ini.

I.2 Rumusan Masalah

Rumusan masalah berisi masalah yang akan dibahas pada karya tulis ini. Rumusan masalah
ditulis per poin dengan menggunakan angka seperti berikut :

1. …………..

2. …………..

I.3 Tujuan

Tujuan berisi jawaban atas rumusan masalah yang dikemukakan. Tujuan ditulis per poin
dengan menggunakan angka seperti berikut :

1. …………..

2. …………..

BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Landasan Teori
Landasan teori berisi konsep atau teori yang berhubungan dengan permasalahan dan
pemecahan masalah pada karya tulis ini. Landasan teori ditulis dalam bentuk paragraf dan
boleh disertai dengan gambar.

BAB III
METODE PENELITIAN
3.1 Sumber Literatur dan Data

Sumber literatur dan data berisi bagaimana teknik atau cara mendapatkan data atau hasil,
seperti eksperimen, observasi, dsb. Pada bagian ini juga dijelaskan alasan menggunakan
metode tersebut. Sumber literatur dan data ditulis dalam bentuk paragraf.

3.2 Pengolahan Data

Karya tulis ini


Pengolahan data yang di dapatkan dengan menganalisis dan mengutip dari berbagi sumber
literatur yaitu jurnal,artikel,ebook,dll.

BAB IV
ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN
4.1 Data
Data berisi hasil dari metodologi. Data bisa berbentuk tabel, gambar, grafik, ataupun
paragraf.

4.2 Pembahasan
Pada pembahasan dijelaskan secara rinci mengenai data yang diperoleh.
Pembahasan ditulis dalam bentuk paragraf.

BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Kesimpulan merupakan tingkat ketercapaian hasil yang berhubungan dengan tujuan.
Kesimpulan berupa poin.

DAFTAR PUSTAKA

Daftar pustaka merupakan sumber literatur dari keseluruhan pada karya tulis ini.

LAMPIRAN

Berisi daftar gambar, daftar tabel, atau draft.

Anda mungkin juga menyukai