Anda di halaman 1dari 18

Proyek Pembuatan

Lahan Parkir Gedung


2 FT UNS
KELOMPOK 5:
Muhammad Irwin Kaswara
Rifqi Surya Danendra
Muhammad Adi Ibrahim
Muhammad Adianto
Marrcy Monica
Langkah – Langkah Pembuatan
Lahan Parkir
1. Buat site plan tempat parkir
2. Hitung Volume stripping
3. Hitung volume galian (BM) dan volume tanah yang
dipindahkan (LM)
4. Hitung volume pemadatan dari galian (CM)
5. Rencanakan jenis alat berat yang digunakan untuk stripping
dan cutting
6. Hitung produktivitas alat
7. Perkirakan jumlah alat dan waktu penyelesaian
8. Estimasi biaya operasional
Site plan
Volume timbunan tanah

• V1= 6,4 x 10 x 1,65 = 105,6 m3


• V2= ½ x 10 x 16,5 x 18,6 = 153,45 m3
• V3= 25 x 25 x 1,65 = 1031,25 m3
v total = 1290,3 m3
Volume Stripping
-Diasumsikan tinggi tanah stripping adalah 30 cm
-Luas Permukaan Lahan
A1 = 6,4 x 10 = 64 m2
A2 = (18,6 x 10) x 0,5 = 93 m2
A3 = 25 x 25 = 625 m2
A total = 782 m2
-Volume Stripping = A total x 0,3 m
= 782 x 0,3
= 234,6 m3
Volume Bank dan Loose
-Volume tanah yang perlu dipindahkan (Bank Measure)
Volume total – volume stripping
1290,3 – 234,6 = 1055,7 m3

-Volume loose (Loose Measure)


Asumsi L = 1,2
L = LM/BM
1,2= LM/1055,7
LM = 1266,84 m3
Volume Pemadatan Hasil
Galian

Asumsi C = 0,85
C = CM/BM
0,85 = CM/1055,7
CM = 897,345 m3
Alat Berat Yang Digunakan
-Dozer Komatsu D31P-20
(per jam Rp. 135.000,-)

-Excavator Komatsu PC 100


(per jam Rp. 135.000,-)

-Dump Truck 1,35 m3


( Rp. 500.000,-/ hari)
• -Stripping (direncanakan menggunakan Dozer)
• -Dozer Komatsu D31P-20
• -Kapasitas 2,9 m3/1.25 = 2,32 m3
• -Round trip time 1,3698 menit
• -Efisiensi kerja 50 menit/jam

• Produktivitas alat:
• 60/1,3698 x 50/60 x 2,32 =158,9 m3/jam
• Cutting dan loading (direncanakan menggunakan excavator)
• -Excavator Komatsu PC 100
• -Kapasitas 0,4 m3/1,25= 0,32 m3
• -Round trip time (13 + 2x7 + 8 = 35 detik ̴ 0,58 menit)
• Gali dalam 4,5 m > 13 detik
• Swing 90º > 7 detik
• Load > 8 detik
• Efisiensi kerja 50 menit/jam

• Produktivitas alat
• 60/0,58 x 50/60 x 0,32 m x 2 = 55,17 m3/ jam
• Pengangkutan tanah (direncanakan menggunakan truk),
kelandaian lajur diasumsikan 0,5 %

-Dump Truck kapasitas 1,35 m3


1,35 m3/1,25 = 1,08 m3
-Jarak dari lokasi proyek ke lahan pengangkutan
± 1 km > 0,62 mil

-Tahanan gelinding 60 lb/ton


-Tahanan kelandaian 0,5 x20 lb/ton = 10 lb/ton
• Dari data tahanan gelinding dan kelandaian, didapat
• Kecepatan pergi (load penuh):
• (60 lb/ton + 10 lb/ton) x 34,9 ton = 2443 lb ̴ 11,9 mph
• Kecepatan pulang (load kosong)
• (60 lb/ton – 10 lb/ton) x 34,9 ton = 839 lb ̴ 32,7 mph

• -Maka cycle time:


• Loading = 1,35/ 0,32= 4,22 ̴5 kali x 0, 58 menit = 2,9 menit
• Angkut = 0,62 mil/11 mph = 0, 056 jam ̴ 3,38 menit
• Kembali = 0,62 mil/32,7 mph = 0,0189 jam ̴ 1,13 menit
• Fixed time 2 menit, total waktu 1 trip = 9,41 menit
• Jumlah trip per jam 60/9,41 = 6 trip
• -Jumlah tanah yang bisa diangkut per jam:
• 6 Trip =5 x 1,08 x 6 = 32,4 m3
• -Jumlah tanah yang perlu diangkut
• VB = 1055,7 m3

• Jumlah waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan


proyek:
• -Stripping :
• 234 / 158,9 = 1,4726 jam
• -Cutting & distributing
• 1055,7 / 32,4 = 32,64 jam
Estimasi waktu kerja:

Stripping :
234 / 158,9 = 1,4726 jam
Cutting & distributing
1055,7 / 32,4 = 32,64 jam
Waktu efektif kerja
1 hari = 8 jam

Total waktu pengerjaan (hari)

(1,4726+32,64)/8 = 4,26 ̴ 5 Hari


Estimasi biaya yang diperlukan
1. Dozer (Rp. 135.000 per jam)
Penggunaan dibulatkan menjadi 3 jam
= Rp. 135.000 x 3 Jam = Rp. 405.000,-

2. Excavator
Penggunaan dibulatkan menjadi 35 Jam
= Rp. 135.000 x 35 Jam = Rp. 4.725.000,-
3. Truk
Penggunaan dibulatkan menjadi 5 hari
= Rp. 500.000 x 5 x 5 = Rp. 12.500.000,-
Estimasi biaya yang diperlukan
1. Solar Dozer (Rp. 135.000 per jam)
Penggunaan dibulatkan menjadi 3 jam
= 9000 x 100 x 1,47 x (50/60) x 0,9092 = Rp. 1.002.393,-

2. Solar Excavator
Penggunaan dibulatkan menjadi 35 Jam
= Rp. 9000 x 0,9092 x 19,13 x 100 x (50/60) x = Rp. 8.194.000,-

3. Solar Truk
Penggunaan dibulatkan menjadi 1 hari
= (9,71/60) x 6 x 5 x (9000 x 100 x 0,9092) x 4= Rp. 15.890.997,-
Pengeluaran Total
• Sewa Alat :
• Dozer Rp. 405.000,-
• Excavator Rp. 4.725.000,-
• Truk Rp. 12.500.000,-
• Bahan bakar :
• Dozer Rp. 1.002.393,-
• Excavator Rp. 8.194.000,-
• Truk Rp. 15.890.997,-

• Total Rp. 42.717.390,-


sumber
• http://saptanatahutama.blogspot.com/2012/07/daftar-
isi.html
• http://www.lingkarmerah.com/2014/12/sewa-alat-berat-
excavator-mini-dozer-dump-truck.html

Anda mungkin juga menyukai