Anda di halaman 1dari 2

B.

Mulai dari Diri – Instrumen HAM Indonesia


B.1. HAM dalam Dasar Negara
B.2.HAM dalam Konstitusional Negara
B.3. HAM dalam Peraturan Perundang-Undangan

Pertanyaan :

Salah satu hak yang termuat dalam UU No. 39 Tahun 1999 tepatnya pada
Pasal 52-66 yaitu Hak Anak. Anda sebagai salah satu subjek sasaran hak
anak telah menikmati hak mendapatkan pendidikan. Selain hak
mendapatkan pendidikan atau pengajaran, apakah hak anak lainnya telah
anda dapatkan? Coba tanyakan pula kepada teman yang ada dikelas online
anda (pilih satu diantara 35, lalu cantumkan nama teman), sudahkah dia
menerima seluruh hak-hak anak? Jika belum, apa penyebabnya?

Petunjuk kerja :
1. Membagi peserta didik berpasangan (kelas online) tulis nama, misal
Nama pribadi dan nama teman Tata-Dani
2. Peserta didik saling mewawancarai terkai hak anak yang telah
diperoleh atau bahkan belum terpenuhi.
3. Peserta didik dapat menyajikan hasil Kerjaannya dalam bentuk tabel
dibawah ini.

Semakin banyak kalian menemukan hak anak yang dimiliki, maka


kalian mampu mengklasifikasi hak apa saja yang ada di dalam
Instrumen HAM Indonesia.
Nama Individu : Matando Yanuar Unggul Satria

Nama Teman : Hafiz Andisty Ramadhani

Terpenuhi
No Jenis Hak Alasan
Ya Tidak
1 Hak untuk V Dapat berkomunikasi dengan orang lain
berkomunikasi

2 Hak V Orang tua melarang melakukan


menyelenggarakan aktivitas sewa-menyewa dan hutang-
sewa-menyewa dan piutang.
hutang piutang

3 hak memiliki V Asalkan memenuhi syarat yang di


pekerjaan
berikan orang tua

4 hak memiliki sesuatu, V Memiliki barang yang sudah dibeli dan


hak menjual dan
dapat menjual barang yang dimiliki.
membeli sesuatu.

5 hak untuk memilih V Dapat memilih pendidikan dan


pendidikan.
mengembangkan bakat sesuai minat
sendiri.

6 Hak kebebasan V Tidak dapat menyuarakan apa yang


mengeluarkan atau
dipikirkan lewat pemberian pendapat.
menyatakan pendapat.

Anda mungkin juga menyukai