Anda di halaman 1dari 2

ZAKAT FITRAH .

1. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK DIRI SENDIRI DAN KELUARGA .

Arab-latin: Nawaitu an ukhrija zakaatal fitri 'annii wa 'an jami'i maa tilzamunii nafaqoo
tuhum syar'an fardhan lillahi ta'aala

Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang
nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta'ala"

2. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK DIRI SENDIRI .

Arab-Latin: Nawaitu an ukhrija zakaatal fitri 'an nafsii fadhan lillahi ta'aala

Artinya: "Saya niat mengeluarkan zakat fitrah dari diriku sendiri fardu karena Allah
Ta'ala"

3. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK ( ISTRI )

Arab-Latin: Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an zaujati fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku fardhu karena Allah Taala”

4. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK ( ANAK LAKI – LAKI )

Arab-Latin: Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an waladi fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku... (sebutkan nama)


fardhu karena Allah Taala”

5. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK (ANAK PEREMPUAN )

Arab-Latin: Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an binti fardhan lillahi ta’ala
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku... (
sebutkan nama) fardhu karena allah taala”

6. NIAT ZAKAT FITRAH UNTUK ORANG YANG DI WAKILKAN

Arab-Latin: Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri 'an (……) fardhan lillahi ta’ala
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk……..(sebutkan nama spesifik),
fardhu karena allah taala”

DOA.

Arab-Latin: Rabbana Tawabbal minna innaka antas samii’ul aliim

Artinya : “Ya Allah tuhan kami. Terimalah dari kami, sesungguhnya Engkaulah
Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.

Anda mungkin juga menyukai