Anda di halaman 1dari 5

POLKESTAMA DIESNATALIS NATIONAL COMPETITION (PDNC)

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES TASIKMALAYA
Jalan Cilolohan No. 35 Telp. (0265) 9119139 Tasikmalaya 46115

PETUNJUK TEKNIS DAN TATA TERTIB

LOMBA MOBILE LEGENDS TAHUN 2021

A. KETENTUAN PESERTA
1. Peserta merupakan Mahasiswa/i aktif yang dibuktikandengankartu mahasiswa (KTM/ Kartu
Mahasiswa/ KRS).
2. Peserta terdiri dari 5 orang dalam 1 tim & 1 orang cadangan (opsional).
3. Pesertamelakukanpendaftaranpada link yang telahdisediakan
4. Peserta diwajibkan untuk mengupload (KTM/ Kartu Mahasiswa/KHS) seluruh anggota tim
[5 pemain inti dan 1 orang cadangan (opsional)] ketika melakukan pendaftaran.
5. Peserta diwajibkan untuk memiliki akun MLBB yang aktif dan valid.
6. Seluruh peserta diwajibkan untuk memakai akun sesuai yang di registrasi.
7. Nicknameakun dan ID wajib sama dengan yang terdaftar saat registrasi. Seluruh nickname dan Id
akun tidak bisa diganti selama turnamen berlangsung dalam kondisi apapun.
8. Nickname dan nama squad/tim peserta tidak boleh mengandung unsur negatif dan SARA.

B. PENDAFTARAN
1. Peserta melakukan pendaftaran dan mengirimkan bukti identitas mahasiswa (KTM/KHS) pada
link: http://bit.ly/Lomba_EsportMobileLegend, Pendaftaran mulai tanggal 02 April – 12 April
2021 pukul 23.59 WIB.
2. Peserta yang mendaftar bersedia mengisi surat pernyataan sportifitas dan formulir pendaftaran
yang dapat di download pada link: http://bit.ly/Dok_Diesnatalis
3. Peserta mengirimkan formulir pendaftaran dan surat pernyataan sportifitas dalam bentuk scan/pdf
yang dikirim email: mobilelegend.pndc@gmail.com
4. Peserta melakukan pembiayaan administasi pendaftaran sebesar Rp 85.000/tim. Dapat dikirimkan
melalui : Bank BRI a.n Akmadi No Rekening : 132301006820500
5. Bukti transfer dapat dikirimkan melalui kontak yang tertera.
POLKESTAMA DIESNATALIS NATIONAL COMPETITION (PDNC)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES TASIKMALAYA
Jalan Cilolohan No. 35 Telp. (0265) 9119139 Tasikmalaya 46115

6. Untuk informasi lebih lanjut silakan menghubungi kontak:


- Bayu +6289515859926
- Ajeng +62 821-2661-2856
7. Peserta wajib mengkuti standar prosedur yang telah ditentukan

C. PERATURAN PERTANDINGAN
1. SISTEM PERTANDINGAN
Sistem pertandingan menggunakan sistem knockout, dengan ketentuan Best of 3 (BO3)
untuk babak kualifikasi hingga final dengan menggunakan bagan (untuk penentuan penempatan
bagan akan di atur saat TM). Pertandingan menggunakan sistem online dilakukan di tempat
masing masing.
2. PERATURAN UMUM
a. Seluruh peserta diwajibkan untuk mengerti dan mengikuti seluruh peraturan yang berlaku.
b. Id & id server, nickame yang didaftarkan harus sesuai & sama, pada saat pertandingan.
c. Dilarang menggunakan program pihak ketiga atau program ilegal yang dapat mengganggu
proses berjalannya turnamen.
d. Seluruh peserta diwajibkan standby 30 menit sebelum jam pertandingan. (Batas waktu
keterlambatan adalah 10 menit).
e. Segala bentuk kelalaian yang disebabkan oleh peserta adalah di luar tanggung jawab panitia.
Contoh: Error device, koneksi internet dan lainnya.
f. Seluruh peserta tidak diizinkan untuk menggunakan dan memakai bug dengan sengaja.
g. Panitia bisa memberikan diskualifikasi kepada peserta selama turnamen sewaktu-waktu jika
ada tindakan yang melanggar peraturan dan kelakuan buruk oleh peserta.
h. Ketua Team diwajibkan bergabung dalam Group WhatsApp.
3. PENALTI/DISKUALIFIKASI/WO
a. Jika peserta bermain menggunakanID lain tanpa konfirmasi ke panitia, maka peserta bisa
didiskualifikasi.
b. Jika ada peserta yang ketahuan memakai program ilegal, peserta tersebut akan
didiskualifikasi.
POLKESTAMA DIESNATALIS NATIONAL COMPETITION (PDNC)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES TASIKMALAYA
Jalan Cilolohan No. 35 Telp. (0265) 9119139 Tasikmalaya 46115

c. Jika ketahuan menggunakan bug secara sengaja oleh pihak panitia maka peserta tersebut
akan di diskualifikasi.
d. Panitia berhak mendiskualifikasi pemain yang bertindak kasar atau tidak sopan terhadap
sesama player atau panitia.
e. Pelanggaran Format Turnamen akan diberikan 1x peringatan atau diskualifikasi secara
langsung.
4. FORMAT KOMPETISI
a. Peserta melakukan join room minimal 5 menit sebelum jadwal pertandingan yang sudah di
tentukan.
b. Toleransi keterlambatan setiap tim adalah 10 menit
c. All Tier.
d. All Hero.
e. Skin On (boleh memakai skin atau tidak).
f. Custom Draft Pick.
g. Emoticon All di perbolehkan.
h. Dilarang untuk Chat All dan Speaker All.
i. Melakukan chat All akan di diskualifikasi dan di nyatakan gugur
j. Jika ada yang melakukan cheat atau pemanfaatan bug akan di diskualifikasi dan di anggap
gugur.
k. Lag atau gangguan koneksi menjadi tanggung jawab pemain semua pertandingan
menggunakan sistem (Bo3).
l. Peserta boleh mendaftar dengan ID yang berbeda (Multi Slot ON)
m. Panitia bisa mengambil keputusan sesuai kondisi dan keputusan panitia mutlak dan tidak
bisa diganggu gugat.
POLKESTAMA DIESNATALIS NATIONAL COMPETITION (PDNC)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES TASIKMALAYA
Jalan Cilolohan No. 35 Telp. (0265) 9119139 Tasikmalaya 46115

5. WAKTU PERTANDINGAN

No. Keterangan Waktu


1. Pendaftaran 02 s.d 12 April 2021*
2. Technical Meeting 12 April 2021
3. Pertandingan** 13 April 2021
4. Pengumuman 16 April 2021
* Batas pendaftaran lomba 08.00 – 12.00 WIB
**Pertandingan dilakukan dalam kurun waktu 1 hari
6. KLAIM KEPUTUSAN
a. Seluruh keputusan dari panitia bersifat mutlak dan tidak bisa diganggu gugat.
b. Panitia berhak untuk merubah dan mengganti seluruh peraturan yang berlaku sewaktu-waktu
tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu untuk menjaga kelangsungan kompetisi.
c. Seluruh peserta yang ingin mengajukan klaim atau protes wajib menyediakan bukti berupa
foto atau video kepada panitia.
d. Dengan mendaftar turnamen ini, seluruh peserta dianggap mengerti dan menyetujui seluruh
ketentuan dan peraturan yang berlaku dengan segala konsekuensinya.
7. DOKUMENTASI
a. Wajib Screenshot: Sebelum Pertandingan dimulai (dalam waiting room), di tengah
pertandingan, dan setelah pertandingan (History).
b. Semua peserta top 8 diharuskan mengirim foto selfie menunjukkan akun MLBB sebelum
masuk ke match top 8 (Batas waktu pengumpulan foto adalah 1 jam sebelum match top 8
dimulai).
c. Keterlambatan pengiriman dokumentasi bisa menyebabkan diskualifikasi atau penghangusan
hadiah dengan kelonggaran waktu pengiriman selambatnya 1 jam setelah jadwal yang telah
ditentukan.
8. LAIN-LAIN
a. Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat.
b. Setiap Tim wajib menjunjung tinggi sportivitas Segala sesuatu yang berhubungan dengan
peraturan ini yang belum memenuhi aturan umum atau standar, maka akan ditentukan pada
Technical Meeting.
POLKESTAMA DIESNATALIS NATIONAL COMPETITION (PDNC)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES TASIKMALAYA
Jalan Cilolohan No. 35 Telp. (0265) 9119139 Tasikmalaya 46115

D. PEMENANG DAN HADIAH


1. Pemenang terdiri dari juara pertama, kedua, dan ketiga.
2. Hadiah berupa uang tunai sebesar :
- Juara 1 = Rp 1.000.000 + E-Sertifikat
- Juara 2 = Rp 700.000 + E-Sertifikat
- Juara 3 = Rp 500.000 + E-Sertifikat

Anda mungkin juga menyukai