Anda di halaman 1dari 2

BAB III

A. IDENTIFIKASI ISU
Upaya peningkatan kualitas pelayanan Puskesmas UN yang merupakan puskesmas
percontohan di Kota Tual, dapat dilakukan dengan mengidentifikasi masalah-masalah yang
menjadi kendala dalam pelayanan masyarakat. Setelah saya bertugas Sebagai CPNS yang
baru melaksanakan tugas selama 8 bulan pada Unit Kerja Puskesmasn UN, saya melihat
adanya beberapa isu yang terjadi di Unit Puskesmas UN tempat saya bertugas. Permasalahan
yang terjadi merupakan kendala yang dapat menghambat kinerja tenaga kesehatan dalam
menjalankan tugas dan fungsi untuk melayani masyarakat.

Isu –isu yang ditemukan di Puskesmas , antara lain :


1. Belum optimalnya pengelolaan sampah medis
2. Rendahnya pemahaman masyarakat terhadap resiko infeksi rabies
3. Belum efektifnya pelayanan pasien rawat jalan

Tabel Analisis USG


PENILAIAN KRITERIA
NO LIST ISSUE £
URGENCY SERIOUSNESS GROWTH

1 Rendahnya pemahaman 4 3 3 10
masyarakat teradap
resiko infeksi rabies
2 Belum optimalnya 4 4 3 11
pengelolaan sampah
medis
3 Belum efektifnya 5 4 4 13
pelayanan pasien rawat
jalan
Keterangan :
Urgency = Mendesak Seriousness = Kegawatan Growth = Pertumbuhan
5 : Sangat Penting 5 : Sangat Gawat 5 : Sangat Cepat
4 : Penting 4 : Gawat 4 : Gawat
3 : Cukup 3 : Cukup 3 : Cukup
2 : Kurang Penting 2 : Kurang Gawat 2 : Kurang Cepat
1 : Tidak Penting 1 : Tidak Gawat 1 : Tidak Cepat
B. ISU PRIORITAS / ISU YANG DIANGAKAT

Anda mungkin juga menyukai