Anda di halaman 1dari 1

DEBAT

A.PENGERTIAN DEBAT
Debat adalah suatu kegiatan mengadu argumentasi antara dua pihak atau lebih yang
bersifat perorangan ataupun kelompok didalam mendiskusikan dan memutuskan masalah dan
perbedaan. Atau debat adalah aktivitas untuk membahas sesuatu dan mempertahankan
pendapat.

Dengan memberikan alasan atau bukti,bahwa menyakinkan orang lain akan kebenaran
pendapatnya. Dan kemampuan menggiring orang lain untuk mempertahankan pendapat
masing-masing.

Menurut KBBI,debat diartikan sebagai pembahasan dan pertukaran pendapat mengenai


suatu hal dengan saling memberi alasan untuk mempertahankan pendapat masing masing.

B.TUJUAN DEBAT
Debat bertujuan untuk menyampaikan dan mempertahankan argumen. Argumen yang
berkualitas, disampaikan berdasarkan fakta,bukti,dan pola piker yang logis.

Debat mempunyai beberapa tujuan antara lain:

- Melatih mental atau keberanian memgemukakan pendapat dihadapan umum.


- Melatih mematahan pendapat dari lawan debat.
- Meningkatkan kemampuan dalam merespon suatu masalah.
- Melatih untuk bersikap kritis terhadap semua materi yang di perdebatkan.
- Memantapkan pemahaman konsep dari materi yang di perdebatkan.

Anda mungkin juga menyukai