Anda di halaman 1dari 1

Agama Katolik

Nama : Andreas Caecario Anandora Wijanarko

Nim : 2020411010

Kelas : MPI 1A

Pertanyaan :

1. Pesan apa yang hendak disampaikan melalui film tersebut ?


2. Menurut pandanganmu bentuk dialog yang bagaimana yang dapat membangun
persaudaraan dan kebersamaan.

Jawab :

1. Pesan yang ingin di sampaikan dalam film tersebut adalah:


 Sikap saling menghargai antar umat manusia meskipun berbeda agama,
 Sikap saling menghormati antar umat beragama ,
 Sikap saling tolong menolong tanpa membedakan agama ,
 Mau bekerja sama untuk menciptakan masyarakat yang harmonis ,
 Menjadikan perbedaan sebagai kekuatan untuk mencapai suatu tujuan.
 Meskipun berbeda tapi kita adalah manusia ciptaan Allah yang sama di mata-Nya.

2. Menurut saya bentuk dialog yang dapat membangun persaudaraan dapat dilakukan
dengan cara dialog kehidupan , dialog karya ,dan dialog iman sehingga dialog tersebut
saling menguntungkan kedua belah pihak dengan cara :
 Mengadakan kegiatan lintas agama sehingga antar agama dapat saling mengerti
sehingga menghindari salah paham yang ada di lingkungan.
 Ikut dalam kegiatan lingkungan yang ada dimasyaraat seperti kerja bakti
,nyinom,dan karang taruna, dengan demikian akan tercptanya komunikasi yang
baik antar warga yang seiman maupun berbeda iman.
 Tidak mengganggu agama lain ketika sedang beribadah
 Saling mensuport ketika agama lain mengadakan acara keagamaan seperti
pengajian , acara natal bersama , dan lain-lain.
 Sharing sebagai umat yang beriman kepada saudara suadara seiman maupun tidak
seiman sehingga iman menjadi lebih kuat, dan memperkaya ilmu pengetahuan.
 Membantu orang yang membutuhkan tanpa membedakan agama.

Anda mungkin juga menyukai