Anda di halaman 1dari 2

Nama : Noviyanty Indjar Gama

Tugas Aksi Bela Negara


Agenda 1 Senin, 28 Juni 2021
1. Bagaimana mencegah demokratisasi, HAM, dan liberalism bisa menyuburkan
individualism yang bertentangan dengan prinsip-prinsip Pancasila
Jawab :
Individualisme merupakan satu  filsafat yang memiliki
pandangan moral, politik atau sosial yang menekankan kemerdekaan manusia serta
kepentingan bertanggung jawab dan kebebasan sendiri. Seorang individualis akan
melanjutkan percapaian dan kehendak pribadi. Mereka menentang intervensi
dari masyarakat, negara dan setiap badan atau kelompok atas pilihan pribadi mereka.
Oleh itu, individualisme melawan segala pendapat yang menempatkan tujuan suatu
kelompok sebagai lebih penting dari tujuan seseorang individu yang dengan sendiri
adalah dasar kepada setiap badan masyarakat. Sedangkan demokratisasi adalah proses
pendemokrasian, agar rakyat turut serta dalam kegiatan politik suatu negara. Roh dari
sebuah demokrasi yaitu liberalisme dimana mengedepankan kebebasan individu
namun tetap berada dalam aturan yang telah berlaku di Indonesia. Kebebasan setiap
individu tidak terlepas dari Hak asasi manusia yg dimiliki oleh setiap individu,
sehingga tidak ada penindasan akibat sifat individual dari seseorang. HAM sebagai
pengikat terhadap hak-hak apa saja yang perlu dimiliki oleh seorang individu saat
hidup serta demokratisasi dan Liberalisme yang membatasi sifat individualisme dalam
politik, sosial, dan ekonomi. Seperti yang tertuang dalam prinsip Pancasila
1. Perlindungan terhadap hak asasi manusia
2. Pengambilan keputusan atas dasar musyawarah
3. Peradilan yang merdeka berarti badan peradilan (kehakiman) merupakan badan
yang merdeka, artinya terlepas dari pengaruh kekuasaan pemerintah dan
kekuasaan lain contoh Presiden, BPK, DPR atau lainnya
4. adanya partai politik dan organisasi sosial politik karena berfungsi untuk
menyalurkan aspirasi rakyat
5. Pelaksanaan Pemilihan Umum
6. Kedaulatan adalah ditangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang
Dasar (pasal 1 ayat 2 UUD 1945)
7. Keseimbangan antara hak dan kewajiban
8. Pelaksanaan kebebasan yang bertanggung jawab secara moral
kepada Tuhan YME, diri sendiri, masyarakat, dan negara ataupun orang lain
9. Menjunjung tinggi tujuan dan cita-cita nasional
10. Pemerintahan berdasarkan hukum, dalam penjelasan UUD 1945 dikatakan: [1]
Indonesia ialah negara berdasarkan hukum (rechtstaat) dan tidak berdasarkan
kekuasaan belaka (machtstaat), berdasar atas sistem konstitusi (hukum dasar)
tidak bersifat absolutisme (kekuasaan tidak terbatas)  yang tertinggi berada di
tangan rakyat
Sehingga tercipta Negara Indonesia yg sentosa, adil dan makmur.
2. Bagaimana mencegah masuknya ideologi transnasional bisa menganggu ketentraman
setiap masyarakat negara berkembang
Jawab :
Ideologi transnasional adalah ideologi yang menyebar luas melewati batas-batas suatu
negara. Masuknya ideologi ini disebabkan oleh meningkatnya era globalisasi dan
akses internet yang mudah untuk mencari infomasi. Sedangkan globalisasi dibutuhkan
dalam perkembangan ekonomi di negara-negara berkembang. Namun karena
masuknya globalisasi ini menghasilnya timbulnya pemikiran-pemikiran baru yang
tidak sesuai dengan prinsip Pancasila yang menjujung persatuan dan kesatuan serta
ideologi negara Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan meningkatkan sifat
individualisme antar masyarakat, yg bertentangan dengan jiwa persatuan, kesatuan
dan gotong royong serta budaya asli Indonesia. Sehingga pencegahan/pembatasan
ideologi transnasional ikut membantu dalam menjaga ketentraman setiap masyarakat
di negara berkembang.

Anda mungkin juga menyukai

  • 355 695 1 PB
    355 695 1 PB
    Dokumen14 halaman
    355 695 1 PB
    dimas gilang prakoso
    Belum ada peringkat
  • Wog
    Wog
    Dokumen1 halaman
    Wog
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Daftar Nama Kurban
    Daftar Nama Kurban
    Dokumen2 halaman
    Daftar Nama Kurban
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Cover Tugas Latsar
    Cover Tugas Latsar
    Dokumen2 halaman
    Cover Tugas Latsar
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Tugas Isu Kontemporer
    Tugas Isu Kontemporer
    Dokumen2 halaman
    Tugas Isu Kontemporer
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Tugas WOG
    Tugas WOG
    Dokumen1 halaman
    Tugas WOG
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Tugas Isu Kontemporer
    Tugas Isu Kontemporer
    Dokumen2 halaman
    Tugas Isu Kontemporer
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Tugas WOG
    Tugas WOG
    Dokumen1 halaman
    Tugas WOG
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat
  • Tugas Aksi Bela Negara
    Tugas Aksi Bela Negara
    Dokumen2 halaman
    Tugas Aksi Bela Negara
    Noviyanty Indjar Gama
    Belum ada peringkat