Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN TRAKTOR


KELOMPOK TANI “SENANG HATI”

KELURAHAN BUKAKA
KECAMATAN TANETE RIATTANG
KABUPATEN BONE
TAHUN 2021
KELOMPOK TANI “SENANG HATI”
KELURAHAN BUKAKA KECAMATAN TANETE RIATTANG
KABUPATEN BONE

Bukaka, 12 Agustus 2021

Lampiran : 1 (Rangkap)
Perihal : Permohonan Bantuan Traktor

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan hasil musyawarah petani / Kelompok Tani “SENANG HATI”
swasembada pangan di wilayah kami serta peningkatan produksi dan pendapatan
petani maka bersama ini kami ajukan proposal bantuan traktor, agar sudi kiranya dapat
dikabulkan.
Sebagai bahan pertimbangan bersama ini terlampir :
1. Proposal Permohonan Traktor
2. Berita acara dan daftar hadir peserta musyawarah kelompok tani
Demikian permohonan kami atas perkenaan dan bantuan Bapak di ucapkan terima
kasih.

Ketua Kepala BPP


Kemompok Tani “SENANG HATI” Kecamatan Tanete Riattang

KAHARUDDIN LATANG GAZALI

Lurah Bukaka
BERITA ACARA
Nomor : ......................................

Pada hari ini ...................................... Tanggal ....................... Bulan ............................. Tahun 2021
bertempat di kelurahan Bukaka Kecamatan Tanete Riattang. Telah diadakan
musyawarah kelompok tani mengenai permohonan bantuan alsintan / traktor yang
dihadiri oleh tokoh masyarakat, penyuluh pertanian dan anggota kelompok tani (daftar
hadir terlampir).

Dalam musyawarah tersebut disepakati untuk mengusul permohonan bantuan


alsintan / traktor (proposal terlampir).

Demikian berita acara ini dibuat untuk digunakan seperlunya.

Ketua Kepala BPP


Kemompok Tani “SENANG HATI” Kecamatan Tanete Riattang

KAHARUDDIN LATANG GAZALI

Lurah Bukaka
PROPOSAL
BANTUAN MESIN TRAKTOR

A. LATAR BELAKANG
Seiring dengan program nasional swasembada pangan peningkatan
produksi beras 1 (satu) ton Sulawesi Selatan dan mewujudkan visi / Kabupaten
Bone yang sehat, cerdas dan sejahtera. Dimana titik berat pembangunan pada
pemberdayaan masyarakat melalui produktivitas komuditas pertanian pangan
(Padi, Jagung dan Kedelai). Perbaikan infrastruktur pertanian, pemenuhan
kebutuhan alsintan, beni dan lain-lain, maka kami Kelompok Tani “SENANG
HATI” atas nama masyarakat petani di Wilayah Kelurahan Bukaka Kecamatan
Tanete Riattang Kabupaten Bone bermaksud melakukan permohonan bantuan
traktor demi mensukseskan program tersebut diatas untuk membantu
perkembangan ekonomi masyarakat serta memajukan kesejahteraan para petani
pada khususnya dan masyarakat pada umumnya, membangun tatan ekonomi
untuk mewujudkan masyarakat yang maju adil dan makmur, maka perlu adanya
sarana dan prasarana pertanian yang memadai dalam kelompok tani untuk
mendukung kegiatan di kelompok tani tersebut diatas, karena kelompok tani
merupaka suatu wadah untuk mensukseskan program-program pemerintah
dalam bidang pertanian.

B. TUJUAN
1. Meningkatkan produksi petani
2. Meningkatkan produksi petani dan meningkatkan pendapatan dan
kesejahteraan petani
3. Mendukung dan mempertahankan swasembada pangan

C. SASARAN
1. Anggota kelompok tani
2. Para petani di wilayah kami

D. PENUTUP
Demikian proposal bantuan ini kami ajukan, dan besar harapan kami agar dapat
dikabulkan, atas nama masyarakat petani di wilayah kami, mengucapkan banyak
terima kasih.
Ketua Kepala BPP
Kemompok Tani “SENANG HATI” Kecamatan Tanete Riattang

KAHARUDDIN LATANG GAZALI

Lurah Bukaka
DAFTAR HADIR MUSYAWARAH KELOMPOK TANI “SENANG HATI”

Jenis Organisasi Tanda


No. Nama Alamat
Kelamin /Jabatan Tangan

Anda mungkin juga menyukai