Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN AGAMA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG


FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
JURUSAN PENDIDIKAN FISIKA

Nama : Tika Mutiara Dwi Anggaraini


Npm : 2011090088
Kelas : Fisika 3 A
Dosen Pengampu : Yani Suryani, M.Pd
Mata Kuliah : Elektronika Analog

Tugas: Menganalisis dan menjabarkan masing masing jenis beserta fungsi dari
komponen dasar elektronika.
Jawaban:
1) Resistor
Resistor berfungsi untuk menahan atau menghambat arus listrik yang mengalir
pada rangkaian elektronika.
 Jenis jenis resistor
a. Tetap
Pada reistor ini nilai tahanan tetap. Terdapat beberapa resistor
tetap yaitu:
 Resistor karbon
 Resistor karbon film
 Resistor metal film
 Resistor kawat
b. Variabel
Pada resistor ini nilai tahanan berubah. Terdapat beberapa resistor
variabel yaitu:
 Resistor potensiometer
 Resistor reastat
NTC
 Resistor termistor
PTC
 Resistor VDR
 Resistor LDR
KEMENTERIAN AGAMA
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
JURUSAN PENDIDIKAN FISIKA

2) Kapasitor
Kapasitor adalah suatu komponen elektronika yang berfungsi menyimpan dan
melepaskan energi dengan cepat.
 Jenis jenis kapasitor
a. Kapasitor tetap
 Non polar
Polaritasnya tidak ditentukan. Seperti kapasitor
keramik, mika, film, variabel, polyester dan kertas.
 Polar
Terdapat polaritas. Seperti kapasitor elektrolit dan
tantalum.
b. Kapasitor tidak tetap (variabel)
 Kapasitor variabel
Kapasitor variabel banyak dipergunkan pada
rangkaian-rangkaian yang besar. Kapasitas dari
kapasitor jenis ini biasanya milai dari 1 μF sampai
500 μF.
 Kapasitor Trimer
Kapasitor trimer memiliki ukuran yang kecil, sehingga
kapasitor ini sangan cocok dipasang dalam rangkaian-
rangkaian modern sekarang ini. Besaran kapasitansi
dari kapasitor jenis ini dalah 5 sampai 30 μF.
 Kapasitor aktif atau CDS
komponen kapasitor akan aktif mengalirkan muatan
apabila kena cahaya, baik cahaya matahari maupun
sumber cahaya lainnya. komponen ini banyak
dipergunakan sebagai sensor pada rangkaian lampu
taman atau rangkaian alarm atau berfungsi sebagai
saklar otomatis.
KEMENTERIAN AGAMA
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
JURUSAN PENDIDIKAN FISIKA

3) Induktor
Induktor merupakan komponen elektronika yang berfungsi menyimpan
sementara energi dalam bidang magnet.
 Jenis jenis induktor
a. Air Core Inductor – Menggunakan Udara sebagai Intinya
b. Induktor Inti Besi – Menggunakan bahan Besi sebagai intinya
c. Ferrite Core Inductor – Menggunakan Bahan Ferit sebagai Intinya
d. Torroidal Core Inductor – Menggunakan Inti yang berbentuk O Ring
(bentuk Donat)
e. Laminated Core Induction – Menggunakan Inti yang terdiri dari
beberapa lapis lempengan logam yang ditempelkan secara
paralel. Masing-masing lempengan logam diberikan Isolator.
f. Induktor Variabel – Induktor yang nilai induktansinya dapat diatur
sesuai keinginan. Inti dari Induktor Variabel pada umumnya terbuat
dari bahan Ferit yang dapat diputar-putar.

Anda mungkin juga menyukai