Anda di halaman 1dari 5

Developer Test

Kerjakan salah satu dari soal berikut


(mengerjakan keduanya merupakan nilai tambah)

1. Buatlah sebuah program website sederhana menggunakan HTML,


Javascript / PHP, dan CSS menggunakan framework dengan bahasa
terkait. Tampilan website direkomendasikan sederhana, menggunakan
Bootstrap dan dapat diaplikasikan pada mobile responsive.

Website tersebut berfungsi untuk menghitung hasil pecahan uang


berdasarkan input:

a. Pecahan uang terdiri dari 20 ribu, 50 ribu, dan 100 ribu


rupiah.
b. Perhitungan pengurangan stok diurutkan dari pecahan paling
besar hingga kecil ( 100 rb, 50 rb, dan 20 rb)

Input yang diperlukan:

a. Jumlah uang yang diinginkan


b. Stok uang masing-masing pecahan 20 rb, 50rb dan 100 rb.

Output yang diperlukan:

a. Total lembar masing2 pecahan


b. Sisa uang
3

Contoh 1:

Input:

⁃ Total dibutuhkan: 1.500.000

⁃ Stok Pecahan 20 rb: 3

⁃ Stok Pecahan 50 rb: 10

⁃ Stok Pecahan 100 rb: 5

Output:

⁃ 5 Pecahan 100 rb, 10 pecahan 50 rb, 3 pecahan 20 rb.

⁃ Sisa 890.000

Contoh 2:

Input:

⁃ Total dibutuhkan: 540.000

⁃ Stok Pecahan 20 rb: 3

⁃ Stok Pecahan 50 rb: 10

⁃ Stok Pecahan 100 rb: 5

Output:

⁃ 5 Pecahan 100 rb, 2 pecahan 20 rb.

⁃ Sisa 0
4

Contoh 3:

Input:

⁃ Total dibutuhkan: 50.000

⁃ Stok Pecahan 20 rb: 3

⁃ Stok Pecahan 50 rb: 10

⁃ Stok Pecahan 100 rb: 5

Output:

⁃ 1 Pecahan 50 rb

⁃ Sisa 0

2. Buatlah aplikasi berbasis web Single Page Application ( SPA )


menggunakan bootstrap dan js framework (nilai tambah bila
menggunakan Vue / React). Dimana aplikasi ini harus dapat
meminjam & mengembalikan buku yg sudah terdaftar dalam list (list
merupakan hasil input data buku).

Input yang diperlukan:

a. Judul buku,
b. Pengarang,
c. Tanggal peminjaman,
d. Tanggal pengembalian,
e. Status peminjaman,
f. Quantity,
g. Harga, dan
h. Total harga peminjaman
5

Keterangan :

a. Buatlah tampilan semenarik mungkin (menggunakan bootstrap)


b. SPA lebih di utamakan
c. Aplikasi harus bisa mengenerate total harga peminjaman
d. Dapat melihat informasi kapan buku dipinjam dan dikembalikan
e. Memiliki informasi status apakah buku sedang dipinjam atau
tersedia (stok buku bisa lebih dari 1)
f. Sistem dapat memproses peminjaman atau pengembalian dengan
sekali proses tombol (se simple mungkin)
g. Tidak diwajibkan menggunakan db, boleh menggunakan
penyimpanan local
h. BONUS : menggunakan layer REST service ( backend ) sebagai
alat bantu manipulasi data

Step yang perlu dikerjakan:


1. Buatlah repository pada github / bitbucket
2. Upload hasil pengerjaan ke repository dengan commit name “Feat:
[UI] Web”
3. Push hasil pengerjaan ke repository pengerjaan dengan commit name
“Feat: [Function] Web”
4. * Jika terdapat update yang perlu di push diluar step 3 dan 4,
berilah commit name “Fix: Web”
5. Link repository dapat dikirimkan pada email ed@crimson-net.com

Anda mungkin juga menyukai