Anda di halaman 1dari 4

Nama : Sarwiyah Hasibuan

NIM : 190130109
Kelas : A2
Mata kuliah : Analisa Biaya

Soal:
1. PT Utama Sejahtera X memiliki data-data biaya standar per unit sebagai berikut :
Kapasitas normal 5000 unit Biaya variabel per unit produk :
Biaya bahan baku Rp 2 Biaya tenaga kerja langsung Rp 2 Biaya overhead pabrik
variabel Rp 1 Biaya operasional Rp 2 Biaya tetap setahun : Biaya overhead pabrik Rp
500 Biaya operasional Rp 100 Harga jual per produk Rp 9 Produk yang diproduksi 500
unit Produk yang dijual 400 unit.
Pertanyaan : Hitunglah harga pokok penjualan untuk produk di atas dengan
menggunakan metode full costing dan variabel costing! ( 10 )

2. PT. Indrapura memproduksi tiga jenis produk secara bersama yaitu produk X,
Y,Z. Untuk menghasilkan ke tiga jenis produk tersebut dibutuhkan biaya sebesar Rp
312.000.000,-, Data lain yang berhubungan dengan ketiga produk tersebut adalah:
(15)

Keterangan Produk X Produk Y Produk Z

Unit Produksi 30.000 70.000 20.000

Harga Jual Setelah Proses Lanjutan Rp 2.500 Rp 2.000 Rp 950

Biaya Proses Lanjutan Rp 24.000.000 Rp 38.000.000 Rp 2.000.000

Diminta:

a. Hitunglah alokasi biaya bersama dengan menggunakan metode nilai rata-rata satuan!
b.Hitunglah alokasi biaya bersama dengan menggunakan metode harga jual hipotesis!

3. CV. Bersama Sonang memproduksikan 4 (empat) jenis produk


dalam suatu proses dengan biaya produksi bersama sebesar Rp.30.000.000.
Data penting yang berhubungan dengan keempat produk tersebut adalah:
(15)
Produk Unit Produksi Nilai Pasar Per Unit (Rp) Bobot

A 2.000 4.000 10

B 8.000 1.000 4

C 6.000 2.000 8

D 4.000 3.000 6

Diminta: Alokasikan biaya bersama dengan menggunakan metode:

a. Rata-rata

b. Rata-rata tertimbang

4. Strada, Inc memproduksi empat jenis produk secara bersama yang


terdiri dari produk A, B, C, D. Biaya yang dikeluarkan untuk
menghasilkan ke empat jenis produk tersebut sebesar Rp 135.000.000,-.
Perusahaan dalam mengalokasikan biaya bersama perusahaan
menggunakan metode unit fisik. Berikut data yang berhubungan dengan
keempat produk tersebut:
(15)

Produk Unit Biaya Proses


Lanjutan
A 28.000 Rp 16.000.000,-
B 10.500 Rp 11.250.000,-
C 21.000 Rp 18.300.000,-
D 10.500 Rp 13.350.000,-

Diminta:

a. Hitunglah alokasi biaya bersama dengan menggunakan metode unit fisik!

b. Hitunglah biaya produksi !


5. PT. Muara memproduksi tiga jenis produk yang terdiri dari produk X,
Y, dan Z. Biaya yang dikeluarkan untuk menghasilkan ketiga produk
tersebut sebesar Rp 59.500.000. Data yang berhubungan dengan ketiga
jenis produk tersebut adalah: (15)

Keterangan Produk X Produk Y Produk Z


Unit Produksi 3.600 7.200 13.200
Harga Jual Rp 7.200.000 Rp 14.400.000 Rp 14.400.000

Diminta:

a. Hitunglah alokasi biaya bersama dengan menggunakan metode unit fisik!

b. Rata-rata

6. Suatu industri manufaktur yang menghasilkan 3 produk utama , dimana


ketiga produk utama tersebut diproduksikan secara bersama-sama. Biaya
produksi bersama sebesar Rp 84.000.000. Data-data yang diperoleh dari
perusahaan tersebut adalah sebagai berikut: (20)

Biaya
Proses
Nilai Pasar Per
Produk Unit Produksi Bobot Lanjutan
Unit (Rp)
(Rp)
A 3.000 20.000 6 6.500.000
B 5.000 15.000 4 6.000.000
C 4.000 12.000 3 4.500.000

Diminta: Alokasikan biaya bersama dengan menggunakan metode:

a. Unit Fisik
b. Harga Jual Hipotesis

c. Rata-rata

d. Rata-rata tertimbang

7. Diproduksi Produk A = 30.000 unit, Biaya produksi= Rp 60.000, Biaya bahan baku=
Rp 30.000, Biaya tenaga kerja langsung= Rp 15.000, Biaya overhead pabrik= Rp 15.000,
Penjualan produk utama= 25.000 unit Harga jual = Rp 4/unit Nilai jual produk
sampingan= Rp 4.000, Biaya operasional produk utama= Rp 30.000.

diminta: buatlah laporan rugi laba dengan menggunakan metode produk sampingan!
(10)

Referensi Soal
Akuntansi Biaya karangan Sampurno Wibowo hal-156 latihan 1.1

Akuntansi Biaya karangan Mangasa Sinurat Audrey M. Siahaan Ardin Dolok


saribu Halomoan Sihombing halaman 154 Bab 7.a

Anda mungkin juga menyukai