Anda di halaman 1dari 11

SURAT KEPUTUSAN

KEPALA SMK NEGERI 4 MATARAM


Nomor : 423.7/043/UM/SMKN 4 MTR/II/2020

Tentang

PEDOMAN PELAKSANAAN
UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 4 MATARAM
Jl. Pendidikan No. 45 Mataram Telp : 0370-644790 Fax : 0370-623790
Website : smkn4mataram.sch.id email : esemka4mtr@yahoo.com

2020

1
BAB I
PENDAHULUAN

A. Rasional
Ujian Nasional Berbasik Komputer (UNBK) adalah salah satu upaya yang dilakukan
pemerintah untuk membentuk karakter jujur, mandiri, tanggung jawab, disiplin dan juga sportif
dalam menerima hasil ujian. Upaya itu diharapkan mampu menumbuhkan motivasi belajar yang
tinggi kepada tiap peserta didik. Siswa tetap harus menerima kenyataan bahwa apapun fasilitas
yang disediakan belajar adalah kata kunci keberhasilannya. Dengan UNBK kesalahan proses
penilaian sudah dapat diminimalisir. Komputer akan menjamin bahwa semua jawaban benar dan
salah akan terakomodir sesuai dengan kenyataannya. Harapannya adalah siswa yang sudah
menjawab soal dengan benar pasti nilainya baik. Hal ini menguntungkan siswa dibandingkan saat
ujian dengan menggunakan kertas.  
Sesuai Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 4 Tahun 2018 tentang
Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan, maka
sekolah perlu menetapkan Prosedur Operasional Standar (POS) yang mengatur penyelenggaraan
dan teknis pelaksanaan Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2019/2020.

B. Maksud dan Tujuan

Pelaksanaan UNBK di SMK Negeri 4 Mataram bertujuan untuk :


1. Memperoleh gambaran kemampuan akademis peserta didik selama mengikuti pendidikan
melalui pengujian tertulis yang dilaksanakan secara nasional.
2.Mendapatkan umpan balik bagi pengelola pendidikan dalam pelaksanan pembelajaran
(kurikuler) dan sebagai dasar penentuan kebijakan di sekolah.

C. Peserta Ujian
Sesuai dengan Peraturan BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan) No:
0051/P/BSNP/Xi/2019 Tentang Prosedur Operasional Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional
Tahun Pelajaran 2019/2020 Jumlah peserta UNBK SMK Negeri 4 Mataram untuk Tahun
Pelajaran 2019/2020 sejumlah 317 dengan rincian sebagai berikut :

No Program Keahlian / Paket Keahlian L P JML


1 Perhotelan dan Jasa Pariwisata 54 33 87
2 Usaha Perjalanan Wisata 11 19 30
3 Kuliner / Tata Boga 38 50 88
4 Tata Kecantikan 0 47 47
5 Tata Busana 0 65 65
Keseluruhan 103 214 317

D. Waktu dan Tempat Kegiatan


 UNBK Utama SMK Negeri 4 Mataram dilaksanakan pada tanggal 16 s/d 19 Maret 2020,
sedangkan UNBK Susulan dilaksanakan pada tanggal 7 dan 8 April 2020.
 Peserta Ujian diatur dalam 4 ( empat) ruangan dan diawasi oleh 2 pengawas per ruangan.
 Jadwal UNBK dan Daftar Nama Pengawas Ruangan ada pada lampiran.

D. Agenda Kegiatan UNBK Tahun Pelajaran 2019/2020


2
Penanggung-
No Kegiatan Pelaksanaan Indikator
jawab
I PERSIAPAN
Penyusunan Panitia Ada SK Panitia
1 20 Februari 2020 Kepala Sekolah
Pelaksana UNBK Pelaksana USBK
Ada Tempat UNBK
2 Penentuan Tempat UNBK 20 Februari 2020 Panitia
yang representatif
Sosialisasi UNBK Kepada Rapat Koordinasi Ada Bukti Sosialisasi
3 Waka Humas
Guru, Siswa dan Orang Tua 3 Februari 2020 kepada Guru
Sosialisasi UNBK Kepada, Upacara Bendera Ada Bukti Sosialisasi
4 Waka Kurikulum
Siswa 10 Februari 2020 kepada siswa
Sosialisasi UNBK Kepada Earan kepada Ada Bukti Sosiali sasi
5 10 Februari 2020
Orang Tua Orang Tua Siswa kepada Orangtua
Kartu pembagian sesi
Percetakan Kartu Peserta Panitia dan UNBK tercetak dan
6 9 - 174 Maret 2020
UNBK sesuai sesi Wali Kelas XII terbagikan kepada
peserta ujian
Rapat Pengawas Ruangan Ruang Ujian tertata
7 14 Maret 2020 Panitia
Penataan Ruang Ujian sesuai kebutuhan
Server sinkron sesuai
8 Sinkron Server 14-15 Maret 2020 Tim Teknis UNBK
jadwal yang ditentukan
II PELAKSANAAN

9 UNBK Utama *) 16-19 Maret 2020 Pengawas Ruangan UNBK terlaksana


10 UNBK Susulan **) 7 – 8 April 2020 Diatur Tersendiri
III PELAPORAN
Inventaris Dokumen
11 7-8 April 2020 Panitia Dokumen terkumpul
UNBK
Penyusunan Laporan Hasil
12 9 – 11 April 2020 Panitia Laporan Tersusun
Pelaksanaan UNBK

*) Jadwal UNBK Utama : **) Jadwal UNBK Susulan :


 Senin, 16 Maret 2020 : Bahasa Indonesia  Selasa, 7 April 2020 : 1. Bahasa Indonesia
 Selasa, 17 Maret 2020 : Matematika 2. Matematika
 Rabu, 18 Maret 2020 : Bahasa Inggris  Rabu, 8 April 2020 : 1. Bahasa Inggris
 Kamis, 19 Maret 2020 : Teori Kejuruan 2. Teori Kejuruan

Mataram, 20 Februari 2020


Sesi I : 07.30 – 09.30
Kepala Sekolah,
Sesi II : 10.30 – 12.30
Sesi III : 14.00 – 16.00

Bakiriyanto, S. Pd.
Pembina Tk.I
NIP 196809091990031014

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

3
SMK NEGERI 4 MATARAM
Jl. PendidikanNo. 45 MataramTelp : 0370-644790 Fax : 0370-623790
Website : smkn4mataram.sch.id email : esemka4mtr@yahoo.com

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SMK NEGERI 4 MATARAM
NOMOR :423.7/044/UM/SMKN 4 MTR/II/2020

TENTANG
PANITIA PELAKSANA, PROKTOR, TEKNISI DAN PENGAWAS RUANGAN,
UNBK TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Kepala Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 4 Mataram :

Menimbang : 1. Bahwa guna melaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) Tahun
Pelajaran 2019/2020, perlu dibentuk panitia yang berintegritas dan
bertanggungjawab ;
: 2. Bahwa nama-nama personalia yang tercantum dalam lampiran surat keputusan
ini dianggap mampu dan layak menjadi panitia pelaksana UNBK Tahun
Pelajaran 2019/2020 ;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2013 tentang Sistem Pendidikan Nasional;


2. Peraturan Mendikbud RI No. 3 tahun 2017 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh
Pemerintah dan Penilaian hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan;
3. Peraturan Mendikbud RI No. 43 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ujian
yang diselenggarakan Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional;
4. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara
Barat Nomor:420/1043.SMK/DIKBUD/2020, tentang Petunjuk Teknis Ujian
Sekolah SMA/SMK/SLB dan UKK SMK Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun
Pelajaran 2019/2020;

Memperhatikan : Hasil Rapat Tim Manajemen SMK Negeri 4 Mataram Tanggal 6 Februari 2020;

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Susunan Panitia Pelaksana, Proktor dan Teknisi UNBK Tahun Pelajaran
2019/2020 sebagaimana pada lampiran 1 ;

Kedua : Daftar Nama Pengawas Ruangan pada UNBK Tahun Pelajaran 2019/2020

Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat diterbitkannya surat keputusan ini akan
dibebankan pada anggaran yang relevan;

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila terdapat
kekeliruan dalam pelaksanaannya akan dilakukan peninjauan kembali sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Mataram
Pada tanggal : 20 Februari 2020
Kepala Sekolah,

4
Bakiriyanto, S. Pd.
Pembina Tk.I
NIP 196809091990031014

Lampiran 1 Surat Keputusan Kepala SMK Negeri 4 Mataram


Nomor : 423.7/044/UM/SMKN 4 MTR/II/2020

PANITIA PELAKSANA
UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Jabatan
NO. NAMA
Dinas Panitia

1 Bakiriyanto, S.Pd. Kepala Sekolah Penanggung Jawab

2 Drs. I Made Some Yasa Waka Kurikulum Ketua


3 Irwan Jayadi, S.Si Satgas Kurikulum Sekretaris
4 Landriati, S.IP Kasubag Tata Usaha Koord. Layanan Tamu / Masyarakat
5 Fitriah, S Pd Satgas Kurikulum Anggota
6 Drs. H. Slamet Mawardi Waka Sarana / Prasarana Koord. Sarana /Perlengkapan
7 Saprudin Staff Tata Usaha Anggota
8 Mulyadi Staff Tata Usaha Anggota
9 L. Ahmad Zulkifli, ST Operator Dapodik Proktor

10 Nursidi, A.Md Staff Tata Usaha Proktor

11 Bq. Mira Soleha, ST Satgas Kurikulum Proktor

12 Andi Windi, S. Pd Guru BK Proktor

13 Marzwan, S.Pd Ka Lab. Multimedia Koordinator Teknisi

14 Ahmad Fathoni, S.Pd Guru Mata Pelajaran Anggota

15 Ahmad Rizali Staff Tata Usaha Anggota

16 RSH. Winarni Staff Tata Usaha Koord. Layanan Konsumsi

17 Royatun Staff Tata Usaha Anggota

Mataram, 20 Februari 2020


Kepala Sekolah,

Bakiriyanto, S.Pd
Pembina Tk.I,/IVb
NIP. 196809091990031014

5
Lampiran 2 Surat Keputusan Kepala SMK Negeri 4 Mataram
Nomor : 423.7/044/UM/SMKN 4 MTR/II/2020

DAFTAR NAMA PENGAWAS RUANGAN


UNBK TAHUN PELAJARAN 2019/2020

 Asal Sekolah : SMK Negeri 4 Mataram

No Nama Guru Nomor HP Alamat Mapel


1 Sri Sulawati, S.Pd. *) 081803741632 Gomong, Mataram Penjas OR

2 Baiq Johana Frima Dewi, S.Pd. 087864911134 Jatisela, Gunungsari Bhs Inggris

3 Farida Andriani, S.P. 08175731781 Kekalik, Ampenan Matematika

4 Dasa Widuri, S.Pd. 082340530410 Abian Tubuh, Cakranegara Tata boga

5 Baiq Ridha Maeramah, S.Pd. 087765886788 Sesela, Gunungsari Usaha Wisata

6 Rr. Dessy Hadiati P.,S.ST.Par 082236574806 Ampenan Usaha Wisata

7 Retno Dwi Cahyanti, S.Pd. 087858747858 Pagutan, Mataram T. Kecantikan

8 Dinny Ayu Larasati, S.Pd. 081907989755 Gunung Pengsong, Lobar Bhs Indonesia

*) Koordinator

Keterangan :

1. Distribusi Pengawas Ruangan UNBK dilakukan oleh Panitia MKKS SMK Kota Mataram.
2. Pengawas Ruangan wajib mengikuti Desiminasi Pengawas Ruangan UNBK oleh MKKS SMK.
( Waktu dan tempat ditentukan kemudian . Paling Lambat Sabtu, 14 Maret 2020 )

Mataram, 20 Februari 2020


Kepala Sekolah,

Bakiriyanto,S.Pd
Pembina Tk.I,/IVb
NIP. 196809091990031014

6
TATA TERTIB PENGAWAS RUANGAN
UNBK TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. Di Ruang Sekretariat UN
1) Pengawas ruang, Proktor, dan Teknisi harus hadir di lokasipelaksanaan ujian 45 (empat puluh
lima) menit sebelum ujian dimulai;
2) Pengawas ruang, Proktor, dan Teknisi menerima penjelasandan pengarahan dari Ketua Panitia
UN Tingkat Satuan Pendidikan;
3) Pengawas ruang, Proktor, dan Teknisi mengisi dan menandatangani pakta integritas;

B. Di Ruang Ujian
Pengawas ruang masuk ke dalam ruangan 10 (sepuluh) menit sebelum waktu pelaksanaan ujian
untuk melakukan secara berurutan :
1) memeriksa kesiapan ruang ujian;
2) mempersilakan peserta ujian untuk memasuki ruangan dengan menunjukkan kartu peserta
ujian dan meletakkan tas di bagian depan ruang ujian, serta menempati tempat duduk sesuai
dengan nomor yang telah ditentukan;
3) membacakan tata tertib peserta ujian;
4) memimpin doa dan mengingatkan peserta untuk bekerja dengan jujur;
5) mempersilakan peserta ujian untuk mulai mengerjakan soal;
6) Selama ujian berlangsung, pengawas ruang ujian wajib:
a) menjaga ketertiban dan ketenangan suasana sekitarruang ujian;
b) memberi peringatan dan sanksi kepada peserta yangmelakukan kecurangan;
c) melarang orang yang tidak berwenang memasuki ruangujian selain peserta ujian; dan
d) mematuhi tata tertib pengawas, di antaranya tidakmerokok di ruang ujian, tidak
membawa dan/ataumenggunakan alat atau piranti komunikasi dan/ataukamera, tidak
mengobrol, tidak membaca, tidak memberi isyarat, petunjuk, dan/atau bantuan apapun
kepada peserta berkaitan dengan jawaban dari soal ujian yangdiujikan.
7) 5 (lima) menit sebelum waktu ujian selesai, pengawas ruang memberi peringatan kepada
peserta ujian bahwa waktu tinggal 5 (lima) menit; dan
8) setelah waktu ujian selesai, pengawas mempersilakan peserta ujian untuk berhenti
mengerjakan soal.
9) Pengawas ruang ujian tidak diperkenankan membawa perangkat komunikasi elektronik,
kamera, dan sejenisnya serta membawa bahan bacaan lain ke dalam ruang ujian.

7
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 4 MATARAM
Jl. PendidikanNo. 45 MataramTelp : 0370-644790 Fax : 0370-623790
Website : smkn4mataram.sch.id email : esemka4mtr@yahoo.com

TATA TERTIB PESERTA


UNBK TAHUN PELAJARAN 2019/2020

 Peserta ujian:
a. Memasuki ruangan setelah tanda masuk dibunyikan, yakni 15(lima belas) menit sebelum ujian
dimulai;
b. Memasuki ruang ujian sesuai dengan sesi dan menempati tempat duduk yang telah ditentukan;
c. Yang terlambat hadir hanya diperkenankan mengikuti ujian setelah mendapatkan izin dari Ketua
Panitia UN TingkatSekolah/Madrasah, tanpa diberikan perpanjangan waktu;
d. Dilarang membawa catatan dan/atau menggunakan perangkat komunikasi elektronik dan optik,
kamera, kalkulator, dan sejenisnya ke dalam ruang ujian;
e. Mengumpulkan tas dan buku di bagian depan di dalam ruangkelas;
f. Mengisi daftar hadir dengan menggunakan pulpen yangdisediakan oleh pengawas ruangan;
g. Masuk ke dalam (login) sistem menggunakan username dan katasandi (password) yang diterima
dari Proktor;
h. Mulai mengerjakan soal setelah ada tanda waktu mulai ujian;
i. Selama ujian berlangsung, hanya dapat meninggalkan ruangandengan izin dan pengawasan dari
pengawas ruang ujian;
j. Selama ujian berlangsung, dilarang:
1) menanyakan jawaban soal kepada siapapun;
2) bekerja sama dengan peserta lain;
3) memberi atau menerima bantuan dalam menjawab soal;
4) memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau melihat pekerjaan peserta lain;
5) menggantikan atau digantikan oleh orang lain, dan
k. Dilarang meninggalkan ruangan sebelum waktu ujian berakhir.

Mataram, 20 Februari 2020


Kepala Sekolah,

Bakiriyanto,S.Pd
Pembina Tk.I,/IVb
NIP. 196809091990031014

8
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 4 MATARAM
Jl. PendidikanNo. 45 MataramTelp : 0370-644790 Fax : 0370-623790
Website : smkn4mataram.sch.id email : esemka4mtr@yahoo.com

PAKTA INTEGRITAS
KEPALA SMK NEGERI 4 MATARAM
DALAM PELAKSANAAN UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Dalam rangka pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer ( UNBK ) Tahun Pelajaran
2019/2020, saya Kepala SMK Negeri 4 Mataram, dengan ini menyatakan bahwa saya :
1. Sanggup meningkatkan kualitas, kredibilitas dan akuntabilitas pelaksanaan UNBK untuk
meningkatkan mutu pendidikan ;
2. Sanggup melaksanakan tugas sesuai dengan Prosedur Operasional Standar ( POS)
Penyelenggaraan UNBK dan menyukseskan pelaksaan UNBK;
3. Sanggup menjaga keamanan dan kerahasiaan bahan UNBK; dan
4. Sanggup melaksanakan UNBK secara jujur.

Demikian Pakta Integritas ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada unsur paksaan dari
pihak manapun

Apabila saya melanggar hal-hal yang telah dinyatakan dalam pakta integritas ini , saya bersedia
dikenakan sanksi sesuai dengan hukum dan ketentuan yang perundang-undangan berlaku.

Mataram, Maret 2020


Kepala Sekolah,

Bakiriyanto,S.Pd
Pembina Tk.I/ IVb
NIP. 196809091990031014

9
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 4 MATARAM
Jl. PendidikanNo. 45 Mataram Telp : 0370-644790 Fax : 0370-623790
Website : smkn4mataram.sch.id email : esemka4mtr@yahoo.com

PAKTA INTEGRITAS
PANITIA DAN PENGAWAS RUANG SMK NEGERI 4 MATARAM
DALAM PELAKSANAAN UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (UNBK)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Dalam rangka pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer ( UNBK ) Tahun Pelajaran
2019/2020, saya Panitia Pelaksana / Pengawas Ruang *) SMK Negeri 4 Mataram, dengan ini
menyatakan bahwa saya :

1. Sanggup meningkatkan kualitas, kredibilitas dan akuntabilitas pelaksanaan UNBK untuk


meningkatkan mutu pendidikan ;
2. Sanggup melaksanakan tugas sesuai dengan Prosedur Operasional Standar ( POS)
Penyelenggaraan UNBK dan menyukseskan pelaksaan UNBK;
3. Sanggup menjaga keamanan dan kerahasiaan bahan UNBK; dan
4. Sanggup melaksanakan UNBK secara jujur.

Demikian Pakta Integritas ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada unsur paksaan
dari pihak manapun

Apabila saya melanggar hal-hal yang telah dinyatakan dalam pakta integritas ini , saya bersedia
dikenakan sanksi sesuai dengan hukum dan ketentuan yang perundang-undangan berlaku.

Mataram, Maret 2020


Panitia/Pengawas Ruang

NIP.

*) coret yang tidak perlu

10

Anda mungkin juga menyukai