Anda di halaman 1dari 19

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.

M DENGAN GANGGUAN

SISTEM PERCERNAAN PADA KASUS DIARE

DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS

KARANG TALIWANG

OLEH:

WIWIEK DESTU NARSI


087STYC19

YAYASAN RUMAH SAKIT ISLAM NUSA TENGGARA BARAT


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YARSI MATARAM
PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN
MATARAM
2021
A. PENGKAJIAN
I. Identitas pasien

Nama : An. M
Umur : 2, 2 bulan
Jenis kelamin : Laki – laki
Pendidikan : Belum sekolah
Agama : Islam
Suku bangsa : Sasak
Alamat : Kr. Monjok Culik
Tanggal pengkajian : 19 juni 2021
Diagnosa medis : Diare
No. RM : 002549

II. Identitas Orang Tua


1. Ayah

Nama : Tn, T
Usia : 37 tahun
Pendidikan : SMA
Agama : Islam
Pekerjaan : Swasta
Alamat : Kr. Monjok
Hubungan dengan : Ayah kandung
klien
2. Ibu

Nama : Ny, N
Usia : 36
Pendidikan : S1 Ekonomi
Pekerjaan : Pegawai TU
Agama : Islam
Alamat : Kr. Monjok Culik

III. Identitas Saudara kandung

No Nama Usia Hubungan Status


Kesehatan
1 Naufan Arya Prasetya 9 tahun Kakak kandung Baik

IV. Riwayat Kesehatan


1 Keluhan utama : Ibu pasien mengatakan bahwa anaknya BAB 3x
dalam sehari dengan konsistensi cair
2 Riwayat kesehatan : Saat dilakukan pengkajian ibu pasien mengatakan
sekarang bahwa pasien mengalami diare sudah 2 hari yang
lalu, kemudian dibawah ke Puskesma Karang
Taliwang karena klien terlihat lemas dan tidak
bergairah, jam 10 : 36 Wita
3 Riwayat kesehatan : Ibu pasien mengatakan tidak pernah mengalami
dahulu diare

1) Prenatal care

a Pemeriksaan kehamilan/ : 7 kali/ bulan/minggu


ANC
b Keluhan selama hamil : Nyeri bagian bawah/ punggung
c Riwayat minum obat atau : Tidak ada
terapi
d Kenaikan BB selama : 11 Kg
hamil
e Imunisasi TT : 3 kali
f Golongan darah ibu: B Golongan darah ayah: O

2) Natal

a Tempat melahirkan : RSAD


b Jenis persalinan : Normal
c Penolong persalinan : Bidan
d Cara untuk memudahkan : Menjaga kebugaran tubuh, bernapas
persalinan dengan teratur.mendapatkan bantuan
profesional
e Komplikasi waktu lahir : Tidak ada

3) Post Natal
a. Kondisi bayi : sehat, normal
b. Apakah anak mengalami:
 Penyakit yang pernah dialami : tidak ada
 Kecelakaan yang pernah dialami : tidak ada
 Pernah alergi : tidak pernah
V. Riwayat Kesehatan Keluarga :
1. Penyakit anggota keluarga : ayah klien ada riwayat asma
2. Genogram :

Keterangan :
- laki – laki :
- Perempuan:

- Meninggal :

- Garis pernikahan:
- Garis keturunan:
- Pasien :
- Tinggal serumah :
VI. Riwayat Imunisasi

No Jenis Imunisasi Waktu Pemberian (Mgg/ Bln) Reaksi setelah


pemberian
(ada/tidak)
1 BCG 1/06/2019 (1 bulan) Demam
2 DPT (I, II, III) DPT I : 1/07/2019 (2 bulan) Demam
DPT II : 1/ 08/ 2019
DPT III : 1/ 09/ 2019
3 Polio (I, II, III, IV) Poliao I: 1/ 06/ 2019 (1 Bulan) Tidak ada
Polio II : 1/ 07/ 2019 (2 bulan)
Polio III : 1/ 08/ 2019 (3 bulan)
Polio IV : 1 / 09/ 2019 (4 bulan)
4 Campak 1/02/ 2020 (9 bulan) Demam
5 Hepatitis Belum dapat

VII. Riwayat Tumbuh Kembang


a. Pertumbuhan fisik
1. Berat badan
 Sebelum sakit :12 Kg
 Saat sakit : 11,6 Kg
2. Tinggi badan
 Sebelum sakit : 89,4 Cm
 Saat sakit : 89,4 Cm
b. Perkembangan anak tiap tahap terkait :
1. Motorik kasar anak
 Sebelum sakit : aktif bergerak seperti melempar bola dan melompat
 Saat sakit : anak lemas lambat bergerak/ bermain
2. Motorik halus anak
 Sebelum sakit : motorik halus anak baik, seperti bisa membuat / meniru
garis vertical, menyusun kotak/ kubus dan membuat menara
 Saat sakit : motorik halus baik, tetapi tidak mau melakukan apa yang
diperintah oleh ibu pasien karena anak keliatan lemas tidak bergairah
3. Bahasa anak
 Sebelum sakit : mengerti apa yang diperintahkan seperti menyebut
warna, mengerti 4 kata depan (didepan, dibelakang, disamping,
dibawah)
 Saat sakit : mengerti apa yang diperintahkan
4. Social anak
 Sebelum sakit : dapat melakukan personal social dengan baik, seperti
menyebut nama teman, cuci tangan, gosok gigi dll
 Saat sakit : pasien dibantu oleh ibunya

VIII. Riwayat Nutrisi


a. Pemberian ASI
1. Pertama kali disusui : setelah lahir
2. Cara pemberian : langsung dari ibu
3. Lama pemberian : sampai bayi merasa sudah kenyang / jam
b. Pemberian susu formula
1. Alasan pemberian: pada usia 8 bulan produksi ASI mulai berkurang
2. Jumlah pemberian : tidak tentu sesuai kemauan anak sendiri
3. Cara pemberian : menggunakan botol susu,/ sedotan

c. Pola perubahan nutirisi tiap tahap usia sampai nutrisi saat ini

Usia Jenis nutrisi Lama pemberian


1. 0 – 6 Bulan ASI ± 2 jam
2. 6 – 12 bulan Susu Formula, bubur ± 15 menit
3. Saat ini Susu Formula dan Nasi ± 15 menit
IX. Riwayat psikososial
a) Anak tinggal di : rumah
b) Lingkungan berada di : monjok culik
c) Apakah rumah dekat dengan :rumah klien dekat dengan masjid
d) Apakah ada tangga yang bisa berbahaya : tidak ada
e) Apakah anak punya ruang bermain : Ya
f) Hubungan antar anggota keluarga : rukun bahagia dan saling memperhatikan
satu sama lain.
g) Pengasuh anak, siapa : tidak ada
X. Riwayat spiritual
a) Support system dalam keluarga : selalu mendukung dalam pertumbuhan dan
perkembangan anak
b) Kegiatan keagaamaan : pasien diajarkan oleh keluarga dalam mengenal agama
seperti melihat video berbaur islami, didengarkan murottal qur’an dan
biasanya diajak oleh orang tua ke kajian dimasjid.
XI. Reaksi hospitalisasi
a. Pengalaman keluarga tentang sakit dan rawat inap
- Mengapa ibu membawa anaknya ke Puskesmas : karena anak mengalami
diare
- Apakah dokter menceritakan kondisi anak : Ya
- Bagaimana perasaan orang tua saat ini : perasaan cemas, khawatir
- Apakah orang tua akan selalu berkunjung : Ya
- Siapa yang akan tinggal dengan anak : keluarga (ibu dan ayah)
XII. Aktivitas sehari – hari (diuraikan dalam bentuk narasi )
a. Nutrisi

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Frekuensi 3 x sehari Tidak teratur
jenis Nasi, sayur, ikan, buah Nasi, ikan, sayur dan
- buahan buah
porsi 1 porsi habis 1 porsi tidak habis
Makanan Tidak ada Tidak ada
pantangan
Cara makan Dibantu disuapi Dibantu disuapi

b. Cairan

Keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Jenis minuman susu formula, air putih Susu formula, air putih
frekuensi Setiap anak ingin minum Setiap anak menangis/
susu/ air ada keinginan minum
susu/air
Kebutuhan cairan terpenuhi tercukupi
Cara pemenuhan Langsung diberikan Langsung diberikan
menggunakan wadah/ menggunakan wadah/
botol susu botol susu

c. Eliminasi (BAB & BAK)

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Frekuensi 1-2 x/ hari 3x/ hari
Tempat pembuangan BAB/BAK dicelana/ BAB/BAK dicelana/
pampers pampers
Konsistensi Lembek berbentuk cair
Bau khas khas
warna Kuning kecoklatan Kuning kecoklatan

d. Istirahat tidur

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Jam tidur:
 Siang 10. 12.00, 14.30-16.00 Tidak teratur
 malam 20.00- 05.00
Pola tidur teratur Tidak teratur
Pengantar tidur Tidak ada Tidak ada
Perasaan waktu bangun nyaman lemas
e. Olah raga : ibu klien mengatakan bahwa anaknya melakukan olahraga
seperti jalan – jalan pagi atau sore bersama keluarga dan / saudaranya
f. Personal hygiene

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Mandi Dimandikan oleh ibunya Dimandikan oleh ibunya
Frekuensi 2 x/ hari Tidak teratur
Alat mandi Bak mandi, handuk, dan Bak mandi, handuk, dan
sabun sabun
Gosok gigi Dibantu sebagian oleh Dibantu oleh ibunya
ibunya
Cuci rambut/ keramas 2 – 3/ minggu 2 – 3/ minggu
dimandikan oleh ibu dimandikan oleh ibu
Potong kuku Setiap kali kuku terlihat Setiap kali kuku terlihat
panjang dan dipotong panjang dan dipotong
oleh ibunya oleh ibunya

g. Aktivitas/ mobilitas fisik

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Kegiatan sehari - hari Makan. Minum , dan Tidur, kadang bermain
bermain bersama dengan kakaknya
saudaranya
Pengaturan jadwal Makaan, minum, Mengikuti program
harian bermain dan istirahat perawatan dan
pengobatan sesuai
arahan dari puskesmas
Penggunaan alat bantu Tidak ada Tidak ada
Kesulitan pergerakan Tidak ada Tidak ada
tubuh

h. Rekreasi dan bermain

keterangan Sebelum sakit Saat sakit


Waktu luang Bermain bersama Bermain bersama orang
saudara dan anak tua dan saudara/
tetangga sekitar rumah menonton televisi
Perasaan saat sekola Klien belum sekolah Klien belum sekolah

XIII. Pemeriksaan fisik


a. Keadaan umum klien :
b. Tanda – tanda vital
- Suhu : 36, 5
- Nadi : 120x/ menit
- Respirasi : 22x/ menit
- Tekanan darah :
- Bising usus 32x/ menit
- Frekuensi pristaltik : 32x/ menit
c. Antropometri
- Tinggi badan : 84,9 Cm
- Berat badan : 12 Kg
- Berat badan pada saat sakit : 11,6 Kg
- Lingkar lengan atas: 16, 3 cm
- Lingkar kepala : 49 Cm
- Lingkar dada: 33 cm
- Lingkar perut: 48 cm
d. System pernapasan : pola pernapasan pasien teratur yaitu RR = 22x/ menit dan
tidak terdapat tanda – tanda sesak
e. System cardivasculer : system kardiovaskuler pasien baik tidak ada gangguan
f. System pencernaan : pasien mengalami diare 3x sehari dengan eksistensi cair,
frekuensi pristaltik meningkat: 32x/ menit, bising usus hiperaktif 32x/ menit
g. System indra
1. Mata : konjungtiva merah muda, sclera putih, terdapat gambaran
pembuluh darah, fungsi penglihatan baik
2. Hidung : hidung mancung, lubang hidung simetris, tidak ada polip, fugsi
penciuman baik
3. Telinga : telinga simetris kiri dan kanan, pendengaran normal, dan tidak
ada pengeluaran cairan
h. System saraf : pasien tidak terdapat gangguan pada system syaraf baik secara
fisik maupun psikologis.
i. System muskulo skeletal : baik, tidak ada gangguan karena pasien tidak
terdapat kelainan pada pertumbuhan tulang, otot dan sendi
j. System integument : keadaan rambut baik, warna hitam , turgor kulit baik,
keadaan kuku bersih, dan pasien tidak ada riwayat alergi.
k. System endokrin : baik, tidak ada perlambatan pertumbahan anak
l. System perkemihan : baik, tidak ada gangguan yang membuat anak tidak
nyaman
m. System reproduksi : baik, tidak terdapat tanda – tanda kelainan pada alat
reproduksi
n. System imun : system imun pada klien masih kurang, karena pada anak –
anak masih belajar mengenali dan melindungi tubuh dari kuman yang masuk
XIV. Tes diagnostic
- Laboratorium
- Foto rotgen
- CT Scan
- MRI, USG, EEG, ECG dll
XV. Terapi saat ini : Oralit 2 x sehari, CTM 3 x sehari, Amoxillin 3 x sehari
Analisa Data

No Symptom Etiologi Problem


1 Ds: Makanan Diare
Ibu pasien mengatakan
anaknya BAB 3 kali sehari
dengan konsistensi cair Toksik tak dapat
diserap
Do:
1. Defekasi lebih dari hiperpristaltik
tiga kali dalam 24
jam Penyerepan makanan
2. Feses cair diusus menurun
3. Frekuensi pristaltik
meningkat : 32x/ Diare
menit
4. Bising usus
hiperaktif 32x/ menit

2 Ds: Frekuensi BAB Resiko


meningkat
1. Ibu pasien mengatakan ketidakseimbangan
bahwa anaknya BAB 3
Hilang cairan & elektrolit
kali sehari dengan
elektrolit berlebihan
konsistensi cair
Do:
Resiko
1. Tampak lemas ketidakseimbangan
2. Tidak bergairah elektrolit
3. TTV:
 N: 120x/ menit
 S: 36,5 ◦C
 RR: 22x/ menit
 TD: -
 TB : 89,4 cm
 BB: 12, 7 kg

DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Diare
2. Resiko Ketidakseimbangan Elektrolit

INTERVENSI KEPERAWATAN
No Hari/ Diagnose Tujuan dan Intervensi rasional
tgl/jam keperawatan kriteria hasil keperawatan
1 Hari Diare Setelah 1. Identifikasi 1. Untuk
pertama dilakukan penyebab diare. mengetahui
Senin, 19 tindakan 2. Identifikasi penyebab
juli 2021/ keperawatan 2x riwayat terjadinya diare
09.00 wita 24 jam pemberian 2. Untuk
diharapkan diare makanan mengidentifikasi
anak menurun 3. Monitor warna, riwayat
dengan kriteria volume, pemberian
hasil: frekuensi,dan makanan
1. Frekuensi konsistensi 3. Untuk
BAB normal feses mengetahui
2. Feses tidak 4. Monitor jumlah warna, volume,
lembek/ cair pengeluaran frekuensi dan
3. Frekuensi diare konsistensi feses
pristaltik 5. Monitor 4. Untuk
usus dalam keamanan mengetahui
batas normal penyimpanan jumlah
: 24x / menit makanan pengeluaran
diare
5. Untuk
mengetahui
keamanan
penyimpanan
makanan
2 Senin, 19 Risiko Setelah 1. Pantau tanda 1. Membantu
juli 2021/ ketidakseimba dilakukan dan gejala pantau tanda dan
09.00 wita ngan elektrolit tindakan kekurangan gejala
keperawatan elektrolit kekurangan
selama 2 x 24 2. Anjurkan elektrolit
jam diharapkan keluarga untuk 2. Untuk menjaga
keseimbangan memberi keseimbangan
elektrolit minum banyak cairan agar tidak
dipertahankan pada klien agar terjadi dehidrasi
secara maksimal tidak terjadi 3. Mengumpulkan
kriteria hasil: dehidrasi dan
1. Tanda vital 3. Pantau tanda menganalisis
dalam batas -tanda vital data pernafasan,
normal: klien nadi dan suhu
- N:120x/ untuk
menit, menentukan dan
- S: 36 ◦C, mencegah
- RR:24x/ komplikasi
menit,
2. Turgor kulit
baik
3 Hari ke- Diare Setelah 1) Identifikasi 1. Untuk
dua dilakukan riwayat mengidentifikasi
Rabu, 21 tindakan pemberian riwayat
juli 2021/ keperawatan 2x makanan pemberian
09. 00 24 jam 2) Monitor makanan
wita diharapkan diare warna, 2. Untuk
anak menurun volume, mengetahui
dengan kriteria frekuensi,dan warna, volume,
hasil: konsistensi frekuensi dan
1. Frekuensi feses konsistensi feses
BAB normal 3) Monitor 3. Untuk
2. Feses tidak jumlah mengetahui
lembek/ cair pengeluaran jumlah
3. Frekuensi diare pengeluaran
pristaltik diare
usus dalam
batas normal
: 24x / menit

4 Rabu, 21 Risiko Setelah 1. Pantau tanda 1. Membantu


juli 2021/ ketidakseimba dilakukan dan gejala pantau tanda dan
09.00 wita ngan elektrolit tindakan kekurangan gejala
keperawatan elektrolit kekurangan
selama 2 x 24 2. Anjurkan elektrolit
jam diharapkan keluarga untuk 2. Untuk menjaga
keseimbangan memberi keseimbangan
elektrolit minum banyak cairan agar tidak
dipertahankan pada klien agar terjadi dehidrasi
secara maksimal tidak terjadi 3. Mengumpulkan
kriteria hasil: dehidrasi dan
1. Tanda vital 3. Pantau tanda menganalisis
dalam batas -tanda vital data pernafasan,
normal: klien nadi dan suhu
- N:120x/ untuk
menit, menentukan dan
- S: 36 ◦C, mencegah
- RR:24x/ komplikasi
menit,
2. Turgor kulit
baik (< 2 dtk)

IMPLEMENTASI KEPERAWATAN
Nama: An. M No. RM : 002549
Umur : 2 tahun 2 bulan Dx Medis : Diare (A09)
N Hari/ tgl/ jam Diagnosa Implementasi Respon hasil
o keperawatan keperawatan
1 Hari pertama Diare berhubungan - Mengidentifikasi - Ibu klien mengatakan
Senin, 19 juli dengan proses penyebab diare. kalaw penyebab diare
2021/ 09.30 infeksi, - Mengidentifikasi pada anaknya karena
wita malabsorpsi, riwayat pemberian botol susu yang tidak
perubahan air dan makanan dibersihkan
makanan. dengan - Memonitor warna, - Ibu klien mengatakan
ibu pasien volume, pola makan sebelum
mengatakan bahwa frekuensi,dan sakit 3x sehari, saat
anaknya BAB 3 konsistensi feses sakit tidak teratur dan
kali dalam sehari - Memonitor jumlah 1 porsi tidak habis
dengan konsistensi pengeluaran diare - Ibu klien mengatakan
cair. - Memonitor warna feses kuning
keamanan kecoklatan , volume
penyimpanan sedikit, frekuensi 3x/
makanan hari dengan
konsistensi cair
- Ibu klien mengatakan
jumlah pengeluaran
BAB sedikit
- Ibu klien mengatakan
bahwa makanan di
simpan diwadah
tertutup

2 Senin, 19 juli Risiko - Memantau tanda - Ibu klien mengatakan


2021/ 13.00 ketidakseimbangan dan gejala bahwa anaknya masih
wita elektrolit kekurangan lemas dan tidak
berhubungan elektrolit bergairah
dengan ketidak - Menganjurkan - ibu klien mengatakan
seimbangan cairan, keluarga untuk bahwa klien sudah
dengan ibu pasien memberi minum mau minum sedikit
mengatakan bahwa banyak pada klien demi sedikit
anaknya BAB 3 agar tidak terjadi - ibu klien mengatakan
kali dalam sehari dehidrasi suhu badan normal/
dengan konsistensi - Memantau tanda - tidak demam
cair. tanda vital klien

3 Hari ke-2 Diare - Mengidentifikasi - Ibu klien mengatakan


Rabu, 21 juli riwayat pemberian pola makan sudah
2021/ 09.30 makanan mulai teratur 2-3x/
- Memonitor warna, hari dan 1 porsi habis
volume, - Ibu klien mengatakan
frekuensi,dan warna feses kuning
konsistensi feses kecoklatan , volume
- Memonitor jumlah sedikit, frekuensi 2x/
pengeluaran diare hari dengan
konsistensi lembek
sedikit masih cair
- Ibu klien mengatakan
jumlah pengeluaran
BAB sudah mulai
normal

4 Rabu, 21 juli Risiko - Memantau tanda - Ibu klien mengatakan


2021/ 13.30 ketidakseimbangan dan gejala bahwa anaknya sudah
wita elektrolit kekurangan mulai bugar dan
elektrolit bergairah
- Menganjurkan - ibu klien mengatakan
keluarga untuk bahwa anaknya sudah
memberi minum mulai minum air
banyak pada klien banyak (± 1-4 gelas
agar tidak terjadi /hari)
dehidrasi - ibu klien mengatakan
- Memantau tanda - suhu badan normal/
tanda vital klien tidak demam

EVALUASI
No Hari/ tgl/ jam Diagnose Catatan perkembangan
keperawatan
1 Hari pertama Diare berhubungan S:
dengan proses
Senin, 19 juli Ibu klien mengatakan bahwa
infeksi,
anaknya tidak diare lagi
2021/ 15.00 malabsorpsi,
O:
perubahan air dan
wita
makanan. dengan - botol susu terlihat bersih
ibu pasien - pola makan klien sudah
mengatakan bahwa teratur yaitu 3x/ hari dan
anaknya BAB 3 menghabiskan porsi
kali dalam sehari makanan yang disediakan
dengan konsistensi ibunya
cair. - warna feses kuning
kecoklatan, volume normal,
frekuensi 1-2x/ hari dengan
konsistensi lembek
berbentuk
- jumlah pengeluaran BAB
sudah kembali normal 1-2x/
hari
- makanan di simpan
diwadah tertutup
A: masalah teratasi
P: intervensi dihentikan
2 Senin, 19 juli Risiko S:
ketidakseimbangan
2021/ 16.00 Ibu klien mengatakan bahwa
elektrolit
anaknya tidak lagi diare,
wita berhubungan
tidak lemas dan sudah mulai
dengan ketidak
bergairah
seimbangan cairan,
O:
dengan ibu pasien
mengatakan bahwa - klien tampak bugar, dan
anaknya BAB 3 sudah bergairah
kali dalam sehari - turgor kulit klien baik (<
dengan konsistensi 2 detik)
cair. - Tanda vital dalam batas
normal: N = 120x/ menit,
S = 36 ◦C, RR = 24x/
menit
A: masalah teratasi
P: intervensi dihentikan
3 Hari ke-2 Diare S:
Rabu, 21 juli Ibu klien mengatakan bahwa
anaknya tidak diare lagi
2021/15.00
O:
- pola makan klien sudah
teratur 3x/ hari
- warna feses kuning
kecoklatan, volume normal,
frekuensi 1-2x/ hari dengan
konsistensi lembek
berbentuk
- jumlah pengeluaran BAB
sudah kembali normal 1-2x/
hari
A: masalah teratasi
P: intervensi dihentikan
4 Rabu, 21 juli Resiko S:
ketidakseimbangan
2021/ 15.00 Ibu klien mengatakan bahwa
elektrolit
anaknya, tidak lemas dan
sudah mulai bergairah
O:
- klien tampak bugar, dan
sudah bergairah bermain
dengan saudaranya.
- turgor kulit klien baik (<
2 detik)
- Tanda vital dalam batas
normal: N = 120x/ menit,
S = 36 ◦C, RR = 24x/
menit
A: masalah teratasi
P: intervensi dihentikan
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai

  • Cara 3
    Cara 3
    Dokumen2 halaman
    Cara 3
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Cara 2
    Cara 2
    Dokumen8 halaman
    Cara 2
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Cara 1
    Cara 1
    Dokumen4 halaman
    Cara 1
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Tugas Konsprehensif
    Tugas Konsprehensif
    Dokumen13 halaman
    Tugas Konsprehensif
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • TUGAS Agenda 2
    TUGAS Agenda 2
    Dokumen5 halaman
    TUGAS Agenda 2
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Jadwal Orientas Baru1
    Jadwal Orientas Baru1
    Dokumen3 halaman
    Jadwal Orientas Baru1
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • LK HT
    LK HT
    Dokumen8 halaman
    LK HT
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • LP DM Stase KDP
    LP DM Stase KDP
    Dokumen33 halaman
    LP DM Stase KDP
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • SK Bupati
    SK Bupati
    Dokumen579 halaman
    SK Bupati
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • LK Typhoid
    LK Typhoid
    Dokumen16 halaman
    LK Typhoid
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Elang Azka La Ranggadisa 451
    Elang Azka La Ranggadisa 451
    Dokumen12 halaman
    Elang Azka La Ranggadisa 451
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat
  • Format GTT THN 2021
    Format GTT THN 2021
    Dokumen3 halaman
    Format GTT THN 2021
    Zuhrul Chairy
    Belum ada peringkat