Anda di halaman 1dari 16

MENENTUKAN PRIORITAS

MASALAH
YULIA, M.KES
Masalah Yang Menjadi Prioritas

Penyakit – penyakit dengan angka kesakitan dan


kematian yang tinggi
Penyakit –penyakit dengan penularan yang tinggi
Perilaku-perilaku masyarakat yang mempengaruhi
derajat kesehatan
Akses dan program-program pelayanan kesehatan
Status gizi masyarakat, sanitasi lingkungan dll
PENDAHULAN

Prioritas Masalah  digunakan untuk mengetahui


sejauh mana masalah –masalah tersebut penting untuk
diselesaikan dan dapat segera diselesaikan
Yang perlu diperhatikan dalam prioritas masalah
adalah :
1. Apakah hasil identifikasi masalah ?
2. Siapa yang bertanggunngjawab memprioritaskan
masalah?
3. Bagaimana metode prioritas masalah yang
digunakan?
METODE PAHO ( skala 1-5 )

Metode Pan American Health Organization (PAHO) 


menggunakan beberapa kriteria dalam memprioritaskan masalah
yaitu :
 Magnitude  besar/luasnya masalah
 Severity  besarnya kerugian yang ditimbulkan
 Vulnerability  ketersediaan sumber daya (teknologi, sarana
prasarana atau obat dll) untuk mengatasi masalah tersebut
 Community and Political Concern kepedulian/ dukungan
masyarakat dan politis
 Affordability  ketersediaan dana dalam menyelesaikan
masalah.
CONTOH METODE PAHO

MASALAH M S V C &P C A NILAI RANK

Masalah I 3 1 1 1 2 6 5

Masalah II 3 2 1 1 4 24 4

Masalah III 2 2 2 1 4 32 3

Masalah IV 1 2 3 5 2 60 1

Masalah V 1 2 3 4 2 48 2
METODE USG
Metode USG  menggunakan beberapa kriteria
dalam memprioritaskan masalah yaitu :
URGENCY  semakin mendesak suatu masalah
(terkait ketersediaan waktu)
SERIOUSNESS  seberapa besar masalah
sehingga dapat menimbulkan masalah lain
(kegawatan)
GROWTH seberapa mungkin masalah tersebut
berkembang semakin buruk jika tidak
diselesaikan (perkembangan isu)
CONTOH METODE USG

MASALAH U S G NILAI RANK

Masalah I 1 1 1 1 5

Masalah II 3 2 1 6 3

Masalah III 2 2 3 12 1

Masalah IV 1 2 1 2 4

Masalah V 1 2 4 8 2
METODE CARL (SKALA 1-5)

Capability : Kemampuan berupa Ketersediaan


sumber daya (dana dan sarana/peralatan
Accesibility : Kemudahan, masalah yang ada diatasi
atau tidak
Readness : Kesiapan dari tenaga pelaksana maupun
kesiapan sasaran seperti keahlian dan motivasi
Leverage : seberapa besar pengaruh kriteria yang
satu dengan yang lain dalam pemecahan masalah
CONTOH METODE CARL

MASALAH C A R L NILAI RANK

Masalah I 3 3 1 1 9 2

Masalah II 3 2 1 1 6 3

Masalah III 2 1 2 1 4 4

Masalah IV 1 2 1 1 2 5

Masalah V 4 2 3 1 24 1
METODE DELBEQUE

Metode Delbeque  metode kualitatif dimana


prioritas masalah penyakit ditentukan secara
kualitatif oleh panel expert  sekelompok
pakar (ahli) diberikan informasi (data kuantitatif
dan kualitatif) tentang masalah kesehatan
 Proses :
1. Menetapkan kriteria yang disepakati pakar
2. Memberikan bobot kriteria setiap masalah
3. Menentukan skoring masalah
Proses :
4. Para pakar menuliskan urutan prioritas
secara tertutup
5. Dilakukan perhitungan suara dan
disampaikan hasilnya pada para pakar
6. Dilakukan penilaian ulang oleh para
pakar sehingga terjadi kesamaan
/konvergensi pendapat
7. Diperoleh konsensus prioritas masalah
KEKURANGAN METODE :
1.Kesulitan dalam membuat kriteria pakar dan
menentukan pakar yang sesuai
2.Lebih kualitatif daripada metode lainnya

KELEBIHAN METODE
1. penilaian prioritas tertutup sehingga
menghindari intervensi pakar yang satu
dengan yang lain
METODE DELPHI

Metode Delphi mirip dengan Metode


Delbeque tetapi dalam prosesnya metode
delphi  diskusi dilakukan secara terbuka
dalam menentukan konsensus prioritas
masalah
Kelemahan metode ini : memerlukan waktu
yang lebih lama dalam berdiskusi untuk
membuat konsensus dan kemungkinan ada
intervensi pendapat
CONTOH METODE DELBEQUE DAN DELPHIE
MASALAH KRITERIA NILAI RANK

I II III IV V VI dst

A 3 1 1 2 2 2 24 4

B 3 2 1 5 4 3 360 1

C 2 2 2 2 1 2 32 3

D 1 2 3 1 1 1 6 5

E 1 2 3 4 2 2 96 2
Metode Hanlon digunakan jika tersedia data
dan sistem penilaian yang memadai misalnya
terdapat daftar outcome dari tujuan yang
ingin dicapai dari penyelesaian masalah
Metode Estimasi Bebab Kerugian (Disease
Burden) biasanya digunakan pada tingkat
global karena menggunakan data dan
perhitungan hari produktif yang hilang DAILY
(Disease Adjusted Life Year)
TERIMAKASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai