Anda di halaman 1dari 2

Nama : Atika Pratiwi

NIM : 2107062007

Penanganan tumpahan limbah sitostatika

Persiapan alat :

1. Papan peringatan
2. Penutup kepala
3. Kacamata google
4. Masker
5. Baju pelindung
6. Hand scon 3 pasang
7. Underpad 2 buah/tissue/ lap kertas Koran
8. Plastic sampah kuning

Pelaksanaan :

1. Petugas sebelumnya mencuci tangan terlebih dahulu


2. Memberikan tanda peringatan disekitar area
3. Petugas penolong menggunakan alat pelindung diri (APD), penutup kepala, hand scon,
sepatu, dan kacamata google.
4. Petugas membawa spill kit ke area terjadi tumpahan
5. Petugas membuka spill kit dan mengeluarkan plastic sampah kuning 2 buah
6. Petugas menyemprotkan cairan klorin 0,5% ke area tumpahan, diamkan selama 3 menit
kemudian taburkan bubuk detergent dan ditutup dengan underpad/tissue/lap kertas Koran
sampai terserap
7. Petugas mengangkat underpad/tissue/lap kertas Koran tersebut menggunakan pinset dan
membuang ke plastic sampah kuning pertama
8. Petugas menyemprotkan kembali cairan klorin 0,5% tutup dengan underpad/tissue/kertas
Koran, angkat dengan pinset dan buang ke plastic kuning pertama
9. Petugas membersihkan dengan pel dan cairan disinfeksi
10. Petugas glove luar dan penutup kaki pada plastic kuning pertama
11. Menutup plastic kuning pertama dan masukkan pada plastic kuning kedua
12. Lepaskan pakaian pelindung, sarung tangan dalam, kacamata google dan masukkan pada
kantong plastic kuning kedua.
13. Ikat kantong secara aman dan masukan dalam tempat penampung khusus untuk
dimusnahkan dengan incenerator
14. Petugas mencatat laporan tumpahan di buku laporan
15. Petugas setelah tindakan melakukan cuci tangan.

Pengelolaan limbah sitostatika

1) Gunakan Alat Pelindung Diri (APD).

2) Tempatkan limbah pada wadah buangan tertutup. Untuk bendabenda tajam seperti spuit, vial,
ampul, tempatkan di dalam wadah yang tidak tembus benda tajam, untuklimbah lain tempatkan
dalam kantong berwarna (standar internasional warna ungu) dan berlogo sitostatika

3) Beri label peringatan pada bagian luar wadah.

4) Bawa limbah ke tempat pembuangan menggunakan troli tertutup.

5) Musnahkan limbah dengan incenerator 1000ºC.

6) Cuci tangan

Anda mungkin juga menyukai