Anda di halaman 1dari 2

Pemakaian GPS ( Gell Pillow for Sacrum )

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


001/SPO.02/RSPG/2017 00 1 dari 2

Ditetapkan Oleh :
Dirktur RS Petrokimia Gresik
Standar Prosedur Tanggal :
Operasional

dr. Candra Ferdian


Proses penerapan GPS ( Gell Pillow for Sacrum) pada pasien dengan tirah baring
Pengertian
lama guna mengurangi resiko dekubitus

Guna memberi kenyamanan kepasa pasien dan mencegah pemanjangan masa rawat
Tujuan
karna dekubitus, meningkatkan kualitas mutu layanan kepada pasien tirah baring lama

Kebijakan

1. Persiapan alat
a. Sarung tangan bersih
b. Bantal GPS ( Gell Pillow for Sacrum )
c. Underpad
d. Easy care
e. tissue
2. Persiapan pasien
a. Petugas memberikan informasi dan edukasi terkait dengan tindakan yang akan
dilakukan
3. Pelaksanaan
a. Petugas mengucapkan salam, “ selamat pagi/ siang/ sore / malam, saya ..........
( sebutkan nama )
b. Perawat mendekatkan semua peralatan di dekat tempat tidur pasien
c. Perawat mencuci tangan
Prosedur d. Perawat memakai sarung tangan ( gunakan teknik bersih )
e. Bersihkan daerah tuberositas ischi, trochanter mayor dan sacrum dengan easy
care dan keringkan dengan Tissue
f. Persiapkan pasien dengan posisi supine untuk memudahkan pemasangan GPS
g. Letakkan GPS di area panggul dibawah underpad
h. Pastikan posisi GPS sudah terpasang dengan tepat
i. Fiksasi GPS di bagian depan perut pasien
j. Pastikan pemasangan GPS tidak terlalu longgar maupun ketat
k. Perawat melepas sarung tangan
l. Perawat mencuci tangan
m. Perawat menjelaskan bahwa semua tindakan telah selesai dilakukan
n. Perawat mendokumentasikan semua tindakan dalam berkas rekam medis pasien
o. Perawat mendokumentasikan hasil evaluasi pasca pemasangan GPS setiap Shift
Pemakaian GPS ( Gell Pillow for Sacrum )

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


001/SPO.02/RSPG/2017 00 2 dari 2

Unit Terkait Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai