Anda di halaman 1dari 22

AGUSTUS 2018 SORTIRAN BEDA

Bedah

1. Seorang laki-laki berusia 25 tahun


diantar keluarganya ke UGD RS
dengan keluhan sesak nafas dan nyeri
dada kiri sejak 3 jam yang lalu setelah
mendorong mobil. Riwayat batuk
hilang timbul sejak 2 bulan yang lalu,
terkadang disertai bercak darah.
Pasien juga sering demam dan
mengalami penurunan berat badan 2
bulan ini. Pemeriksaan keadaan umum
nampak sakit berat dan sianosis,
kesadaran compos mentis, tekanan
darah 140/90 mmHg, frekuensi napas
38 x/menit, d`enyut nadi 110 x/menit,
suhu 37°C. Pemeriksaan toraks
didapatkan trakea deviasi ke kanan,
dada kiri tampak lebih cembung dan
gerakan tertinggal. Perkusi hipersonor. Apakah tindakan yang harus
Suara nafas paru kiri menurun. dilakukan pada pasien tersebut?
Terdapat ronkhi di seluruh lapang
paru kanan dan kiri. Pemeriksaan A. Melakukan tracheostomy,
penunjang foto toraks didapatkan clear kemudian dirujuk secepatnya
zone, plural line dan kolaps paru kiri, B. Melakukan torakosintesis sambil
tampak fibroinfiltrat dengan multiple persiapan untuk dirujuk
kavitas di paru kanan dan kiri seperti C. Melakukan pemasangan
gambar berikut: endotracheal tube (ETT) sebelum
dirujuk
D. Pemberian nebulisasi beta2
agonis kerja singkat sambil
persiapan merujuk
E. Melakukan dekompresi dengan
pemasangan kontra ventil di ICS
II Midclavikula line kiri.

2. Seorang perempuan berusia 45


tahun datang ke puskesmas dengan
keluhan rasa tidak nyaman di
payudara sebelah kanan. Keluarga
pasien diketahui Ibu pasien meninggal
akibat kanker payudara. Pada
pemeriksaan fisik payudara tidak
didapatkan adanya benjolan.

Apakah pemeriksaan radiologis yang


tepat?
A. USG payudara A. Vasodilatasi
B. Mamografi B. Kemotaksis
C. MRI payudara C. Peningkatan permeabilitas
D. CT scan payudara vaskular
E. Ductulografi D. Penurunan tekanan hidrostatik
vaskular
5. Seorang laki-laki berusia 70 tahun E. Stimulasi oleh bradykinin
datang ke UGD dengan keluhan nyeri
hebat pada pinggang kanan sejak tadi 15. Seorang perempuan berusia 65 tahun
malam. Seminggu terakhir pasien datang ke UGD rumah sakit dengan
mengeluh buang air kecil terasa panas nyeri panggul kanan setelah terjatuh di
dan terkadang berwarna kemerahan. kamar mandi. Pada pemeriksaan foto
Pasien memiliki riwayat sering pelvis AP didapatkan disrupsi Shenton
dipasang kateter karena sulit BAK. line (garis superior pubic ramus dan
Pemeriksaan fisik didapatkan inferomedial femoral neck)
temperatur 37,5°C, dan tanda-tanda
vital normal. Didapatkan nyeri pada
palpasi costovertebral angle kanan. Apakah diagnosis yang paling tepat?
Pada urinalisis didapatkan lekosit,
darah dan pH tinggi. Pemeriksaan A. Fraktur diafisis femur
mikrobiologi didapatkan bakteri B. Fraktur collum femur
batang gram negatif dan kultur pada C. Simfisiolisis
agar Muller Hintonr didapatkan D. Fraktur os Ilium
bentukan swarming. E. Avascular necrosis caput femur

Apakah mikroorganisme penyebab 16. Seorang laki-laki berusia 30 tahun


kasus di atas? datang ke UGD RS dengan keluhan
nyeri pinggang kiri hilang timbul
A. Escherichia coli sejak 1 hari yang lalu. Pada
B. Proteus mirabilis , Klebsiella : pemeriksaan fisik didapatkan nyeri
laki-laki ketok pada daerah sudut costo
C. Helicobacter pylori vertebra sinistra.
D. Enterococcus faecalis
E. Morganella morganii Apakah terapi yang diberikan untuk
mengatasi nyeri tersebut?
8. Seorang laki-laki berusia 21 tahun
tiba-tiba mengeluh nyeri perut kanan A. Diazepam
bawah sejak 4 jam yang lalu. Pada B. Papaverin
pemeriksaan fisik didapatkan adanya C. Tamsulosin
nyeri tekan pada titik McBurney. Suhu D. Ketoprofen : nyeri kolik abdomen
aksila pasien 38°C. Dokter E. Asam Mefenamat
memutuskan untuk melakukan
appendiktomi. Setelah dilakukan 17. Seorang laki-laki berusia 35 tahun
appendiktomi, didapatkan appendik datang ke poliklinik RS dengan
tampak hiperemia dan edema. keluhan kencing disertai darah sejak 1
tahun yang lalu hilang timbul tanpa
Apakah proses yang menyebabkan disertai nyeri. Dari pemeriksaan fisik
terjadinya edema pada appendik didapatkan konjungtiva anemis.
berdasarkan kasus di atas?
Apakah diagnosis yang paling D. Renal cell carcinoma
mungkin pada pasien di atas? E. Tumor Urothelial

A. Prostatitis 20. Seorang perempuan berusia 45 tahun


B. Sistitis kronis datang ke poliklinik dengan keluhan
C. Karsinoma buli matanya kuning sejak satu minggu
D. Glomerulonephritis kronis yang lalu. Keluhan disertai badan
E. Benign Prostate Hyperplasia panas menggigil dan nyeri perut kanan
atas sejak 2 hari terakhir. Riwayat
18. Seorang laki-laki 18 tahun dibawa sejak 3 bulan terakhir pasien
keluarganya ke UGD karena nyeri seringkali merasakan nyeri hilang
perut hebat sejak 1 hari yang lalu. timbul di perut kanan atas. Pasien
Pada pemeriksaan fisik didapatkan sudah dilakukan USG abdomen dan
keadaan umum tampak kesakitan, didapatkan batu di daerah empedu.
hemodinamik normal, nyeri tekan Hasil pemeriksaan didapatkan suhu
abdomen kanan bawah, dan peristaltik 39° C, frekuensi napas 20 kali/menit,
usus yang meningkat. Hasil denyut nadi 100 kali/menit, ikterik,
pemeriksaan laboratorium darah nyeri perut kanan atas.
didapatkan Hb 12 g/dl, lekosit 15.000
mm3, trombosit 250.000 mg/dl. Apakah kemungkinan diagnosis pada
kasus di atas?
Apakah pemeriksaan penunjang yang
paling tepat untuk mengetahui A. Hepatitis
penyebab nyeri perut pada kasus di B. Kolesistitis
atas? C. Kolangitis
D. Pankreatitis
A. USG abdomen E. Kolitis
B. Foto abdomen 3 posisi
C. Foto abdomen 2 posisi 21. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun
D. MRI abdomen diantar orangtuanya ke UGD RS
E. BNO-IVP dengan keluhan nyeri pada buah zakar
kanan sejak 4 jam yang lalu setelah
19. Seorang laki-laki usia 50 tahun datang bangun tidur. Pada pemeriksaan fisik
ke dokter dengan keluhan buang air didapatkan kondisi skrotum edema
kecil berdarah. Pada pemeriksaan fisik ringan, testis kanan posisi horisontal.
Tekanan Darah 160/90 mmHg,
tampak anemis. Pada pemeriksaan Apakah diagnosis kasus di atas?
laboratorium didapatkan Hb 8,2 gr/dl,
ureum 98 mg/dl, kreatinin 3,2 mg/dl. A. Orchitis
Pada pemeriksaan USG terlihat kista B. Hidrocele
multipel ren dextra dan sinistra. Hasil C. Epididimitis
pemeriksaan foto thoraks didapatkan D. Tortio testis
multipel kavitas dinding tipis. E. Hernia skrotalis

Apakah diagnosis yang paling 22. Seorang laki-laki berusia 35 tahun,


mungkin ditemukan di dalam gudang belakang
rumah yang sedang terbakar. Keadaan
A. Hidronephrosis korban tak sadar, nafas sangat lemah
B. Wilm's tumor dengan frekuensi 1-2 kali permenit,
C. Polycystic kidney denyut nadi 10 kali permenit lemah,
tampak dari lubang kemaluan keluar sambil tetap mengatasi kondisi pasien
cairan keputihan lengket dan dari anus tersebut?
keluar sedikit feces.
A. Allopurinol
Apakah stadium asfiksia pada korban B. Hidrochlorotiazide (trias :
tersebut? hyperuricemia, hiperlipid,
hiperglikemia)
A. Dyspnoe C. Spironolakton (hemat kalium)
B. Konvulsi D. Asetazolamid
C. Apneu E. Asam Etakrinat
D. Paralisis
E. Final 9. Seorang laki-laki berusia 55 tahun
dibawa keluarganya ke UGD RS
Cardio dengan keluhan tiba-tiba sesak nafas
berat. Saat ini keluhan sakit dada
7. Seorang perempuan, 68 tahun dengan disangkal tetapi sekitar setahun yang
hipertensi dan dyslipidemia datang ke lalu pernah sakit dada yang tidak khas
UGD Rumah Sakit dengan keluhan dan pemeriksaan angiografi koroner
nyeri dada retrosternal sejak satu jam ditemukan kedua arteri koroner
yang lalu, menjalar ke leher dan normal. Pasien memiliki riwayat
rahang. Pasien juga keluar keringat hipertensi dan tidak ada diabetes
dingin dan agak gelisah. Pada melitus serta tidak pernah merokok.
pemeriksaan fisik didapatkan tekanan Berat badan 85 kg dan tinggi badan
darah 90/60 mmHg, denyut nadi 110 160 cm. Pemeriksaan fisik terlihat
kali per menit. Gambaran EKG sesak nafas berat dengan tekanan
menunjukkan elevasi segmen ST di darah 220/120 mmHg, frekwensi
sandapan inferior. napas 120 x/menit dan jugular venous
pressure (JVP) normal. Auskultasi
Yang manakah mekanisme berikut ini jantung tidak ada kelainan dan paru
yang paling mungkin sebagai terdengar wheezing dan ronkhi basah
penyebab keluhan di atas? kasar di seluruh lapangan paru.
Ekokardiografi terlihat LV hipertrofi
A. Vaskulitis dengan fungsi sistolik yang baik (Left
B. Miokarditis ventricular ejection fraction 60%).
C. Aortic inflammation
D. Ruptur plak koroner Apakah penyebab kelainan pada
E. Pericardial inflammation pasien kasus di atas?
8. Seorang laki-laki berusia 56 tahun A. Kardiomiopati
dibawa ke UGD dengan keluhan sesak B. Disfungsi diastolik ventrikel kiri
dan bengkak. Pasien memiliki riwayat C. Penyakit jantung koroner
serangan infark miokard dua kali. D. Ruptur katup mitral akut
Dokter yang merawat memberi E. Disfungsi sistolik ventrikel kiri
regimen beberapa obat, salah satunya
furosemid. Pada follow-up selanjutnya 10. Seorang laki-laki berusia 60 tahun
didapatkan hipokalemia pada pasien dibawa keluarganya ke UGD RS
tersebut. karena penurunan kesadaran. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan tekanan
Apakah obat yang tepat untuk darah 60 palpasi, nadi teraba lemah
mengatasi masalah hipokalemia
158x/menit irregular. Didapatkan
tanda pulsus deficit (atrial fibrilasi) Anjuran dokter tersebut merupakan
salah satu upaya kesehatan
Apakah terapi pertama kali yang tepat okupasi jenis apa?
untuk kasus pasien tersebut?
A. Promotif
A. Digoxin intravena B. Rehabilitasi
B. Betablocker intravena C. Spesific Protection
C. Kardioversi elektrik D. Promptly treatment
D. Pijat jantung E. Limitation disability
E. Lidokain intravena

5. Sekelompok mahasiswa kedokteran


HKEK-F membuat promosi kesehatan dengan
melakukan negosiasi dengan
5. Seorang perempuan berusia 25 tahun pengelola panti agar selalu memonitor
datang ke puskesmas dengan keluhan dan menyediakan menu sehat untuk
nyeri perut kanan bawah mendadak. penghuni Panti Jompo yang
Dokter puskesmas merujuk ke dokter penghuninya banyak menderita
spesialis bedah dan didiagnosa sebagai diabetes. Usulan ini didasarkan
apendisitis perforasi. Dilakukan informasi Dokter klinik tersebut
informed consent untuk operasi dan bahwa faktor risiko utama diabetes
pada saat di ruang operasi banyak pada penghuni panti ialah makanan
sekali darah yang keluar dan setelah manis dan berkalori tinggi yang tiap
diperiksa ternyata tidak ada kelainan hari disediakan di panti.
pada appendix.
Termasuk upaya apakah yang
Apakah prinsip bioetika yang dilakukan pada kasus di atas?
dilanggar oleh dokter dengan
melakukan tindakan tersebut? A. Social support
B. Advocacy action
A. Justice C. Economic action
B. Autonomy D. Educational action
C. Do no harm E. Organizational action
D. Beneficence
E. Non maleficence 6. Seorang laki-laki berusia 20 tahun
datang ke puskesmas dengan keluhan
IKM batuk selama 2 bulan. Keluhan disertai
demam pada malam hari dan
2. Suatu perusahaan "AdilMakmur" penurunan berat badan sebanyak 3 kg.
memperkerjakan sekitar 250 Pada pemeriksaan fisik didapatkan
karyawan, terbanyak perempuan usia Tekanan Darah 110/70, denyut nadi
reproduktif, yang 80% pekerjaannya 86 kali/menit, frekuensi napas 24
banyak berdiri. Pemilik perusahaan kali/menit, dan temperatur 37,2°C.
memiliki dokter perusahaan yang Pada pemeriksaan foto thorax tampak
menganjurkan agar para karyawan bercak fibroinfiltrate di apex lobus
sebelum bekerja melakukan latihan superior paru dextra. Pemeriksaan
fisik selama 30 menit dan pemberian sputum ditemukan bakteri tahan asam
makanan tinggi Calsium serta
suplementasi tablet Calsium untuk
mencegah osteoporosis secara dini.
Apakah usaha pencegahan anda A. Menawarkan untuk mengganti
lakukan sehubungan dengan insulin dengan obat antidiabetik
kasus di atas? oral
B. Meneruskan terapi insulin yang
A. Melakukan contact tracing harus diinjeksikan oleh keluarga
B. Melakukan isolasi pasien C. Mengoptimalkan diet yang ketat
C. Melakukan surveillance agar gula darah terkontrol tanpa
(mengabati objek) insulin
D. Melakukan rehabilitasi sosial D. Mengajari pasien dan keluarga
berolahraga tiap hari 30 menit di
luar rumah
IPD E. Mengajari keluarga injeksi insulin
dan meneruskan mengajari pasien
15. Seorang wanita berusia 40 tahun agar mandiri
diantar ke UGD RS dengan keluhan 29. Seorang wanita berusia 36 tahun
kaku seluruh tubuh sejak tadi malam, datang ke poliklinik dengan keluhan
kaku dirasakan terus-menerus seperti utama nyeri saat kencing sejak 1 bulan
kejang tetapi pasien masih tetap sadar. yang lalu. Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan fisik interna dalam batas didapatkan adanya nyeri tekan pada
normal. Pasien mengeluhkan keluhan suprapubik. Hasil urinalisis
ini sudah muncul beberapa kali tetapi didapatkan protein negatif, Leukosit
membaik sendiri. Pasien riwayat esterase 3+, nitrit +, eritrosit 2-5,
menderita Tumor kelenjar thyroid dan leukosit 20-50/lpb, bakteria 3+.
telah menjalani operasi pengangkatan
kelenjar thyroid. Dokter menduga Apakah kuman penyebab terbanyak
pasien dalam kondisi hipokalsemia. kasus di atas?
Apakah pemeriksaan neurologis yang A. Klebsiella
sesuai pada kasus tersebut? B. Eschericia coli
C. Pneumococcus
A. Reflek Patologis (+) D. Staphyllococus
B. Valsava (+) E. Streptococus beta hemolyticus
C. Lhermitte (+)
D. Chovstek (+) 32. Seorang perempuan berusia 45 tahun
E. Reflek Fisiologis meningkat datang ke puskesmas dengan keluhan
18. Seorang perempuan berusia 67 tahun demam kadang menggigil disertai
dengan diagnosis DM tipe 2 yang nyeri pinggang sejak 2 hari yang lalu.
telah menjalani perawatan akan Tidak ada riwayat sakit ginjal,
dipulangkan dengan terapi insulin diabetes melitus maupun batu kemih.
secara subkutan dan obat Pasien memiliki riwayat sering buang
antihipertensi. Pasien mengalami air kecil sedikit-sedikit, kadang terasa
komplikasi retinopati diabetik dan nyeri di perut bawah 1 minggu yang
katarak pada kedua mata dan infeksi lalu. Keluhan berkurang setelah
TB. Indeks massa tubuh = 17 kg/m2. minum obat selama 2 hari dan rasa
sakit hilang. Pemeriksaan fisik
Apakah edukasi yang tepat untuk didapatkan suhu 38,5°C.
diberikan kepada keluarga?
Apakah hasil urinalisis yang
patognomonis untuk menegakkan
diagnosis kasus di atas?
A. Risperidone
A. Hematuria B. Clorpromazine
B. Proteinuria C. Clobazam
C. Silinder eritrosit : nefritis D. Propanolol
D. Silinder leukosit E. Trihexyphenidil
E. Silinder granuler 4. Seorang wanita berusia 23 tahun
datang ke puskesmas dengan keluhan
depresi sejak 10 hari yang lalu.
OBGYN Kejadian ini muncul 4 hari setelah
melahirkan di bidan. Pasien khawatir
7. Seorang perempuan berusia 25 tahun kalau dirinya akan menjadi Ibu yang
dibawa ke UGD RS dengan keluhan buruk. Gejala bertambah parah dengan
kontraksi perut teratur setiap 10 menit ditemukan adanya bisikan yang
saja 4 jam yang lalu. Pasien hamil menyuruh pasien untuk membuang
G3P2002 usia kehamilan 30 minggu. bayinya dan pasien yakin bahwa bayi
Pemeriksaan dalam didapatkan tersebut bukan bayinya namun
pembukaan serviks 3 cm, effacement merupakan bayi orang lain. Pasien
50%, ketuban positif, teraba kepala. tidak mempunyai riwayat psikiatrik
sebelumnya. Tidak didapatkan riwayat
Apakah terapi untuk pasien kasus di pemakaian zat pada pasien atau
atas? kondisi medis lain. Tidak ada riwayat
gangguan jiwa dalam keluarga.
A. Antibiotika
B. Oksitosin drip Apakah terapi yang tepat bagi pasien?
C. Antikoagulan Dx: Psikotik post partum
D. Tokolitik
A. Venlafaxine
PSIKI B. Risperidone
3. Seorang pasien perempuan berusia 25 C. Amytriptiline
tahun datang ke poliklinik dengan D. Alprazolam
keluhan cemas. Dari anamnesis E. Lamotrigine
didapatkan pasien yakin dirinya
menderita penyakit stroke karena 5. Seorang pasien perempuan usia 60
mengalami kelemahan kaki kiri. tahun, dibawa ke Unit gawat darurat
Keluhan tersebut telah berlangsung RS oleh keluarganya dengan keluhan
selama 2 tahun. Pasien telah berganti- bingung. Dari heteroanamnesis sejak 2
ganti dokter dan dinyatakan tidak ada hari terakhir pasien bicara melantur.
kelainan dari pemeriksaan fisik dan Pasien mengatakan bahwa dirinya
pemeriksaan penunjang. Hasil melihat bayangan anak kecil yang
pemeriksaan status mental didapatkan tidak dilihat oleh orang lain. Keluhan
afek emosi cemas dan isi pikiran pasien memberat ketika malam hari.
adanya preokupasi menderita penyakit Dari pemeriksaan status mental
stroke. Dari pemeriksaan neurologik, didapatkan: kesadaran yang
CT Scan dan MRI tidak didapatkan berfluktuasi, proses berpikir
kelainan. inkoheren, psikomotor gelisah dan ada
halusinasi visual. Dari pemeriksaan
Apakah terapi farmakologik yang fisik didapatkan tekanan darah:
tepat untuk pasien tersebut? 180/140 mmHg, denyut nadi 100
Hipokondriasis x/menit, frekuensi napas: 24 x/menit.
Hasil pemeriksaan laboratorium GDA
525 mg/dl. Sebelumnya tidak Apakah pemeriksaan penunjang yang
ditemukan riwayat gangguan serupa. paling tepat untuk menegakkan
diagnosa?
Apakah terapi yang tepat untuk pasien
tersebut? A. Foto toraks
B. Sputum BTA 2x SP
A. Buspiron : anti cemas : 5HT1A C. Spirometri
B. Sertralin D. Sputum Sitologi
C. Amitriptilin E. BGA
D. Alprazolam
E. Haloperidol 4. Seorang laki-laki usia 45 tahun datang
ke UGD oleh karena sesak disertai
6. Seorang wanita berusia 25 tahun mengi dan batuk. Sesak sangat berat
dibawa ke UGD RS dengan keluhan sehingga pasien gelisah dan hanya
panik kebingungan, euforia, emosi bisa berbicara kata demi kata.
labil disertai mual dan penglihatan Respiratory rate 42 x/menit disertai
kabur. Pasien memiliki riwayat kerja otot-otot pernafasan tambahan,
sebagai pengguna narkoba. nadi 120 x/menit. Pada pemeriksaan
Pemeriksaan fisik nampak mulut fisik terdapat wheezing seluruh
kering dan banyak berkeringat. lapangan paru. Hasil foto dada:
Tekanan darah 150/80 mmHg, denyut normal. Setahun terakhir pasien rutin
nadi 120 x/menit, frekuensi napas 24 kontrol ke poli paru dengan ACT
x/menit. bulan terakhir 19.

Apakah diagnosis pada pasien ini? Apakah penatalaksanaan awal yang


paling tepat yang harus diberikan
A. Intoksikasi amfetamin pada pasien ini?
B. Gangguan putus zat amfetamin Asma berat
C. Gangguan psikotik akibat
amfetamin A. Oksigenasi dan nebulisasi
D. Penggunaan dosis tinggi salbutamol
amfetamin dalam waktu lama B. Oksigenasi dan nebulisasi
E. Gangguan mental dan perilaku tiotropium bromida
akibat penggunaan C. Oksigenasi dan nebulisasi
halusinogenika mukolitik
D. Oksigenasi dan inhalasi
PULMO salmeterol
2. Seorang perempuan berusia 35 tahun E. Oksigenasi dan inhalasi
datang ke puskesmas oleh karena formoterol
keluhan batuk disertai bercak darah
sejak 1 hari yang lalu. Pasien 5. Seorang perempuan berusia 55 tahun
diketahui menderita batuk sejak 2 datang ke rumah sakit dengan keluhan
bulan yang lalu. Pasien juga mengeluh sesak saat berjalan lebih dari 50 meter.
berkeringat saat malam, penurunan Pasien diketahui memiliki riwayat
nafsu makan dan penurunan berat hipertensi lama yang tidak terkontrol.
badan 5 kg dalam 2 bulan terakhir. Pada foto toraks didapatkan tanda
Hasil pemeriksaan fisik terdengar cephalisasi dari vaskuler paru
suara tambahan amphorik pada (peningkatan bronkovaskuler).
lapangan dada kanan atas.
Apakah diagnosis yang paling tepat?
menunjukkan tekanan darah 100/70
A. Edema pulmonum tipe alveolar mmHg, denyut nadi 96 x/menit,
(efusi pleura) frekwensi napas 30 x/menit,
B. Edema pulmonum tipe interstitiil temperatur aksila 38°C. Pemeriksaan
(Batwing, kerley Bline ) thorak bunyi jantung dua mengeras,
C. Efusi pleura terdengar murmur pansistolik di sela
D. Hipertensi vena pulmonal iga 3-4 parasternal kiri dan di daerah
E. Efusi pericardium apex cordis, rhonkie halus di basal
paru simetris, tidak ditemukan
6. Seorang laki-laki berusia 30 tahun, wheezing. Pemeriksaan ekstremitas
datang ke poliklinik RS, dengan ditemukan edema simetri.
keluhan batuk darah sejak 1 minggu.
Riwayat meriang disertai dengan Apakah pemeriksaan penunjang yang
keringat malam, penurunan berat diperlukan untuk menegakkan
badan dan batuk yang hilang timbul diagnosis kasus di atas? endokarditis
dirasakan sejak 2 bulan sebelumnya.
Pasien mempunyai riwayat A. Roentgen thorak dan sputum
pengobatan TB di puskesmas 5 tahun B. Roentgen thorak dan kultur darah
yang lalu, tetapi pasien hanya minum B. Ekokardiografi dan sputum
obat selama 4 bulan dan tidak pernah D. Roentgen dan ekokardiografi o
kontrol lagi. Pemeriksaan fisik E. Ekokardiografi dan kultur darah
didapatkan keadaan umum sakit 9. Seorang laki-laki, 48 tahun dibawa ke
sedang, tekanan darah 100/70 mmHg, Rumah Sakit dengan keluhan panas
denyut nadi 80 x/menit, frekuensi badan sudah satu minggu yang lalu.
napas 20 x/menit, dan suhu 37,6°C. Panas badan disertai batuk berdahak
Terlihat konjungtiva anemis serta dengan warna kekuningan dan kadang
didapatkan ronkhi di bagian atas disertai darah. Dari pemeriksaan
toraks kanan dan kiri. radiologis didapatkan infiltrat pada
lobus bawah paru kiri. Dari
Apakah diagnosis yang paling pemeriksaan sputum dengan
mungkin terjadi pasien tersebut? pengecatan Gram didapatkan sejumlah
sel Polimorphonuklear dan
A. TB paru kambuh Diplococcus Gram positif berbentuk
B. TB paru kasus baru lanset.
C. TB paru dengan suspek TB MDR
D. TB paru gagal Obat Anti-TB Apakah pemeriksaan penunjang yang
kategori 1 paling tepat untuk identifikasi bakteri
E. TB paru gagal Obat Anti-TB penyebab pada kasus?
kategori 2
7. Seorang wanita berusia 45 tahun A. Tes Ascoli : bacillus antrax
diantar keluarganya ke UGD RS B. Tes Moloney : hipersensitivitas
dengan keluhan sesak napas dan toxoid difteri
demam sejak 3 hari yang lalu. Pasien C. Tes Oxidase : neiserria
memiliki riwayat abses di sekitar gigi D. Tes Quellung : bedakan kapsul
dan sudah dicabut giginya 1 minggu strep/Klebsiella/neiserria
sebelumnya tanpa pemberian meningitidis/bacillus
antibiotik. Pasien juga memiliki antrachis/H.influenza
riwayat penyakit jantung bawaan Swelling caps : Streptococcus
ventricular septal defect tapi menolak E. Tes Koagulase : staphylococcus
untuk operasi. Pemeriksaan fisik yang mana
10. Seorang wanita usia 24 tahun datang
ke IGD setelah ditemukan duduk di
pinggir jalan dan mengeluh sesak
napas. Saat di IGD, pasien takipneu 24
x/menit, dengan terpasang NRBM
saturasi 97%. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan adanya retraksi
supraklavikular, dan terdengar
wheezing di kedua lapang paru.

Manakah tindakan di bawah ini yang


harus diberikan pertama kali saat
di IGD?

A. Kortikosteroid
B. Magnesium sulfat
C. Epinefrin
D. Nebulisasi dengan antikolinergik
E. Nebulisasi dengan beta-2 agonis
OKTOBER CBT KOMPRE Apakah terapi antibiotika pilihan untuk kasus
tersebut?
1. Bayi laki ditemukan meninggal
didalam kardus ditepi jalan dekat a. Amikasin
terminal. Dari pemeriksaan
didapatkan panjang badan 45 cm b. Amoksisilin
berat badan 2800gram. Pada c. Eritromisin
pemeriksaan tes apung paru positip,
terdapat inti penulangan pada d. Gentamisin
calcaneus, distal femur dan proximal
e. siprofloksasin
tibia
4. Laki 56 th. ditemukan meninggal mendadak
Berapa perkiraan usia bayi tersebut?
setelah berolahraga. Dari info penyidik
a. 5 bulan didapatkan bahwa orang trsebut terkena
penyakit jantung dan kencing manis. Pada
b. 6bulan pemeriksaan didapatkan sianosis pada bibir
dan ujung jari serta bintik perdarahan pada
c. 7 bln
konjungtiva. Pada pemriksaan dalam
d. 8 bln didapatkan kongestif. Untuk lebih
memastikan, maka dikirmkan beberapa
e. 9 bln sampel organ dalam untuk pem. Histologi
2. Seorang perempuan 65 th. dibawa ke ugd Apakah bahan pengawet yang dipakai untuk
dengan penurunan kesaran progresif sejak 1 pengiriman sampel kasus ini?
mgg. Pada pemeriksaan temp axilla 38.2 C.
Disertai kaku kuduk a. Formalin 5%

Apa pemeriksaan penunjang yang tepat b. Formalin 10%

a. PET scan c. Formalin 15%

b. Usg doppler carotis d. Formalin 20%

c. Cystemografi e. Formalin 25%

d. CT Scan kepala dengan kontras 5. Seoran anak laki laki 5 tahun bb 18 kg kesan
gizi baik datang ke igd dengan keluhan
e. myelografi bengkak di lutut kiri secara mendadak disertai
3. Anak laki2 onyi 20 bulan dibawa ke igd rs nyeri. Pemeriksaan fisik menunjukkan anak
dengan riw. Batuk 7 hari. Batuk tidak pucat, tidak ditemukan
menggongging disertai muntah setelah batuk. hepatosplenomegali, dengan hemodinamik
Pemeriksaan fisik menunjukkan kesadaran yang baik. Anak dikelugkan sering mengalami
kompos mentis. RR 50x/menit, nadi lebam dibadan tanpa riw. Trauma. Didapatkan
160x/mnt. Temp 37.4 C dan perdarahan okuli riwayat 2 kakak laki-lakinya meninggal setelah
dekstra. Pemeriksaan thoraks dan abdomen menjalani sirkumsisi karena perdarahan yang
normal. Akral hangat kering dan merah dan tidak berhenti
pengisian waktu kapiler kurang dari 2 detik.
Terapi suportif apakah yang tepat untuk d. Inspirasi memanjang dan banyak
pembengkakan sendi dan nyeri pasien diatas? sputum

a. Pasang gips e. Ekspirasi memanjang dan banyak


sputum
b. Steroid intraartikular
8. Seorang laki 30 tahun datang ke pkm
c. Diatermi daerah sendi dengan keluhan plenting-plenting berisi air
d. Analgesik golongan opioid disekitar bibir. Sejak 5 hari yang lalu. Keluhan
diawali bdan lemas dan pusing 2 hari sebelum
e. Imobilisasi dan kompres dingin pada muncul plenting. Pemeriksaan dermatologis
sendi pada area sudut bibir. Tampak vesikell
multiple bergerombol dengan dasar makula
6. Perempuan tuwir 68 tahun datang ke
eritrematosa
dokter dengan keluhan nyeri lutut kiri sejak 2
minggu. Nyeri kumat-kumatan sejak 3 tahun
terakhir terutama jika dipakai beraktifitas.
Pemeriksaan fisik berat badan 78 kg. Tinggi
badan 156 cm dan didapatkan krepitasi pada
pemeriksaan lutut kiri pasien

Apakah pemeriksaan penunjang nya?

a. Foto genu ap dan lateral sinistra

b. Analisa cairan sendi genu

c. Kadar kolesterol Apakah pemeriksaan penunjang kasus ini

d. Kadar asam urat a. Gram

e. Usg genu sinistra b. Giemsa

7. Seorang laki 65 thn datang ke Anda dengan c. Tahan asam


keluhan sesak sejak 3 minggu yang lalu
d. methylene blue
disertai batuk produktif, terutama saat
bangun pagi. Sesak tidak berhubungan e. Hematoksilin eosin
dengan aktivitas dan terus menerus. Pasien ini
memiliki riwayat sebagai perokok berat. 9. Perempuan 17 tahun datang ke pkm
dengan keluhan sakit pada cuping hidungnya.
Apa masalah rehabilitasi medik pasien ini Sakit dirasakan sejak 3 hari ini terutama bila
cuping hidung disentuh. Riwayat sering sering
a. Inspirasi pendek dan banyak sputum
mengorek lubang hidungnya. Pada
b. Ekspirasi pendek dan banyak sputum pemeriksaan fisik didapatkan permukaan luar
cuping yang sakit berwarna kemerahan dan
c. Inspirasi pendek dan penurunan nyeri saat ditekan. Pangkal rambut
ketahanan tubuh divestibulum bengkak dan kemerahan

Apakah diagnosa yang tepat?


a. Polip nasi e. Perdarahan mukosa

b. Konka hipertrofi 12. Seorang anak berusia 4 tahun dibawa ke


pkm dengan keluhan belum bias bicara lancer.
c. Abses septum nasi Anak tersebut menggunakan kata-kata
d. Kista dantigerus maksila minimal seperti wa fi, ba ba, la la, ma ma,
ketika berkomunikasi. Dan pemeriksaan status
e. Furunkel vetibulum nasi mental didapatkan kontak mata yang tidak
adekuat dan pasien sering membentur-
10. Seorang anak perempuan 14 thn datang
bentukan kepalanya ke kursi tanpa tujuan.
ke pkm dengan keluhan mudah lelah
terutama saat olahraga. Pada pemeriksaan Apakah diagnosa yang paling tepat?
fisik ditemukan tekanan darah 100/70 mmhg,
nadi 80x/menit, rr 14x/menit, auskulrasi suara a. Gangguan belajar
nafas vesikular, suara jantung S1 normal, S2 b. Gangguan autisme
komponen pulmonal mengeras, terdapat
continuous murmur di area katup pulmonal c. Gangguan komunikasi

Apakah diagnosa? d. Gangguan cemas perpisahan

a. ASD e. Gangguan pemusatan perhatian

b. VSD 13. Seorang laki-laki berusia 55 tahun diabwa


ke igd dengan keluhan sesak hebat memberat
c. Stenosis katup aorta sejak 12 jam yang lalu. Tidak ada riwayat nyeri
d. PDA dada maupung sakit jantung sebelumnya.
Pasien memiliki kebiasaan merokok 2 pak
e. Stenosis katup mitral sehari dan tidak pernah memeriksakan
tekanan darah. Pemeriksaan fisik
11. Anak laki2 onyi 20 bulan dibawa ke igd rs
menunjukkan tekanan darah 250/120 mmHg,
dengan riw. Batuk 7 hari. Batuk
nadi 120x/menit, RR 45x/menit, JVP
menggongging disertai muntah setelah batuk.
meningkat. Pemeriksaan thoraks terdengar
Pemeriksaan fisik menunjukkan kesadaran
rhonki pada sluruh lapanagan baru. EKG
kompos mentis. RR 50x/menit, nadi
menunjukkan sinus takikardi dan Borderline
160x/mnt. Temp 37.4 C dan perdarahan okuli
Left Ventricle Hypertrophy tanpa perubahan
dekstra. Pemeriksaan thoraks dan abdomen
segmen ST atau gelombang T
normal. Akral hangat kering dan merah dan
pengisian waktu kapiler kurang dari 2 detik. Apakah diagnosanya?

Apakah komplikasi yang bisa terjadi? a. Penumonia

a. Kejang b. Hipertensi urgensi

b. Pneumonia c. Hipertensi emergensi

c. Malnutrisi d. Infark miokard akut

d. Hernia inguinalis e. Asma bronkiale


14. Seorang dokter mendapatkan KLB
leptospirosis di sebuah lembaga
permasyarkaatan. Penghuni yang tinggal di
gedung tertentu lebih banyak yang terkena
leptopsirosis dibanding yang tinggal digedung
lain. Dokter menduga ada hubungan sebab
akibat antara insiden leptospirosis dan
kualitas sistem pembuangan limbah disetiap
gedung.

Desain penelitian yang tepat adalah?

a. Potong lintang Apakah diagnosa yang mungkin pada kasus


ini>
b. Observational
a. Pneumonia
c. Eksperimental
b. Abcess coli
d. Kasus kontrol
c. Tracheitis
e. kohort
d. Laringitis
15. Seorang dokter melakukan penelitian
untuk mengetahui perbedaan rata-rata kadar e. struma
vitamin D serum berdasarkan derajat
keparahan pasien anak dengan dermatitis 16. Program internship yang dibebankan
atopik yang terbagi menjadi kelompok derajat kepada dokter yang harus lulus ukmppd
ringan, sedang dan berat. Uji one way Anova merupakah salah satu upaya pemerintah
menunjukkan adanya perbedaan rata-rata untuk meningkatkan derajat kesehatan
kadar vitamin D serum yang bermakna masyarakat. Hal ini sesuai dengan tujuan dari
sistem kesehatan nasional di indonesia>?
Uji apakah yang dilakukan untuk mengetahui
perdaan rata-rata antara kelompok mana Pada subsistem apakah upaya pemerintah
yang bermakna? tersbut dikelola?

a. Pearson a. Upaya kesehatan

b. Post hoc b. Penelitian dan pengembangan


kesehatan
c. Spearman
c. Sdm kesaehatan
d. Chi square
d. Pemberdayaan masyrakat
e. Indenpendent t-test
17. Perempuan 25 tahun ke pkm dengan
Iwir-iwir... Sesak nafas. Ku sakit berat, demam keluhan mata kiri merah sejak 6 iwir-iwir
37.9 C. Ada stridor saat inspirasi dan ekspirasi. disertai nyeri atau kabur. Dari pemeriksaan
Tonsil dbn. Pemeriksaan lab terdapat mata kiri didapatkan injeksi silier di temporal.
leukositosis Ada nodul dan didapatkan vasokontriksi
denan epineprin
Edukasi apa yang diberikan ke pasien?

a. Cara penularan

b. Risiko rekurensi

c. Kepatuhan terapi

d. Pemeriksaan penunjang

e. Kemungkinan komplikasi

18. laki-laki 65 tahun datang dengan keluhan


utama mata kiri kadang terasa seperti Apakah diagnosa kasus ini?
tertusuk sesuatu dan terasa mengganjal. Mata a. Ektima
tidak merah dan tidak didapatkan kabur. Pada
pemeriksaan oftalmologis didapatkan visus b. Buerger disease
kedua mata tidka mengalami penurunan,
c. Ulkus diabetikum
pada kelopak mata kiri atas ada beberapa
bulu mata yang tu,buh ke arah dalam mata, d. Abses pedis
tidak didapatkan hiperemi pada konjungtiva
e. Melanoma maligna
Apakah terapi yang tepat untuk kasus ini>
20. Seorang wanita usia 28 tahun datang ke
a. Chlorramphenicol salep mata poliklinik dengan keluhan benjolan yang
semakin besar di bibir kemaluan sejak 1 bulan
b. Polimisin neomisin tetes mata
yang lalu. Benjolan tidak disertai rasa nyeri
c. Epilasi dan tidak demam. Tidak pernah diobati. Hasil
pemeriksaan didapatkan bejolan dengan
d. Ektirpasi diameter 3cm, teraba mobile. Tidak nyeri,
e. Shampoing bulu mata tidak ada sekret patologis

19. Seorang laki laki 46 tahun datang ke ugd Diagnosa?


dengan keluhan luka dijempol kaki 1 minggu. a. Kistha bartholini
Keluhan didahului dengan nyeri pada kedua
tungkai bawah disertai kepucatan dan kaki. b. Prolaps uteri
Pasien memiliki riwayat ujung jari tanfan dan
c. Cystocele
kaki sering nyeri, berwarna kebiruan dan
cuaca dingin. Pasien seorang perokok dengan d. Hematocele
konsumsi 10 pak per hari. Pemeriksaan kaki
kiri tampak ulkus, warna kehitaman disertai e. Ovarian cyst
bau busuk. Kaki teraba dingin dan tidak teraba
21. Seorang laki-laki berusia 65 thaun
pulsasi. ... Pedis dan arteri tibialis posterior
ditemukan tergantung dikama mandi dengan
tali kutang. Pemeriksaan ditemukan lebam
mayat diujung jari kaki, berwarna merah
gelap. Kaku mayat lengkap. Belum didapatkan
tanda pembusukan
Perkiraan saat kematian? 24.

a. 2-4 jam yang lalu

b. 4-8 jam yang lalu

c. 6-18 jam yang lalu

d. 18-24 jam yang lalu’

e. >24 jam yang lalu

22. Perempuan 64 tahun datan ke pkm


dengan keluhan mata atas kiri lebih turun.
keluhan dirasakan sejak 6 bulan. Pasien meras
Diagnosa kasus ini apa?
mata kiri terganggu. Didapatkan posisi
palpebra superior OS lebih rendah dari OD a. Milium
dengan margo menutup pupil b. Siringioma
c. Xanthelasma
Dx ?
d. Keratoakantoma
a. Ptosis e. Kista epidermoid

b. Xanthelasma 24. Perempuan 20 tahun ke ugd dengan


keluhan sesak nafas dan nyeri dada kanan
c. Lagopthalmus setelah dada terbentur stang sepeda motor 1
d. Dermatokalasia jam lalu. KU sakit berat. TD 150mmHg. RR
38x/menit. Nadi 120x/menit. Temp 37.
e. hordeolum tampak anemis, trakea deviasi ke kiri. Jejas di
dada kanan, dada kanan lebih cembung dan
23. Perempuan 27 tahun keputihan. Warna
tertinggal. Perkusi redup dan suara nagas paru
putih kekuningan, bau amis,tidak gatal.
kanan menurun. Hb 7 g/dl, leukosit 11.000,
Pemeriksaan vagiina ada fluor albus homogen,
trombosit 250.000
fishy odor
Diagnosa?
Clue cell +
a. Pneumonia
Terapi
b. Edema paru
a. Tetracycilen 2 x 100 mg 7 hari
c. Efusi pleura kanan
b. Amoks 3 x 500mg 7 hari
d. Hematotoraks kanan
c. Ciprofloxacin 2 x 500 mg selama 7 ahri
e. Pneumotoraks kanan
d. Metronidazole 3 x 500mg 7 hari
25. laki-laki 32 tahun ke ugs dengan keluhan
e. Amoks asam klavunalat 3 x 625 mg 7
perut membesar sejak sekitar 3 bulan ini.
hari
Berat badan turun sekitar 8 kg dalam 3 bulan
ini, didapatkan keluhan mual dan nafsu
makan menurun. Buang air kecil seperti teh penis pasien membengkak dan terasa nyeri.
sejak 1 minggu ini. Kaki kadang bengkak jika Hasil inspeski tampak kelainnan sperti gambar
berjalan jauh dan berkurang dengan istirahat. ini
Tidak ada riwayat sakit kuning sebelumnya.
Pada pemriksaan fisik didapatkan kesadaran Diagnosa?
compos mentis, tekanan darah 120/70 nadi
96, rr 24, temp 36.5. sclera icterikc (+),
abdomen distended, shifting dullness (+).
Palpasi liver teraba permukaan yang
berdungkul-dungkul dengan liver span 14 cm,
palpasi limpa schufnner 1, pada kedua kaki
edema +/+

Kemungkinan diagnosa?

a. Hepatoma

b. Abses hepar

c. Hepatitis akut
a. Balanitis
d. Sirosis hepatis
b. Postitis
e. Hepatitis kronis
c. Phimosis
26. Perempuan 40 tahun datang ke pkm
dengan keluhan nyeri kedua tangannya sejak d. Paraphimosis
1 hari yang lalu. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan sendi pada kedua tangannya e. Webbed penis
warna merah, edema dan hangat. Ada
28. Disuatu wilayah X pada tahun 2016
deformitas. Pemeriksaan penunjang xray
tercatat jumlah penduduk 100.000 orang,
kedua tangan didapatkan erosi pada sendi
dengan data kesakitan sebagai berikut. DB 20
phalanx.
orang TB 50 orang DM 100 orang.
Apa terapi non farmako untuk mengurangi Berdasarkan laporan data kesakitan diatas,
nyeri dan mencegah kerusakan pada sendi- didapatkan penderita yang meninggal karena
sendi tangan pasien? DB 10 orang. TB 10 orang DM 5 orang.

a. Kompres hangat Case Fatality Rate DB tahun 2016?

b. Kompres dingin a. 0.01 %

c. Sinar infra merah b. 5.88 %

d. Terapi latihan c. 5 %

e. Pemakaian ortesa d. 20 %

27. Anak laki 4 tahun ke igd dengan keluhan e. 50%


kesulitan bak sejak 2 jam yang lalau. Diketahui
e. Peningkatan ketogenesis

Seorang bati usia 1 bulan dibawa ibunya ke


puskesmas dengan keluhan benjolan di leher
kanan sejak lahir. Pasien tidak pernah merasa
sakit pada benjolan. Pemeriksaan fisik di regio
colli dextra nampak nodul kistik diameter 3
cm, batas tegas, sewarna kulit, lepas kulit dan
sedikit melekat pada dasar serta tidak
Opening slap ditemukan nyeri tekan. Pemeriksaaan
transiluminasi nampak terang tembus cahaya
Apakah kmungkinan diagnosa?
Apakah diagnosa paling mungkin?
a.blok berkas cabang kanan
a. Limfadenitis
b. mitral stenosis dengan atrial fibrilasi
b. Higroma kistik
c. mitral regurgitasi dengan iskemia inferior
c. Skrofuloderma
d. aorta stenosis dengan disosiasi
atrioventrikular d. Kista epidermoid

e. mitral stenosis dengan takikardi e. Hemangioma infantil


supraventrikular
Seorang laki-laki berusia 60 tahun dibawa
keluarga ke ugd dengan penurunan
kesadaran. Dari pemfis didapatkan tekanan
Seorang laki laki usia 42 tahun bekerja sebagai darah 60/palpasi, nadi teraba lemah
seorang guru. Datang ke klinik rawat jalan RS 158x/menit irreguler. Didapatkan tanda
dengan keluhan penurunan berat badan yang pulsus defisit
drastis (kurang lebih 10kg) dalam 3 bulan
terakhir, dari pemeriksaan tanda vital dan Apakah terapi pertama kali yang tepat?
pemeriksaan fisik lainnya tidak didapatkan
a. Digoxin intravena
kelainan. Hasil pemeriksaaan gula darah
sewaktu 315 mg/dl b. Betablocker intravena
Apakah proses biokimia yang paling berperan c. Kardioversi elektrik
dalam terjadinya keluhan utama pasien
tersebut? d. Pijat jantung

a. Peningkatan glikolisis e. Lidokain intravena

b. Peningkatan glikogenolisis Disuatu wilayah kerja pkm terjadi peningkatan


kasus tb paru. Seorang dokter melakukan
c. Peningkatan glukoneogenesis suatu penelitian untuk mengidentifikasi factor
resiko tb paru yang berlaku di masyarakat
d. Peningkatan glikogenesis
wilayah tersebut. Karena keterbatasan waktu,
dokter tersebut memutuskan untuk dokter di pkm tersebtu ditugaskan untuk
menentukan sampel penelitian yaitu semua menyelesaikan masalah diare dengan
warga yang datang ke puskesmas sebanyak melakukan kegiatan promosis kesehatan
100 orang
Apakah yang pertam kali harus dilakukan
Metode sampling apakah yang diterapkan? dokter?

a. Stratified random sampling a. Menentukan tujuan program promosi


kesehatan
b. Simple random sampling
b. Mengidentfikasi faktor risiko masalah
c. Purposive sampling yang ada
d. Snowball sampling c. Menentukan strategi dan metode
e. Quota sampling yang paling tepat

Keluhan batuk dengan dahak. .... Pemfis d. Membentuk tim program promosi
terdapat polip dihidung. Foto rontgen dada kesehatan
dan ct scan menujukin bronkiektasis, e. Menentukan rencana evaluasi
atelectasis, infiltrat, hiperinflasi program promosi kesehatan

Seorang laki-laki berusia 50 tahun datang ke


puskesmas dengan keluhan penglihatan
semakin kabur. Saat membaca sejak 2 bulan
ini meskipun sudah memakai keca mata.
Pasien telah menggunakan kaca mata untuk
melihat jauh dan membaca dekat sejak 3,5
tahum. Dengan kaca matanya, penglihatannya
masih kabur namun lebih kabur bila tidak
menggunakan kaca mata. Pada pemeriksaan
kaca mata dengan lesometer didapatkan
untuk melihat jauh spheris + 0,50 D dan untuk
membaca dekat Spheris +2,25 D

Apakah diagnosa? Diagnosa

a. Tumor paru a. Presbiop mip

b. Cystic fibrosis b. Presbiop prekoks

c. Pneumoconiosis c. Presbiop emetrop

d. Pneumonia virus d. Presbip hipermetrop

e. Tb paru e. Presbiop anisometrop

prevalensi diare di wilayah kerja suatu Laki-laki 35 tahun mengeluh pusing berputar.
puskesmas tergolong tinggi dan Keluhan dirasakan sejak 1 hari yang lalu
membutuhkan intervensi segera. Seorang disertai dengan muntah. Pemeriksaan telinga
kanan didapatkan membran timpani perforasi 60kg. Didaptkan krepitasi pada sendi. Xray
di atik, didapatkan kolesteatoma. Sekret menunjukkan celah sendi menyempit dan
mukopurulen dan berbau. Saat tragus ditekan nampak gambaran spur formation
mendadak timbul sensasi berputar dan
disertai muntah Apakah diagnosa pasien?

a. Osteoarthritis
Diagnosa?

a. BPPV b. RA

c. GA
b. Labirinitis

c. Neuroma akustik d. Osteopotosis

e. Arthritis TB
d. Sindroma meniere

e. Neuritis vestibularis Di sebuah acara penmas yang diselenggarakan


FKUB mahasiswa mengadakan skrining
Jenazah wanita berusia 50 tahun ditemukan adanya kelainan di ginjal di masyarakat. Salah
meninggal ditempat tidur. Satu hari satunya dengan pemeriksaan urinalisis. Saat
sebelumnya mengeluh nyeri ulu hati dan itu terdapat beberapa orang dengan hasil
terasa panas dan kembung diperut atas kiri. proteinuria ringan (kurang dari 300mg
Keluarga menduga korban menderita masuk perhari). Maka pencaharian masyarkat
angin. Korban memiliki riwayat HT. Pada sebagian besar adalah petani yang saat itu
pemeriksaan didapatkan BB90 kg, TB 150cm. baru mendapat pekerjaan menebang tebu
Pemeriksaan luar tidak ditemukan tanda selama seminggu
kekerasan fisik. Pemeriksaan wajah, leher dan
dada atas berwarna keunguan. Bibir dari Penyebab masalah yang paling mungkin>
ujung kuku kaki dan tangan sianosis. a. Menderita gagal jantung kongestif
Pemeriksaan dalam korban ditemukan otot
jantung berwarna merah kebiruan dan b. Riwayat alergi sebelumnya
terdapat garis merah pucat disertai dengan
c. Febris yang tinggi
oklusi arteri koronaria
d. Latihan fisik berat
Penyebab kematian berdasarkan pemeriksaan
luar jenazah? e. kedinginan
a. Asfiksia Seorang dokter memakai program promosi
kesehatan reproduksi kepada kader tiwisada
b. Peritonitis
disebuah SMP. Kegiatan tersebut dibuat untuk
c. Perdarahan menguatkan kesadaran mereka akan
pentingnya memahami efek dari pernikahan
d. Infark miokard terlalu dini bagi kesehatan. Tujuan akhir dari
e. Trauma tumpul kegiatan promkes ini adalah untuk
menurunkan angka menikah diusia dini yang
Wanita berusia 45 tahun dating ke pkm selama 2 tahun terakhir ini terus meningkat
dengan keluhan nyeri pada sendi-sedni didaerah sekitar sekolah tersebut.
luttutnya. Pemeriksaan fisik TB 160 cm BB
Apakah pendekatan yang paling sesuai untuk B. Data antemortem
melakukan promosi kesehatan pada kasus ini?
C. Data premortem
a. Skills training
D. Data korban
b. Inquiri learning
E. Data dvi
c. Peer group discussion
Seorang laki berusia 30 tahun mengeluh mata
d. Behaviour modification kanan merah dan kabur sejak 1 minggu. Nyeri
dan silau (+) . Dari pemeriksaan mata kanan
e. Motivational interviewing didapatkan penurunan visus. Hiperemia
Seorang pasien perempuan usia 19 tahun konjungtiva dan perikorneal, keratic presipitat
dataang ke puskesmas dengan keluhan pilek serta adanya perlekatan iris dan lensa
dengan ingus berwarna kuning kental sejak 2 Diagnosa?
minggu yang lalu. Pasien juga mengeluhkan
kedua hidung buntu serta demam yang tidak a. Iridoplegia
terlalu tinggi seminggu yang lalu. Pada
b. Ulkus kornea
pemeriksaan rhinoskopi anterior tampak
sekret mukopurulen pada meatus media c. Keratouveitis
kanan dan kiri tampak edema pada konka
media d. Uveitis anterior

Apakah diagnosa? e. Katarak komplikata

a. Rhinitis akut dengan infeksi sekunder Seorang perempuan berusia 37 tahun dibawa
ke ugd dengan keadaan hamil kala 2. ini
b. Rhinosinusitis akut adalah kehamilan ke 4. pasien memiliki
c. Rhinosinusitis subakut riwayat diabetes melitus dengan terapi
insulin. Pemeriksaan obstetri nampak tinggi
d. Rhinosinusitis kronis fundus uteri 38 cm DJJ 156 bpm. Saat dibantu
persalinan oleh dokter, setelah kepala lahir
e. Rhinosinusitis akut rekuren bahu janin sulit dilahirkan
Seorang ibu ingin mencari anak Apakah faktor risiko terjadinya kasus diatas?
perempuannya yang mengalami kecelakaan
pesawat terbang dihutan setengah jam a. Multipara
setelah lepas landas. Kemudian ibu tersebut
b. Makrosomia
melaporkannya ke tim DVI. Tim DVI
melakukan anamnesa dan mengolah hasil c. Faktor psikologi
anamnesa tersebut menjadi sebuah data dan
membuat pemberkasan d. Kesalahan penolong

Data apakah yang dikompilasi oleh Tim DVI e. Usia ibu diatas 35 tahun
tersebut>
Seorang laki-laki berusia 60 tahun datang ke
A. Data postmortem puskesmas dengan keluhan ada benjolan di
lutut kanan disertai nyeri. Pada foto genu
tampak lesi osteolitik dengan soft tissue
swelling disertai calsifikasi pada soft tissue

Apakah diagnosa?

a. Osteoarthritis genu

b. Gouty arthritis

c. Rhematoid arthritis

d. Pyogenic arthritis

e. Arthritis TB

Disebuah acara penmas yang diselenggarakan


oleh FK. Mahasiwa mengadakan skrining
adanya kelainan ginjal di masyarakat. Salah
satunya dengan pemeriksaan urinalisis.
Terdapat seorang perempuan dengan hasil
protein uria lebih dari 300mg perhari. Dalam
evaluasi 3 bulan berikutnya diadakan
pemeriksaan urinalisis ulangan dan hasilnya
masih tetap (persisten). Anamnesis tidak
didapatkan riwayat penyakit dan tidak ada
keluhan apapun, namun orang tersebut sering
minum obat yang dijual bebas untuk
mengurangi rasa pegal linu akibat terlalu lelah
bekerja di ladang

Apakah penyebab paling mungkin?

a. Myeloma

b. Preeklampsia

c. Penyakit lupus

d. Gagal ginjal kronis

e. glomerulonephritis

Anda mungkin juga menyukai