Anda di halaman 1dari 2

Skenario 4 :

Gigi Belakang Anton Memerlukan Restorasi Rigid Sewarna Gigi


Gigi Anton bagian posterior setelah dilakukan perawatan saluran akar dan sementasi pin
pasak sudah tidak mengalami keluhan lagi sejak 1 minggu terkahir pemasangan pin pasak.
Dokter gigi menawarkan beberapa bahan restorasi rigid permanen yang baik untuk gigi tersebut.
Dokter gigi menawarkan bahan metal-ceramic dan all-ceramic untuk gigi posterior
Anton yang sewarna dengan gigi aslinya. Karena pertimbangan biaya, Anton membutuhkan
restorasi rigid dengan kekuatan bagus dan harga ekonomis.
Dapatkah saudara membantu menjelaskan kepada Anton mengenai bahan restorasi rigid gigi
belakangnya?

Kata Sulit
1. Perawatan saluran akar (Sari = virla, azis, setyara, naila)
2. Restorasi rigid (venna = tsamarah, yulia, sari, venna)
3. Porselen (setyara = naila, salma, venna)
4. Pin pasak (zidan = yulia, azis, sari)
5. Bahan metal-ceramic (azis = salma, sari, zidan)
6. Bahan all-ceramic (definda = bella, azis)

Kata Kunci
1. Porselen kedokteran gigi (zidan)

Identifikasi Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan porselen kedokteran gigi? (Bella = Definda, Yulia, Naila,
Tsamarah, Virla)
2. Apa saja komposisi bahan dari porselen kedokteran gigi? (Salma = Azis, Sari, Bella,
Virla)
3. Apa saja klasifikasi porselen yang digunakan di kedokteran gigi? (Naila = Setyara,
Salma, Tsamarah)
4. Apa saja sifat fisis, mekanis, dan biologis bahan porselen kedokteran gigi? (Yulia = Sari,
Yulia, Azis)
5. Apa saja kelebihan dan kekurangan porselen kedokteran gigi? (Virla = Zidane, Setyara,
Venna)
6. Apa saja indikasi dan kontraindikasi porselen kedokteran gigi? (Definda = Salma,
Setyara)
7. Apa saja aplikasi porselen di kedokteran gigi? (Azis = Venna, Naila, Zidane)

Learning Object
Porselen Kedokteran Gigi
1. Definisi (Virla)
2. Komposisi (Bella)
3. Sifat mekanis, fisi, biologis (Yulia)
4. Kelebihan dan Kekurangan (Venna)
5. Manipulasi dan Aplikasi (Naila)
6. Indikasi dan Kontraindikasi (Definda)
7. Klasifikasi (Azis)
a. Menurut temperature
b. Menurut tipe
c. Menurut fungsi
d. Menurut substruktur restorasi
e. Menurut struktur mikro
8. Perbedaan porselen fused to metal dan all porselen

Rumusan Masalah
1. Apakah bahan porselen berpengaruh terhadap kualitas restorasi rigid gigi belakang
pasien? (Sari)

Anda mungkin juga menyukai