Anda di halaman 1dari 41

FKK SMP/MTs SAMARINDA

JUKNIS LOMBA
FORUM KOMUNIKASI KEPALA
SMP/MTs MUHAMMADIYAH SAMARINDA
DALAM RANGKA MILAD MUHAMMADIYAH KE 109

SAMARINDA
2021
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KALIGRAFI


(1)
I. PETUNJUK TEKNIS LOMBA
A. Waktu dan Tempat Pendaftaran
1. Waktu
Pendaftaran Mulai tanggal 2 -9 November 2021
Offline, Pagi : jam 08.00 -12.00 Wita
Online Via WA ( 0856-5228-3470)
2. Tempat
SMP Muhammadiyah 1 Samarinda
3. Kontak Person
Dewi Marlya (0812-5807-825)

B. Syarat Pendaftaran
1. Delegasi setiap sekolah/Madrasah maksimal (2 peserta).
2. Peserta yang sudah mendaftarkan diri dan sudah diterima oleh panitia tidak
boleh digantikan dengan orang lain. (jika peserta berhalangan hadir pada saat
lomba)

C. Guru Pendamping
1. Guru pendamping adalah guru yang mendampingi peserta selama kegiatan
lomba berlangsung
2. Guru pendamping maksimal 1 orang
3. Guru pendamping diharapkan menuliskan nama lengkap dan contact person
4. Guru pendamping tidak diperkenankan masuk ruangan pada saat lomba
berlangsung

D. Pelaksanaan dan Tempat Kegiatan


1. Pelaksanaan Kegiatan
Jumat, 12 November 2021, Jam 08.00 – 10.30 Wita.
2. Tempat Kegiatan
Ruang Kelas VII & IX SMP Muhammadiyah 1 Samarinda, JL. P. Hidayatullah
Gang bakti No 6 Samarinda

E. Peraturan dan Penilaian


1. Kategori
a. Lomba Kaligrafi yaitu menulis indah Lafadz Al-Qur’an yang menekankan
kebenaran dan keindahan tulisan menurut kaidah khat yang berlaku
b. Kategori kaligrafi yang dilombakan adalah Kaligrafi Lukis (kontemporer)
c. Lafadz yang akan di tulis adalah lafadz “Basmalah, Hamdalah dan Tasbih
yang akan dipilih oleh peserta melalui undian pada saat akan dilaksanakan
lomba. (Peserta tidak boleh menentukan sendiri)
d. Lomba bersifat individual dan tidak diperkenankan mendapat bantuan dari
siapapun.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

e. Selain peserta, juri dan panitia, tidak diperkenankan masuk ke lokasi


perlombaan.
f. Setiap peserta bertanggungjawab atas kebersihan tempatnya.
g. Juri menentukan nilai berdasarkan urutan karya terbaik.
h. Karya yang diikut sertakan dalam lomba menjadi hak panitia.
i. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
j. Peserta menggunakan kertas yang disediakan oleh panitia
k. Peserta menyiapkandan Menggunakan alat tulis dari peserta masing-masing
( cat air / Crayon )

l.Karya (baik tulisan maupun latar belakang lukisannya) digoreskan secara


langsung tanpa bantuan alat cetak dan bentuk jenis apapun.
m. Peserta memasuki ruangan hanya membawa peralatan saja.
2. Penilaian
a. Kebenaran tulisan
b. Kreativitas & Imajinasi
c. Tata Warna
d. Kebersihan
3. Diskualifikasi
Apabila ada peserta yang tidak memenuhi ketentuan-ketentuan di atas dan atau
ada indikasi kecurangan, maka panitia berhak mempertimbangkan
pendiskualifikasian

F. AturanTambahan
Hal-hal yang belum diatur dalam ketentuan diatas, akan diatur dan ditetapkan sesuai
kebutuhan

II. PENUTUP
Petunjuk dan teknis pelaksanaan lomba kaligrafi ini dibuat untuk memperjelas aturan
pelaksanaan kegiatan dan memperlancar kegiatan, apabila adahal yang kurang jelas dari
peserta dapat ditanyakan kepada panitia pelaksana
Demikian semoga bermanfaat.

PANITIA
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK TEKNIS LOMBA CATUR


(2)
1. Peraturan peserta
 Setiap peserta yang berpastisipasi dalam perlombaan ini merupakan siswa/siswi dari
lingkungan sekolah Muhammadiyah yang mewakili sekolahnya dan terdaftar di data Panitia
 Setiap Sekolah yang Berpartisifasi dalam lomba ini diperkenankan mengirimkan maksimal
2 orang peserta.

2. Waktu danTempat Pendaftaran


a. Waktu:
Pendaftaran Mulai tanggal 2 -9 November 2021
Offline, Pagi: jam 08.00 -12.00 Wita
Online Via WA ( 0823-5157-4266)
b. Tempat:
SMP Muhammadiyah 1 Samarinda
c. Kontak Person:
Dewi Marlya (0812-5807-825)

3. Guru Pendamping
a. Guru pendamping adalah guru yang mendampingi peserta selama kegiatan lomba
berlangsung
b. Guru pendamping maksimal 1 orang.
c. Guru pendamping diharapkan menuliskan nama lengkap dan contact person.
d. Guru pendamping tidak diperkenankan membantu atau memberi arahan pada saat lomba
berlangsung

4. Tempat Pelaksanaan
a. Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan : Jumat, 12 November 2021,Jam 08.00– selesai
b. Tempat Kegiatan
Mushola Putra SMP Muhammadiyah 1 Samarinda, JL. P. Hidayatullah Gang bakti No
6 Samarinda

5. Sistem Pertandingan
Perlombaan ini akan menggunakan sistem Swiss.

6. Peraturan Permainan
Semua peraturan permainan pada kejuaran ini adalah peraturan permainan pada umumnya,
yang mengacu kepada buku peraturan permainan PERCASI, terbaru.

7. Peraturan WO
Batas keterlambatan suatu tim 15 menit dari jadwal yang sudah dijadwalkan oleh panitia, jika
melebihi batas waktu 15 menit yang telah diberikan, maka peserta tersebut akan dinyatakan
WO, dan peserta lawan akan diberikan kemenangan
FKK SMP/MTs SAMARINDA

8. Peraturan Tunda
Apabila terjadi Force major, yang disebabkan oleh alam dan lain-lain, yang diluar kuasa
panitia. Maka pertandingan akan ditunda dan jadwal akan dikonfirmasikan beberapa saat
kemudian.
9. Hal-hal Lain
Hal-hal lain yang tidak dicantumkan pada peraturan pertandingan ini, semuanya akan diatur
dan dibahas oleh panitia yang berpedoman dasar pada peraturan permainan dan peraturan
pertandingan pada umumnya.

Panitia
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK TEKNIS (JUKNIS) OLIMPIADE IPA DAN MATEMATIKA


TINGKAT SMP / MTS MUHAMMADIYAH SE- SAMARINDA
DALAM RANGKA MILAD MUHAMMADIYAH KE-109
(3 & 4)
A. Petunjuk Pelaksanaan
1. Ketentuan Pendaftaran
a. Ketentuan Peserta
1) Peserta adalah siswa SMP/MTs Muhammadiyah di wilayah Kota Samarinda.
2) Peserta merupakan kelas 7, 8 atau 9 pada Tahun Ajaran 2021/2022, saat
mengikuti Olimpiade IPA atau Olimpiade Matematika SMP/MTs
Muhammadiyah tahun 2021.
3) Setiap sekolah masing-masing mengirimkan 2 peserta pada setiap cabang
lomba Olimpiade
4) Peserta mendaftar dengan mengisi formulir pada Link berikut ini :
https://forms.gle/L46egz4maVX7gtMT9
5) Peserta menyerahkan surat keterangan dari Kepala Sekolah/Madrasah
dengan mencatumkan Nama, NISN dan Kelas
6) Peserta wajib memakai seragam sekolah dan bersepatu pada saat pelaksanaan
lomba.
7) Peserta wajib menggunakan masker dan mematuhi protokol Covid-19
8) Peserta didampingi oleh satu guru pamong setiap sekolah
9) Technikal Meeting akan dilaksanakan pada :
Hari : Senin
Tanggal : 8 November 2021
Jam : 10.00 Wita – selesai
Tempat : SMP Muhammadiyah 2 Samarinda

b. Lapor Diri
1) Lapor diri dilaksanakan pada hari Selasa 9 November 2021 pada pukul 07.00
– 07.30 Wita bertempat di SMP Muhammadiyah 2 Samarinda.
2) Peserta menyerahkan Surat Keterangan dari Kepala Sekolah kepada panitia
saat lapor diri.
3) Setiap peserta Olimpiade diwajibkan melakukan lapor diri
4) Setelah lapor diri peserta mendapatkan No Peserta Olimpiade

2. Pelaksanaan Olimpiade
a) Bentuk kegiatan Olimpiade SMP/MTs Muhammadiyah se-Samarinda.
b) Kegiatan Olimpiade IPA dilaksankan pada :
Hari : Selasa
Tanggal : 09 November 2021
Tempat : Ruang Lab Komputer SMP Muhammadiyah 2 Samarinda
Waktu : 07.30 – 09.30 Wita
FKK SMP/MTs SAMARINDA

c) Kegiatan Olimpiade Matematika dilaksankan pada :


Hari : Selasa
Tanggal : 09 November 2021
Tempat : Ruang Lab Komputer SMP Muhammadiyah 2 Samarinda
Waktu : 10.00 – 12.00 Wita

d) Teknik Pengerjaan soal Olimpiade menggunakan CBT


e) Jumlah soal : 50 soal
f) Kreteria penilaian berdasarkan nilai tertinggi dengan bobot nilai per soal ialah
dua.
g) Dirangking secara real time.
h) Apabila ada nilai yang sama maka akan di ambil pemenang dengan waktu
tercepat.

B. Lingkup Materi Ilmu Pengetahuan Alam

No Kompetensi Materi Lingkup Materi


1. Menerapkan Besaran, Satuan dan 1. Besaran pokok dan besaran
besaran, satuan dan Pengukuran turunan
konsep serta prinsip 2. Konversi satuan
pengukuran, untuk 3. Alat ukur dasar
menganalisis data 4. Mengukur pertumbuhan dan
dan gejala fisis yang perkembangan pada tumbuhan
sedang dipelajari
2. Menganalisis sifat Zat dan kalor 1. Zat dan wujudnya
termal dan kimiawi 2. Atom, unsur, molekul dan
bahan serta senyawa
pengaruh kalor 3. Larutan, campuran, asam, basa
terhadap bahan. dan garam
4. Zat aditif dan
adiktif/psikotropika
5. Perubahan fisis dan perubahan
kimia
6. Perpindahan kalor
3. Menerapkan konsep Energi 1. Sumber energi
dan prinsip 2. Usaha
transformasi dan 3. Energi kinetik, energi potensial,
konservasi energi energi mekanik
4. Transformasi energi
5. Daya
6. Metabolisme (respirasi,
fotosintesis)
7. Makanan sebagai sumber energi
8. Pencernaan makanan
4. Menganalisis gerak Gerak dan Gaya 1. Besaran-besaran Gaya
benda dan pengaruh 2. Gerak Lurus
gaya terhadap gerak 3. Jenis Gaya
benda berdasarkan 4. Hukum-hukum Newton tentang
FKK SMP/MTs SAMARINDA

hukum-hukum gerak gerak


5. Pesawat Sederhana
6. Gerak pada makhluk hidup
5. Menerapkan konsep Fluida 1. Tekanan Hidrostatis
dan prinsip 2. Pronsip Pascal
mekanika pada zat 3. Prinsip Archimedes
cair dan 4. Aliran fluida pada makhluk
menganalisis proses hidup (sistem peredaran darah,
yang terjadi pada sistem pernapasan, sistem
sistem biolog gerak, sistem transport pada
tumbuhan)
6. Menganalisis konsep Getaran, Gelombang 1. Getaran harmonik sederhana
dan prinsip getaran, dan Bunyi 2. Gelombang mekanik
gelombang mekanik 3. Bunyi
dalam teknologi dan 4. Pendengaran
kehidupan sehari- 5. Sistem sonar hewan
hari 6. Navigasi pada migrasi hewan

7. Menerapkan konsep Kelistrikan dan 1. Listrik statis


serta prinsip kemagnetan 2. Arus dan hambatan listrik
kelistrikan dan 3. Energi dan daya listrik
kemagnetan serta 4. GGL Induksi
menganalisis 5. Magnet dan sifat-sifatnya
karakteristik 6. Transformator
rangkaian arus 7. Hantaran arus listrik pada
sistem saraf
8. Menganalisis data Makhluk hidup dan 1. Asal usul makhluk hidup
ciri makhluk hidup, lingkungannya 2. Ciri-ciri makhluk hidup
asal usul makhluk 3. Perbedaan makhluk hidup dan
hidup dan faktor- benda mati
faktor biotik dan 4. Interaksi faktor abiotik dengan
abiotik yang abiotik, faktor biotik dengan
mempengaruhi nya abiotik, dan faktor biotik
dengan biotik.

9. Menerapkan konsep Keanekaragaman 1. Dasar-dasar klasifikasi


dan prinsip dan pengelompokan 2. Keanekaragaman tingkat gen
pengelompoka n makhluk hidup 3. 7 Kingdom makhluk hidup
makhluk hidup 4. Penyebab terjadinya
untuk memahami keanekaragaman makhluk hidup
konsep evolusi, 5. Evolusi
keanekaragam an 6. Usaha-usaha dan pentingnya
makhluk hidup dan pelestarian
pelestariannya
10. Menganalisis Organisasi 1. Struktur (bagian utama dan
struktur dan fungsi Kehidupan fungsi organel) dan fungsi sel
sel, peranan sel dan 2. Perbedaan sel hewan
organisasi (eukariotik) dan sel tumbuhan
kehidupan. serta sel bakteri (prokariotik)
3. Konsep tingkatan organisasi
kehidupan (sel-jaringan-organ-
FKK SMP/MTs SAMARINDA

sistem organ-individu)

11. Menganalisis Ekologi 1. Konsep spesies, populasi,


dinamika ekosistem, komunitas, ekosistem, dan
permasalahan biosfer
lingkungan dan 2. Peran dan saling
usaha-usaha ketergantungan organisme
konservasi dalam ekosistem
lingkungan 3. Faktor-faktor yang
berdasarkan konsep mempengaruhi kelangsungan
dan prinsip ekologi makhluk hidup
4. Habitat dan adaptasi makhluk
hidup
5. konsep seleksi alam
6. Konsep pencemaran lingkungan
dan usaha penanggulangannya
7. Hubungan kepadatan manusia
terhadap kebutuhan air bersih,
udara bersih, pangan, lahan
8. Pengaruh kepadatan populasi
manusia terhadap kerusakan
lingkungan
9. Pemanasan global dan dampak
bagi ekosistem
12. Menganalisis Struktur dan fungsi 1. Sel, jaringan dan organ pada
struktur dan fungsi tumbuhan tumbuhan
sel, jaringan dan 2. Struktur serta fungsi organ
organ pada tubuh tumbuhan
tumbuhan, dan 3. Pemanfaatan prinsip tekanan
penyakit pada pada transportasi tumbuhan
tumbuhan 4. Jenis hama dan penyakit yang
umum menyerang tumbuhan
13. Menganalisis Sisem-sistem pada 1. Sistem pencernaan
bagian, fungsi dan manusia dan hewan 2. Sistem ekskresi
proses- proses 3. Sistem pernapasan
metabolisme pada 4. Sistem peredaran darah
sistem organ, 5. Sistem saraf dan indera
keterkaitan fungsi 6. Sistem gerak
antara beberapa 7. Sistem reproduksi
sistem organ, 8. Keterkaitan antar sistem
kelainan dan makhluk hidup
penyakit. 9. Kelainan dan penyakit pada
sistem makhluk hidup
14. Menganalisis data Pewarisan sifat 1. Konsep materi genetik (DNA,
proses pada gen dan kromosom)
pewarisan sifa 2. Konsep resesif, dominan, dan
intermediet (dominan tak
lengkap)
3. Prinsip dasar persilangan
menurut Hukum Mandel
4. Penyakit genetik
5. Penerapan pewarisan sifat pada
pemuliaan makhluk hidup
FKK SMP/MTs SAMARINDA

15. Menguasai konsep, Bioteknologi 1. Konsep bioteknologi dan


prinsip dan cabang-cabang ilmu biologi
perkembangan yang berperan di dalamnya
bioteknologi dan 2. Produk bioteknologi
perannya dalam konvensional dan modern yang
kehidupan manusia ramah lingkungan
3. Manfaat dan dampak
bioteknologi

C. Lingkup Matematika

No Kompetensi Materi Lingkup Materi No.Soal


1 Menerapkan sifat- Bilangan Sifat-sifat bilangan 1
sifat operasi bilangan berpangkat
pangkat untuk
menyelesaikan
masalah matematika
2 Menerapkan konsep Aljabar Operasi aljabar 2, 14, 21
operasi aljabar melibatkan bilangan
berpangkat
3 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 3
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan
bilangan
4 Menerapkan dan Geometri Garis yang saling 4
menganalisis a. Tegak Lurus
persamaan garis lurus b. Sejajar
c. berpotongan
5 Menerapkan konsep Aljabar Pengertian, notasi, dan 5
dan prinsip himpunan operasi himpunan
6 Menerapkan konsep Geometri Keliling dan luas 6
dan sifat bangun permukaan bangun datar
datar
7 Menerapkan konsep Aljabar Operasi aljabar 7, 46
operasi aljabar melibatkan bilangan
bilangan rasional, bilangan
berpangkat, bilangan
berbentuk akar
8 Menerapkan dan Aljabar Barisan dan deret 8, 34
menganalisis konsep a. Pola bilangan
barisan dan deret b. Barisan dan deret
aritmetika
c. Barisan dan deret
geometri
9 Menerapkan konsep Aljabar Operasi aljabar 9
operasi aljabar melibatkan bilangan
bilangan rasional
10 Menerapkan dan Geometri Sifat-sifat sudut 10
FKK SMP/MTs SAMARINDA

menganalisis bangun
datar
11 Menerapkan konsep Aljabar Operasi aljabar 11, 15, 16
operasi aljabar melibatkan bilangan
bilangan berbentuk akar
12 Menerapkan dan Aljabar Pertidaksamaan kuadrat 12
menganalisis satu peubah
persamaan dan
pertidaksamaan
kuadrat
13 Menerapkan operasi Bilangan Operasi bilangan bulat 13, 18, 33
bilangan dan sifat dan sifat-sifatnya
bilangan bulat
14 Menerapkan dan Aljabar Sistem persamaan linear 17
menganalisis tiga peubah
persamaan dan
pertidaksamaan
linear
15 Menerapkan dan Statistika dan Percobaan dan ruang 19
menganalisis aturan Peluang sampel
pencacahan dan
peluang suatu
kejadian
16 Menerapkan dan Peluang Peluang suatu kejadian 20
menganalisis aturan
pencacahan dan
peluang suatu
kejadian
17 Menerapkan sifat- Bilangan Sifat-sifat bilangan 22
sifat operasi bilangan berpangkat
pangkat
18 Menerapkan konsep Aljabar Perbandingan berbalik 23
dan prinsip nilai
perbandingan
19 Menerapkan dan Geometri Jarak dua titik dan jarak 24
menganalisis konsep titik ke garis
garis
20 Menerapkan operasi Bilangan Operasi hitung Bilangan 25
bilangan irrasional
21 Menerapkan dan Geometri Garis dan sudut 26, 32
menganalisis konsep a. Kedudukan dua garis
garis dan sudut, b. Sifat-sifat garis
bangun datar, serta c. Jarak dua titik dan
teorema phytagoras jarak titik ke garis
d. Sifat-sifat sudut
22 Menerapkan sifat- Bilangan Menerapkan Sifat-sifat 27, 30
sifat operasi bilangan bilangan berpangkat
pangkat
FKK SMP/MTs SAMARINDA

23 Menerapkan dan Geometri Garis dan sudut: Jarak 28


menganalisis konsep dua titik dan jarak titik ke
garis dan sudut, garis
24 Menerapkan dan Statistika Rata-rata, median, modus 29
menganalisis ukuran data tunggal, dan
pemusatan data dan penafsirannya
penyajian data
25 Menerapkan dan Peluang Peluang suatu kejadian 31
menganalisis aturan
pencacahan dan
peluang suatu
kejadian
26 Menerapkan dan geometri Bangun Ruang Balok: 35
menganalisis konsep Diagonal Ruang
bangun ruang
27 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 36
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan
Himpunan
28 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 37
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan Peluang
29 Menerapkan dan Geometri Bangun Ruang Kerucut: 38
menganalisis konsep Volume kerucut
bangun ruang
30 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 39
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan
Perbandingan
31 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 40
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan peluang
32 Menerapkan operasi Bilangan Operasi bilangan bulat 41
bilangan dan sifat - sifatnya
33 Menerapkan sifatsifat Bilangan Sifat-sifat bentuk akar 42
operasi bentuk akar
34 Menerapkan dan Geometri Garis singgung Dua 43
menganalisis konsep Lingkaran:
garis singgung a. Garis singgung
lingkaran Persekutuan Dalam
b. Garis Singgung
Persekutuan Luar
c. Jarak Antar titik Pusat
d. Jari-jari Lingkaran
35 Menerapkan konsep Geometri Bangun Datar: 44
dan sifat bangun a. Keliling Bangun Datar
datar b. Luas Permukaan
Bangun Datar
c. Diagonal Bangun
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Datar
36 Menerapkan dan Geometri Garis dan sudut 45
menganalisis konsep a. Kedudukan dua garis
garis dan sudut b. Sifat-sifat garis
c. Jarak dua titik dan
jarak titik ke garis
d. Sifat-sifat sudut
37 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 47
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan
bilangan Pecahan
(Persen)
38 Menerapkan konsep Aljabar Relasi dan fungsi: 48
dan prinsip a. Pengertian relasi dan
himpunan, relasi dan fungsi beserta
fungsi grafiknya
b. Operasi fungsi linear
dan kuadrat beserta
sifat-sifatnya
39 Menyelesaikan Kapita Selekta Pemecahan masalah 49
masalah matematika kontekstual yang
berkaitan dengan peluang
40 Menerapkan konsep Aljabar Pengertian, notasi, dan 50
dan prinsip himpunan operasi himpunan

D. Ketentuan Pelaksanaan
1. Setiap peserta mengerjakan soal-soal dengan tingkat kesulitan yang sama;
2. Peserta mendapatkan soal dengan batas waktu yang ditentukan panitia;
3. Penentuan peserta yang menjadi pemenang adalah 3 peserta dengan nilai tertinggi;
4. Apabila terdapat nilai yang sama maka akan dilihat waktu tercepat dalam
menyelesaikan soal.

E. Lain-lain
1. Peserta harus hadir 30 menit sebelum acara dimulai
2. Pesrta yang terlambat hadir saat kegiatan tidak medapatkan tambahan waktu
3. Peserta duduk sesuai nomor urut peserta masing-masing
4. Peserta wajib menyimpan gawai pada guru pendamping
5. Peserta yang ingin keluar rungan harus ijin pada pengawas dengan mengacungkan
tangan terlebih dahulu
6. Peserta tidak diperkenankan menyontek, bekerjasama dan menukar soal dengan
peserta lain. Apabila hal tersebut tetap dilakukan meskipun sudah mendapat
peringatan dari panitia pengawas, peserta dapat didiskualifikasi
7. Tidak diperkenankan membawa kalkulator dan alt hitung lainnya saat olimpiade
berlangsung
8. Peserta membawa alat tulis sendiri
9. Peserta masing-masing membawa hand sanitizer
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS


LOMBA PIDATO BAHASA INDONESIA
MILAD MUHAMMADIYAH KE-109
(5)

PETUNJUK PELAKSANAAN
A. PERSYARATAN PESERTA
1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal dua (2) peserta
2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan satu (1) guru pendamping

B. PENDAFTARAN PESERTA
1. Pendaftaran peserta dialamatkan pada Panitia Pelaksana lomba di Jl. Siti Aisyah No. 19 Rt. 06
Kelurahan Teluk Lerong Ilir Kota Samarinda. Telp.0541-736295, atau Contact Person a/n.
Harianto (081347005348)
2. Waktu pendaftaran :
Pendaftaran dilakukan tanggal 1 s/d 6 Nopember 2021 dengan melampirkan formulir
pendaftaran peserta, dilengkapi dengan pas photo ukuran 3x4 sebanyak 1 lembar (untuk pelajar
wanita berjilbab)
3. Nama-nama peserta sudah harus diterima oleh Panitia Pelaksana 2 (dua) hari sebelum
hari pertandingan dan tidak dapat dirubah lagi.

C. PAKAIAN

Peserta lomba pidato diwajibkan menggunakan seragam sekolah masing-masing saat


perlombaan.

PETUNJUK TEKNIS
1. Waktu dan Tempat
a. Perlombaan
Hari : Rabu
Tanggal : 10 Nopember 2021
Jam : 08.00 WITA – selesai
b. Technical Meeting
Hari : Sabtu
Tanggal : 6 Nopember 2021
Jam : 09.00 WITA – selesai
c. Tempat : SMP Muhammadiyah 3 Samarinda.

2. Kategori yang diperlombakan:


a. Tingkat SMP/MTs

3. Tekhnis Lomba
1. Urutan penampilan lomba ditentukan berdasarkan hasil undian yang diambil saat
Technical Meeting.
2. Peserta harus hadir di ruang perlombaan 15 menit sebelum acara dimulai.
3. Peserta akan dipanggil oleh panitia ketika akan tampil. Ketika peserta dipanggil
sebanyak tiga kali namun tidak segera manampilkan diri tanpa keterangan yang jelas,
maka peserta di anggap gugur
FKK SMP/MTs SAMARINDA

4. Sistematika Lomba
1. Lomba terdiri atas satu babak pertandingan.
2. Setiap penampilan berdurasi 5 -10 menit untuk lomba pidato.

5. Penilaian
Penilaian juri didasarkan pada tiga aspek :
1. Materi
Materi pidato sesuai tema yang telah ditetapkan. Pilihan Tema:
“OPTIMIS HADAPI COVID-19: MENEBAR NILAI UTAMA”
2. Penyajian
Aspek-aspek penyajian meliputi pemilihan diksi, kesesuaian isi dengan tema pidato,
sasaran isi pidato, kelancaran, kejelasan ujaran, keruntutan, variasi intonasi, percaya diri,
ekspresi, dan santun kinestetika.
3. Waktu
Alokasi waktu yang digunakan sesuai ketentuan.

6. Penjurian
1. Dewan juri terdiri atas 2 (dua) orang.
2. Semua penampilan pidato akan dinilai dan diputuskan oleh dewan juri.
3. Keputusan dewan juri bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.
4. Penjurian akan dilakukan dengan menganut 3 (tiga) aspek, yaitu materi, penyajian,
dan waktu.
5. Pemenang didasarkan pada akumulasi keseluruhan nilai masing-masing peserta dari
tiap juri dan keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

7. Lain-Lain
Hal-hal lain yang belum/tidak tercantum dalam ketentuan ini akan diatur dan ditetapkan
pada saatnya sesuai kebutuhannya.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS


LOMBA CIPTA BACA PUISI
MILAD MUHAMMADIYAH KE-109
(6)

PETUNJUK PELAKSANAAN
A. PERSYARATAN PESERTA
1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal dua (2) peserta
2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan satu (1) guru pendamping

B. PENDAFTARAN PESERTA
1. Pendaftaran peserta dialamatkan pada Panitia Pelaksana lomba di Jl. Siti Aisyah No. 19
Rt. 06 Kelurahan Teluk Lerong Ilir Kota Samarinda. Telp.0541-736295, atau Contact
Person a/n. Harianto (081347005348)
2. Waktu pendaftaran :
Pendaftaran dilakukan tanggal 1 s/d 6 Nopember 2021 dengan melampirkan formulir
pendaftaran peserta, dilengkapi dengan pas photo ukuran 3x4 sebanyak 1 lembar (untuk
pelajar wanita berjilbab)
3. Nama-nama peserta sudah harus diterima oleh Panitia Pelaksana 2 (dua) hari sebelum
hari pertandingan dan tidak dapat dirubah lagi.

4. PAKAIAN
Peserta lomba diwajibkan menggunakan seragam sekolah masing-masing saat
perlombaan

PETUNJUK TEKNIS
1. Waktu dan Tempat
a. Perlombaan CIPTA PUISI
Hari : Rabu
Tanggal : 10 Nopember 2021
Jam : 08.00 WITA – selesai
b. Perlombaan BACA PUISI
Hari : Rabu
Tanggal : 10 Nopember 2021
Jam : 09.00 WITA
c. Technical Meeting
Hari : Sabtu
Tanggal : 6 Nopember 2021
Jam : 09.00 WITA – selesai
d. Tempat : SMP Muhammadiyah 3 Samarinda.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

2. Ketentuan Lomba Cipta dan Baca Puisi

a. Lomba dalam bentuk Cipta Puisi:


1. Puisi dibuat di tempat lomba untuk menjaga keaslian karya peserta.
2. Jumlah kata dalam penulisan puisi minimal 50 kata, maksimal 200 kata.
3. Karya original peserta dan bukan milik orang lain.
4. Majas (gaya penulisan) dan judul puisi bebas.
5. Waktu pelaksanaan 60 menit dari waktu yang ditentukan
6. Panitia menyediakan kertas folio bergaris. Alat tulis menulis disediakan peserta,
7. Teks puisi tidak menyinggung SARA dan bermuatan pornografi.
b. Lomba Baca Puisi
1. Dalam pembacaan puisi, peserta tidak diperbolehkan menggunakan alat
pengiring baik yang dimainkan sendiri maupun yang dimainkan oleh orang lain.
2. Dalam membacakan puisi peserta wajib menyebutkan nama penyair dan judul
puisi.
3. Peserta dilarang mengeluarkan aksi teatrikal puisi yang berlebihan, misalnya:
begulung-gulung di lantai, melompat, berlari, dan lain-lain.
3. Aspek Penilaian Lomba
1. Penilaian lomba terbagi dari dua aspek, yakni aspek Cipta Puisi dan Baca Puisi.
2. Persentase penilaian cipta puisi adalah 60 persen sedangkan persentase penilaian baca
puisi adalah 40 persen.
3. Aspek penilaian Cipta Puisi meliputi:
a. Teknik penulisan, (persajakan, kebaitan, perimaan)
b. Diksi (pilihan kata)
c. Kesesuaian tema dengan isi.
4. Aspek penilaian Baca Puisi meliputi:
a. Interpretasi
b. Vokal ( artikulasi, intonasi, diksi, power)
c. Ekspresi ( mimik dan gesture)
d. Totalitas ( penyajian secara keseluruhan)
Keterangan :
1. Setiap sekolah boleh mengirimkan peserta maksimal dua orang
2. Naskah puisi yang masuk menjadi milik panitia
3. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat
FKK SMP/MTs SAMARINDA

FORMULIR PENDAFTARAN
LOMBA PIDATO BAHASA INDONESIA dan CIPTA BACA PUISI
MILAD MUHAMMADIYAH KE-109

1. Nama Lengkap :
2. Kelas :
3. Asal Sekolah :
4. Alamat Sekolah :
5. Nama Kepala Sekolah :
6. Nama Pendamping :
7. No. HP Pendamping :
8. Lomba yang diikuti (*) : 1. Pidato Bahasa Indonesia
2. Cipta Baca Puisi

Foto 3x4
Tempel disini

Samarinda, 2021

Nama Lengkap Peserta :

Tanda Tangan :

 Formulir ini harap dibubuhi stempel sekolah asal peserta


 Formulir ini bisa diperbanyak sesuai kebutuhan
 Hal-hal yang belum jelas bisa ditanyakan melalui CP: Harianto (081347005348)
 (*) Lingkari salah satu
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA ADZAN


(7)
A. Ketentuan Umum Peserta
1. Peserta adalah siswa SMP/MTs Muhammadiyah Se-Samarinda.
2. Setiap sekolah menghadirkan 1 orang pendamping untuk peserta lomba.
3. Jumlah peserta setiap sekolah adalah 2 orang peserta putra.

B. Pendaftaran Peserta
1. Waktu pendaftaran mulai tanggal 03 November s/d 10 November 2021.
2. Pendamping dapat mengumpulkan Formulir Pendaftaran dan Surat Utusan ke SMP
Muhammadiyah 4 Samarinda
3. Tiap peserta lomba adzan tidak dikenakan biaya pendaftaran.
4. Untuk dokumen yang diperlukan saat pendaftaran yaitu :
 Formulir Pendaftaran Peserta,
 Surat Utusan dari Sekolah Peserta

C. Hak dan Kewajiban Peserta


1. Hak Peserta
a. Peserta yang telah terdaftar berhak mengikuti lomba.
b. Peserta berhak untuk didampingi oleh satu orang pembimbing
2. Kewajiban Peserta
a. Peserta wajib datang tepat waktu.
b. Peserta mentaati peraturan lomba

D. Tempat dan Waktu Pelaksanaan Lomba


1. Tempat Lomba
Lomba Adzan akan dilaksanakan di Masjid Al-Manshur
2. Pelaksanaan Lomba
Hari, Tanggal : Sabtu, 13 November 2021
Waktu : 08.00 WITA s/d Selesai

E. Tata Tertib Peserta Lomba


1. Persiapan (sebelum) Tampil:
a. Peserta Lomba sudah berada di lokasi pelaksanaan lomba 30 menit sebelum
acara dimulai dan didampingi oleh pendamping,
b. Peserta lomba diwajibkan menggunakan pakaian muslim yang rapi dan sopan
serta mematuhi protokol kesehatan,
c. Peserta mendapatkan nomor undian pada saat 15 menit sebelum lomba dimulai,
d. Peserta lomba dipanggil berdasarkan nomor undian yang telah didapat
sebelumnya,
e. Peserta yang belum hadir pada saat pemanggilan pertama (setelah tiga kali
pemanggilan), maka akan dilanjutkan ke nomor berikutnya dan peserta yang
bersangkutan diletakkan terakhir dan apabila pemanggilan pada urutan terakhir
pun belum hadir juga, maka peserta yang bersangkutan dinyatakan gugur
FKK SMP/MTs SAMARINDA

f. Peserta lomba dilarang meninggalkan lokasi pelaksanaan lomba tanpa seizin


Koordinator Lomba.
2. Ketika Tampil:
a. Peserta dipersilahkan mengucapkan salam baik di awal maupun di akhir
penampilan,
b. Adzan yang dikumandangkan adalah Adzan Shubuh,
c. Irama yang dipakai bebas sesuai dengan keinginan peserta lomba,
d. Apabila salah maka tidak ada pengulangan,
e. Maksimal waktu tampil masing-masing peserta adalah 7 s/d 10 menit.

F. Materi dan Skor Penilaian


1. Materi Lomba : Lafaz Adzan Subuh
2. Skor Penilaian

Penilaian
No. Aspek Penilaian
Maksimal Minimal
1 Makhraj dan Tajwid 35 20
2 Irama dan Suara 35 20
3 Penjiwaan dan Penghayatan 15 5
4 Adab dan Kerapian 15 5
Jumlah 100 50

3. Penilaian dilakukan oleh 3 orang dewan juri dan menilai semua bidang penilaian
4. Peserta dengan nilai tertinggi (dari jumlah total ke tiga juri) ditetapkan sebagai juara
melalui surat keputusan dewan juri.
5. Jika ditemukan nilai yang sama, maka juri menetapkan berdasarkan nilai tertinggi
pada bidang aspek penilaian.

G. Contact Person Panitia :


1. Admin SMP MUH.4 Samarinda 082350008030
2. Arlina Sasmita, S.Pd 082235242046
3. Dewi Herlinda 082332760719
4. Rudwina Rahmi Aulia 089694071623
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PIDATO BAHASA ARAB


(8)

Persyaratan Umum

1. Peserta adalah Siswa/I SMP/MTs Muhammadiyah Samarinda


2. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 peserta
3. Peserta wajib mengenakan pakaian yang sopan

Persyaratan Khusus

1. Peserta membuat dan berpidato dalam bahasa arab secara lancar disertai susunan bahasa
yang benar
2. Setiap peserta memilik satu tema pidato berikut:
a. Optimis Hadapi Pandemi.
b. Urgensi bahasa arab dan sebagai bahasa Pemersatu Ummat Islam.
c. Peran Pemuda dalam Kemajuan Pendidikan Negara dan Bangsa.
3. Lomba Pidato ini bersifat individu
4. Isi pidato tidak mengandung unsur SARA
5. Durasi minimal 5 menit dan maksimal 7 menit
6. Juri akan mengambil 3 peserta terbaik
7. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat

Penilaian

1. Kelancaran
2. Tata Bahasa
3. Lafadz / Makhorijul Huruf
4. Gesture / Mimik Wajah
5. Komunikatif
6. Kreatifitas
7. Penjiwaan
8. Penampilan
9. Kesesuaian isi dengan tema
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Juknis Pelaksanaan :

1. Peserta mendaftar pada link yang sudah disediakan.


https://bit.ly/DaftarPidatoBahasaArab

2. Peserta membawa teks pidato yang sudah di copy sebanyak 4 rangkap untuk diserahkan
kepada Panitia.
3. Pendaftaran ditutup 1 hari sebelum pelaksanaan (tanggal 7 nop 2021)
4. Peserta memakai pakaian bebas Muslim/muslimah.
5. Peserta membawa Pas Poto ukuran 3x4 1 lembar untuk keperluan Sertifikat.

Waktu Pelakasanaan
Hari,tanggal : Senin, 8 Nopember 2021
Pukul : 08.00 wita sampai selesai

Technical Meeting :
Hari,tanggal : Senin, 1 Nopember 2021

PANITIA
Pendaftaran :
CP . 085342635982 Abu Hanifah // 085347783300 Abu Athif
FKK SMP/MTs SAMARINDA

ENGLISH STORY TELLING COMPETITION FOR MUHAMMADIYAH JUNIOR


HIGH SCHOOL STUDENTS
(9)

Preface
Storytelling is a competition where the participants will be telling a story in English in their
creative style. Participants are given maximum 10 minutes for their performances. Participants
are allowed to use costumes, pictures, visual aids and any supportive materials to make their
stories more interesting. The scoring criteria of the competition are Matter (grammar,
vocabulary, story interpretation and pronunciation) and Performance (interaction, intonation
and punctuality of time).
Participants
The participants consist of Junior High School participants. Each junior high school is allowed
to send the maximum of 2 (two) delegates.
Note
1. Individual Storytelling
2. Each participant is allowed to wear costumes or use properties
3. Each school can be represented maximum by two students
4. All participants will get certificate
5. Three participants will be selected as the winner
Important Dates :
1. Registration Date : 01 – 04 November 2021
2. Technical Meeting : 05 November 2021
3. Competition and Winner Announcement : 08 November 2021
Rules and Regulations :
1. Fill the registration on the link here https://bit.ly/StorytellingRegistrationForm
2. Each participant should choose one of three stories from the list
3. Tell the story in minimum 7 minutes and maximum 10 minutes
4. You are allowed to read the story during the performance
5. During the competitions, the registered participants cannot be represented by anyone
else, or otherwise will be disqualified.
6. All participants should respect and appreciate every judgement from the judges.
7. The judges' decisions are final and there is no correspondence pertaining to the judging
process will be reconsidered.
8. When the participants make mistakes when performing, the committee does not
compromise and/or allow any pauses of duration nor provide any restart for the
participants.
9. If the participant is late to be present, then the committee will decide unilaterally to
either postpone the performance or disqualify the participants from the competition.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Dress Code :

1. The participants must keep his/her appearance neat and clean.


2. Junior High School students are required to wear their school uniform unless stated
otherwise in the specific rules and regulations for every competition and/or explained
and allowed by the committee.

Scoring aspects
1. Matter (55%)
a. Grammar 10%
b. Vocabulary 10%
c. Story Interpretation 25%
d. Pronunciation 10%
2. Performance (45%)
a. Interaction 30% (Stage, eye contact, costume, equipment, expressions and body
language)
b. Intonation 10%
c. Punctuality of time 5%

CONTACT PERSONS
Ririn Indah R. (0853-4849-5898)
Citra Y. Wibowo (0822-5026-7839)
FKK SMP/MTs SAMARINDA

STORY 1
Prophet Yunus

Yunus Ibn Matta was a Messenger of Allah sent to Nineveh, a city in northern Iraq with a
population of over a hundred thousand. Prophet Yunus was seemingly an ordinary man who
was born and raised amongst the fellow citizens of Nineveh.
The booming city of Nineveh had long forgotten the message of Allah and became a city
filled with idol worshiping and sin. Allah decided to send Prophet Yunus, a man born
amongst them, as a Messenger to guide them to His path—the path of light.

Prophet Yunus immediately set out to fulfill his Lord’s wish and invited his people to turn to
Allah and shun idol worship. But the people of Nineveh rejected Yunus, just as many nations
rejected the prophets and messengers before him. Yunus was not deterred; he continued to
call them to the worship of Allah, reminding them of the terrible wrath of Allah that was
directed at Ad, Thamud and the people of Nuh.

But they rejected this and said, “We and our forefathers have worshipped these gods for
many years and no harm has come to us.”
Prophet Yunus wanted to help them and was persistent, he did not give up on his people;
despite their ignorance and harsh words, he continued to warn them of Allah’s punishment.

“Let it happen”, the men laughed, and informed Yunus that they were not the least afraid of
his empty threats. Prophet Yunus was disheartened; he gave up on his people. Without the
permission of Allah, he decided to leave the city of Nineveh in hopes of finding a community
far away that would accept him and enter the fold of Islam.
The calm skies over Nineveh soon turned red with anger preparing to spit out the wrath of
Allah. Men, women and children gathered at the mountain tops watching the combat of the
skies above them with hearts filled with fear.

They soon remembered Yunus’s warning of Allah’s punishment and feared the predicament
of Ad, Thamud, and the people of Nuh. With new found faith, they fell on their knees; with
their hands stretched out they began to beg for Allah’s forgiveness and mercy. Moved by this
display of sincere repentance, Allah lifted His punishment, forgave his subjects and showered
his blessings upon them. As the skies cleared, the people prayed for the safe return of their
beloved Prophet Yunus, so that he could guide them through the path of Allah.

Meanwhile, Prophet Yunus, who had left Nineveh, had boarded a small passenger ship with
the intention of travelling as far away from his people as possible. The ship travelled through
the calm waters during the day; but as the night closed in, a storm raged on rocking the ship
wildly to and fro. The crew and passengers began to fear for their lives as the sea water
gradually began flooding into the deck, slowly sinking the ship.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

As the tempest continued through the night, the Captain of ship ordered his men to throw out
the luggages and all other excess load overboard to lighten the ship’s load. As instructed, the
crew threw out the ship’s excess load; but, the ship continued to sink as it was still too heavy.
The Captain was left with no choice—he had to sacrifice the life of one man if he wished to
save the lives of his crew and passengers. As it was a common practise among men during
those times, the Captain decided to draw lots to choose the passenger to be sacrificed.

The lots were cast and Prophet Yunus’s name was selected. The men knew that Yunus was a
young, righteous, honest and a blessed man, so they refused to throw him out and agreed to
draw lots again.

So the lots were cast, and Yunus’s name appeared again. The men refused to throw Yunus
saying, “We are not going to get rid of Yunus. He is our blessing on the boat. He is the best
man we have on the boat; we are not going to get rid of him.” So they drew lots for the third
time, and Yunus’s named appeared yet again! The men were baffled, but Prophet Yunus
knew that this was the verdict of Allah for he had left his people without his Lord’s consent.
So Yunus jumped out of the ship into the dark, angry waves in the middle of ocean.

As Allah commanded, the largest whale in the ocean swallowed Yunus just as he hit the
water. Yunus, who was unconscious, awoke to find himself enveloped by sheer darkness. He
believed he was in his grave; but as his senses awakened, he realised that he was not in his
grave but was in fact in the stomach of a large fish.

Deep in the stomach of the whale, Prophet Yunus prostrated to Allah and said, “O Allah, I am
prostrating to you in a place where no one has prostrated to you before, in the stomach of a
fish.” He then called out to Allah, repeating, “None has the right to be worshipped but You.
Glorified be You. Truly, I have been among the wrongdoers.” The creatures of the deep sea
heard the invocations of Yunus, and gathered around the whale to join along in the
celebration of the praises of Allah.
Allah, the Most-Merciful, was immensely moved by Yunus’s repentance. He commanded the
whale to spit out His Messenger at the nearest shore. The whale obeyed Allah’s command
and swam to the nearest shore and ejected Yunus. Yunus’s body was inflamed as a result of
the acids in the whale’s stomach. He had no protection against the sun and wind so Allah
commanded a tree to grow over Yunus to provide him with food and shade. Allah forgave
him and informed him that if it were not for his sincere invocations, Yunus would continue to
be in the stomach of the whale till the Day of Judgment.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

When Yunus was completely recovered, he travelled back to Nineveh to complete his
mission. Upon arriving at his hometown, Yunus was stunned—the entire population of
Nineveh had accepted Islam and were awaiting his arrival. Together with his people, Yunus
prostrated to his Lord and thanked him for all His blessings.

Yunus was the only Prophet whose entire community accepted Islam. Allah stated in the
Holy Quran regarding the people of Yunus Ibn Matta: “Was there any town community that
believed after seeing the punishment, and its Faith at that moment, saved it from the
punishment? (the answer is none)—except the people of Yunus; when they believed, We
removed from them the torment of disgrace in the life of the present world, and permitted
them to enjoy for a while.” [Surah Yunus Ayat 98]
FKK SMP/MTs SAMARINDA

STORY 2

Story of Prophet Nuh

The Muslims were left stranded following the death of Prophet Idris. Since, no other man
from amongst them was chosen as a Prophet, people began to look to the pious companions
of Idris for guidance. They respected and followed these righteous men and consulted them
every time they were faced with a problem. Eventually, as time passed by, the pious men also
had passed away leaving the Muslims again with no leader for guidance. They feared and
were worried that they would stray from the path of Allah.
Satan who watched on with shrewd eyes, approached the wailing men and women, disguised
as a man, whispered in to their ears: “If we make statues of these righteous men, it will be
more pleasing to us in our worship and will remind us of them.” The men agreed as they
perceived no harm in erecting statues of their most pious men, that would surely help them
remember Allah and encourage them to do good.
Satan had successfully planted his corrupt seed. He was patient for he knew that getting man
to worship another was a slow process. When that generation had passed and the new
generation of people had forgotten the intention behind the erecting of statues, Satan
whispered into the ears of the men: “Your forefathers used to worship these idols. These
statues brought them goodness.”
Thus, idolatry took root in the hearts of man.

Centuries passed, and Allah decided to send a Prophet to guide the idolaters back to the truth.
The prophet chosen for this sacred task was Nuh (Noah). Allah blessed his loyal disciple with
eloquent speech and immense patience so that he may carry out his duty with success. So
Prophet Nuh began to preach to his people about the mysteries of the vast universe—he
informed them about the night and the day, the stars and the moon, the plants and animals,
and the heavens and the earth. He explained to them that man was created by Allah to glorify
and worship Him. Nuh then told them about the oneness of Allah—that the mysteries of the
world were only proof of the existence of one true God and that is none other than Allah the
Most High. He explained to them that Satan had misled them into worshiping idols and
warned them of a terrible punishment from Allah if they continued their idol worship.

The People of Prophet Nuh listened to him with great confusion and patience. The most
FKK SMP/MTs SAMARINDA

miserable and desperate amongst Nuh’s people began to find hope and solace in the Prophet’s
words and gradually entered into the fold of Islam, whilst the affluent watched on with rage.
They said to Nuh: “We see you but a man like ourselves”. Prophet Nuh explained to them that
he was certainly a human being and Allah had specifically chosen a human messenger as the
earth was predominantly occupied by humans after all. And if the earth was occupied by
angels, Allah would have surely sent an angelic messenger to convey his message.
One day, the wealthy masters of the city approached Prophet Nuh and said to him: “Listen
Nuh, if you want us to believe in you, then dismiss your believers. They are meek and poor,
while we are elite and rich; no faith can include us both.” Nuh was well-aware of the
ignorance of the wealthy men. He knew that he had to remain calm in order to explain to
them that materialistic possessions were worthless in the sight of Allah and it was what is
within one’s heart that really mattered to Him. Prophet Nuh replied to them: “O my people! I
ask for no wealth for it, my reward is from none but Allah. I am not going to drive away those
who have believed. Surely, they are going to meet their Lord, but I see that you are ignorant
people. O my people! Who will help me against Allah, if I drove them away? Will you not
then give a thought? And I do not say to you that with me are the Treasures of Allah nor that
I know the unseen, nor do I say that I am an angel, and I do not say of those whom your eyes
look down upon that Allah will not bestow any good on them. Allah knows what is in their
inner selves. In that case, I should, indeed be one of the wrongdoers.”
The idolaters were furious. They had tolerated Nuh’s incessant preaching and arguments for
far too long. They angrily challenged Nuh: “O Nuh! You have disputed with us and have
prolonged the dispute with us, now bring upon us what you threaten us with, if you are of the
truthful.” Nuh replied: “Only Allah will bring the punishment on you, if He wills, and then
you will not be able to escape. And my advice will not profit you, even if I wish to give you
counsel, if Allah’s Will is to keep you astray. He is your Lord! And to Him you shall return.”
The disbelievers, who had lost all patience with Nuh, resorted to hurl insults at the Messenger
of Allah in attempt to frighten him from preaching the religion of Islam. They said: “Verily,
we see you in plain error”. Nuh patiently replied: “O my people! There is no error in me, but
I am a Messenger from the Lord of the worlds! I convey unto you the Messages of my Lord
and give sincere advice to you. And I know from Allah what you know not.”
Despite the continuous mockery and rejection, Prophet Nuh was persistent in calling his
people to Islam for nine hundred and fifty years. But every generation that came to existence
rejected Nuh as their fathers did. Each child that reached an age of understanding was clearly
warned against the teachings of Prophet Nuh. Whenever the Prophet approached them they
FKK SMP/MTs SAMARINDA

ran away from him. They found every excuse to escape from the presence of Nuh. Before
long, Prophet Nuh realized that the number of disbelievers were rapidly on the rise, whilst the
number of believers remained unchanged. He was very upset for his people and feared a
terrible predicament for them, but he was left with no choice.

So Prophet Nuh prayed to Allah: “My Lord! They have disobeyed me, and followed one
whose wealth and children give them no increase but only loss. They have plotted a mighty
plot. They have said: ‘you shall not leave your gods, nor shall you leave Wadd, Suwa,
Yaghuth, Ya’uq, nor Nasr (names of the idols)’. Indeed they have led many astray. O Allah!
Grant no increase to the disbelievers.”
Allah soon revealed to Prophet Nuh that no other man from his people would enter Islam
thereafter. Sad and frustrated, Prophet Nuh replied to Allah: “My Lord! Leave not one of the
disbelievers on the earth. If you leave them, they will mislead Your slaves and they will beget
none but wicked disbelievers.” Prophet Nuh’s prayer was accepted by his Lord. He instructed
Prophet Nuh: “And construct the ark under Our Eyes and with Our Inspiration and address
Me not on behalf of those who did wrong.”
Outside the city limits, away from the sea, Prophet Nuh began to build the ark through day
and night with the support and guidance of the Angels. The construction of the ark continued
amidst the constant mockery of the people. They jeered at Prophet Nuh saying: “O Nuh!
Does carpentry appeal to you more than prophethood? Why are you building an ark so far
from the sea? Are you going to drag it to the water or is the wind going to carry it for
you?” Prophet Nuh answered: “You will come to know who will be put to shame and
suffering.”
Allah then instructed to Nuh that when the oven at his home begins to gush forth water,
collect the believers and board the ark for it was the first sign of the beginning of the floods
that would destroy the disbelievers. Not long after, the terrible day dawned as water began
gushing forth from the oven at Prophet Nuh’s house. Nuh knew it was time to board the ark.
Along with the believers, Nuh also took with him pairs of animals, birds and insects. The
people who witnessed Nuh’s peculiar behaviour laughed at him again saying: “Nuh must
have gone out of his head! What is he going to do with the animals?”
Soon after, heavy rains began to pour down from the angry skies and water began to rise
through every crack on earth. The water levels gradually began to rise and the oceans
conquered the land. The once dry land was now completely submerged in water for the first
time.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Prophet Nuh witnessed the terrible calamity that had befallen his people. He knew the
disbelievers had no escape from the wrath of Allah. Amongst the disbelievers was Prophet
Nuh’s wife and son who refused to board his ark. Nuh desperately called out to his son: “O
my son! Embark with us and be not among the disbelievers.” The ignorant son of Nuh
replied, “I will get to the mountain; it will save me from the water.” Nuh answered: “This
day there is no saviour from the Decree of Allah except him on whom He has mercy.” Before
long, Nuh’s son was engulfed by angry waves never to be seen again.
When every single disbeliever had perished, Allah ordered the skies and the earth: “O Earth!
Swallow up your water, and O sky! Withhold your rain.” The skies immediately cleared and
the sun shone brightly on the land. Meanwhile, Nuh’s ark peacefully landed on Mount Judi.
Allah instructed His Prophet: “O Nuh! Come down (from the ship) with peace from Us and
blessings on you and on the people who are with you.”
As instructed, Prophet Nuh along with the believers got off the ark, releasing the rescued
animals, birds and insects across the green land. Prophet Nuh, placed his forehead on the
ground, prostrated to his Lord and thanked Him immensely for His mercy and blessings. The
believers were grateful to Allah for safeguarding them from the terrible ordeal and observed a
day of fasting as an act of gratitude to Allah.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

STORY 3
The Story of Maryam

Once there was a woman named Hannah who was married to a man named Imran. They were
good people and faithful servants to Allah.

One day Hannah found out she was going to have a baby. She made a special prayer to Allah
and dedicated her unborn child to His service.

When Hannah delivered her baby girl she named her Maryam. Allah answered Hannah's
prayer and Maryam grew up to be a very beautiful, righteous and good person.

Maryam's uncle, Zakariya, was a priest in the Jewish Temple. Since Maryam had dedicated
her life to the service of Allah Zakariya took care of her. Sometimes Zakariya would go to
Maryam's room to see her.

One time he went in and found her eating some food. Zakariya was puzzled because he knew
that no one had brought her food recently. He said, "O Maryam! How did you get this food?"

"From Allah," Maryam answered, "For Allah provides sustenance without measure to whom
He pleases."

One day when Maryam was grown up, she went away from her family to be alone for many
days. She would sit and think about Allah.

Once Allah sent to her an angel disguised as a man. She was frightened at first but the angel
said,

"I am here to give you news that you will give birth to a holy son. His name will be Isa. Isa
will be an important prophet for Allah and will be honored in this world and in the Hereafter.
Isa will be able to talk even as a baby."

Maryam was perplexed and confused. She asked the angel how she could have a son without
a husband.
The angel replied, "Allah creates as He wills. When He makes a plan all Allah has to do is to
say "Be" and the plan works." After saying this, the angel walked away.

Maryam went back home, packed up a few of her belongings and left her family and her city
to have baby Isa. She knew that no one would understand her situation. To have a baby
without a husband was a very serious offense.

"(Remember) when the wife of Imran said: "O my Lord! I have vowed to You what (the child
that) is in my womb to be dedicated for Your services (free from all worldly work; to serve
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Your Place of worship), so accept this, from me. Verily, You are the All-Hearer, the All-
Knowing."
[Surah ali' Imran; 3: 35]

A few months later, when the baby was ready to be born, Maryam began to feel labor pains.
She saw a palm tree that cast a long cool shadow that was sure to be comforting in the heat of
the day. She made her way to the tree and laid down to rest herself. It was very hard to have a
baby alone in the desert. She became sad and lonely and wished she had never been born.

From out of the ground there came a voice! It said, "Don't be sad, for your Lord has provided
you with a little stream to help you."

When she looked down, she saw a little stream of water trickling beside her. The water was
cold and pure. She could use it to clean herself and quench her thirst.

Then the voice told her to shake the tree. When she did, fresh dates fell. With the water and
the dates Maryam felt better and the pains of childbirth lessened for a time.

The voice then told Maryam to make a promise to Allah not to talk to anyone. Maryam
promised and the voice became silent.

Maryam gave birth to baby Isa all alone. When she had regained her strength, she gathered
the baby in her arms and walked with him toward the city. The people saw her for the first
time in many months and crowded around her. They thought that Maryam had committed a
crime because she had a baby without a husband. They started to became angry with her and
said that her parents were righteous people and feared Allah. They said that she had
dishonored her parents and all the rest of her people.

Maryam wanted to tell the people that she was innocent and had committed no crime but,
instead, she remembered her promise to Allah not to talk to anyone. She prayed silently to
Allah to help her.

Meanwhile more and more people gathered around her shouting at her and asking how she
got the baby. Finally, she laid baby Isa down in a cradle and pointed at him.

The people laughed and said, "How can we talk to a baby in the cradle?"

Prophet Isa (alayhis salam) looked out over the people. Then he opened his mouth and said,
"I am indeed a servant of Allah. He has given me revelation and made me a prophet and He
has blessed me wherever I may go and has instructed me to give prayer and charity as long as
I live. Allah has made me kind to my mother and not overbearing or miserable. Therefore,
there is peace on me the day I was born, the day I die, and the day I shall be raised to life
again on the Day of Judgment."
FKK SMP/MTs SAMARINDA

After that there was complete silence. Everyone realized that a miracle had taken place and
that Isa was a prophet from Allah. Isa was a prophet from the day he was born. He
performed, many miracles with Allah's permission and tried to show the people the right
path. But the people turned away from Isa (alayhis salam) just as they had turned away from
other prophets.

This was the story of one of the most righteous woman of all time, Maryam.
Her life was devoted to serving Allah. Allah protected her from the people and helped her
through many hardships. He performed a great miracle by giving Maryam a son that was a
prophet.

May peace and blessings be showered upon Maryam for all her righteous deeds.
Ameen.
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PERATURAN TEKNIS


“BULUTANGKIS MILAD MUHAMMADIYAH KE-109”
(10)

I. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, tanggal : 10 – 11 November 2021
Tempat : SMP Muhammadiyah 6 Samarinda
Waktu : 13.30 s.d Selesai
II. SYARAT DAN KETENTUAN PERLOMBAAN
1. Peserta merupakan siswa SMP/ MTs Muhammadiyah se Kota Samarinda.
2. Lomba berkategori individu.
3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 peserta putra dan 2 peserta putri.
4. Peserta wajib memakai celana training panjang (se-mata kaki).
5. Peserta wajib memakai sepatu olahraga dan kaos kaki.
6. Peserta wajib memakai seragam olahraga masing-masing.
7. Peserta membawa raket masing-masing, panitia hanya menyediakan shuttlecock.

III. PERATURAN PERLOMBAAN


1. Peserta dilarang menghina, mengejek, berkata kotor, memprovokasi, dan memicu
amarah tim lawan.
2. Peserta dilarang membawa atau memakai aksesoris berbahaya.
3. Peserta dilarang memakai pakaian ketat.
4. Urutan pertandingan akan ditentukan dari hasil undian technical meeting.
5. Jika peserta belum hadir saat pertandingan di mulai maka tim tersebut akan
dipindahkan ke pertandingan terakhir.
6. Peserta yang tidak hadir maka akan di diskualifikasi.

IV. TEKNIK PELAKSANAAN


1. Pertandingan menggunakan seluruh lapangan.
2. Pertandingan terdiri dari 2 set.
3. Jika skor imbang, maka akan di tambah 1 set lagi.
4. Berlakunya sistem kamar.
5. Berlakunya sistem penempatan bola pada permainan single.
6. Diberikan waktu istirahat 3 menit antar set.
7. Tiap 1 set berakhir hingga skor 21 poin.
8. Jika kedua pemain mencapai poin 20-20, maka terjadilah deuce (yus). Pemenang
dapat ditentukan jika telah muncul selisih 2 poin (misalnya 22-20)
FKK SMP/MTs SAMARINDA

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PERATURAN TEKNIS


“TENIS MEJA MILAD MUHAMMADIYAH KE-109”
(11)

I. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, tanggal : 10 – 11 November 2021
Tempat : SMP Muhammadiyah 6 Samarinda
Waktu : 13.30 s.d Selesai
II. SYARAT DAN KETENTUAN PERLOMBAAN
1. Peserta merupakan siswa SMP/ MTs Muhammadiyah se Kota Samarinda.
2. Lomba berkategori individu.
3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 peserta putra dan 2 peserta putri.
4. Peserta wajib memakai celana training panjang (se-mata kaki).
5. Peserta wajib memakai sepatu olahraga dan kaos kaki.
6. Peserta wajib memakai seragam olahraga masing-masing.
7. Peserta membawa bet masing-masing, panitia hanya menyediakan bola.

III. PERATURAN PERLOMBAAN


1. Peserta dilarang menghina, mengejek, berkata kotor, memprovokasi, dan memicu
amarah tim lawan.
2. Peserta dilarang membawa atau memakai aksesoris berbahaya.
3. Peserta dilarang memakai pakaian ketat.
4. Urutan pertandingan akan ditentukan dari hasil undian technical meeting.
5. Jika peserta belum hadir saat pertandingan di mulai maka tim tersebut akan
dipindahkan ke pertandingan terakhir.
6. Peserta yang tidak hadir maka akan di diskualifikasi.

IV. TEKNIK PELAKSANAAN


1. Pertandingan menggunakan seluruh lapangan.
2. Pertandingan terdiri dari 2 set.
3. Jika skor imbang, maka akan di tambah 1 set lagi.
4. Berlakunya sistem penempatan bola pada permainan single.
5. Diberikan waktu istirahat 3 menit antar set.
6. Tiap 1 set berakhir hingga skor 11 poin.
7. Jika kedua pemain mencapai poin 10-10, maka terjadilah deuce (yus). Pemenang
dapat ditentukan jika telah muncul selisih 2 poin (misalnya 12-10)
FKK SMP/MTs SAMARINDA

FORMULIR PENDAFTARAN
LOMBA BULU TANGKIS dan TENIS MEJA
MILAD MUHAMMADIYAH KE-109

1. Nama Lengkap :
2. Kelas :
Foto 3x4
3. Asal Sekolah :
Tempel disini
4. Alamat Sekolah :
5. Nama Kepala Sekolah :
6. Nama Pendamping :
7. No. HP Pendamping :
8. Lomba yang diikuti (*) : 1. Bulu Tangkis
2. Tenis Meja

Samarinda, 2021
Guru Damping Peserta

 Formulir ini harap dibubuhi stempel sekolah asal peserta


 Formulir ini bisa diperbanyak sesuai kebutuhan
 Hal-hal yang belum jelas bisa ditanyakan melalui CP: Iksan Suhendra (0813 4750 3423)
 (*) Lingkari salah satu
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Ketentuan Lomba Tahfidz Alqur’an


(SMP/MTs)
Milad Muhammadiyah 109
(12)

1. Setiap sekolah mengirim maksimal 2 peserta.


2. Kostum bebas, sopan, dan rapi.
3. Masing-masing SMP/MTs dapat mengirimkan maksimal 2 (dua) orang perwakilan
(putra dan putri).
4. Juz yang diperlombakan adalah JUZ 30.
5. Aspek yang dinilai :
a. Adab
b. Makharijul huruf
c. Tajwid
d. Kelancaran
e. Irama Tartil
6. Bentuk soal yang diperlombakan :
a. Sambung ayat
b. Sambung surah
c. Tebak nama surah
d. Sambung cepat
8. Lomba diadakan di MTs Muhammadiyah 1 Samarinda.
9. Peserta diwajibkan hadir ke sekolah 30 menit sebelum lomba berlangsung.
10. Peserta mendapatkan waktu 1 menit untuk berfikir, apabila lewat dari 1 menit maka
akan dilanjutkan dengan pertanyaan berikutnya.
11. Apabila peserta dipanggil sebanyak 3x atau tidak hadir, maka peserta dinyatakan gugur
atau diskualifikasi (Kecuali ada izin dan alasan yang logis).

PJ Lomba: Muhammad Farchan Jihad S – 082358672016

Pendaftaran Paling Lambat Tanggal 10 November 2021. Silahkan Formulir Pendaftaran bisa
diupload melalui link ini: https://forms.gle/Ti7S33xmARJa6jCeA
FKK SMP/MTs SAMARINDA

FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA Tahfidz Alqur’an


(SMP/MTs)
MILAD MUHAMMADIYAH KE- 109

Nama Lengkap

TTL

Asal Sekolah

Jenis Kelamin

No. Hp/WA

Samarinda, 2021

FOTO
3X4
__________________________
FKK SMP/MTs SAMARINDA

Ketentuan Lomba KULTUM (SMP/MTs)


Milad Muhammadiyah 109
(13)

Petunjuk lomba:
1. Setiap sekolah mengirim maksimal 2 peserta.
2. Kostum bebas, sopan, dan rapi.
3. Peserta membuat kultum dengan salah satu tema:
a. Pergaulan remaja muslim masa kini
b. Generasi muda Islam yang tangguh
4. Setiap peserta diberikan durasi maksimal 7 menit.
5. Peserta yang melebihi waktu yang disediakan akan ada waktu tambahan 3 menit.
6. Peserta yang melebihi batas waktu tambahan, akan dihentikan oleh juri.
7. Kriteria Penilaian :
a. Kedisiplinan peserta
b. Materi
c. Penampilan
d. Intonasi
8. Tidak diperbolehkan melihat teks secara keseluruhan.
9. Batas pemanggilan adalah 5 menit, jika melebihi 5 menit peserta akan tampil paling
akhir. Apabila di akhir peserta masih belum datang, maka dianggap gugur.
10. Technical meeting akan dilaksanakan pada 10 November 2021 dan Lomba akan
dilaksanakan pada tanggal 11 November 2021

PJ Lomba : Arif Rahmatullah, S.Pd – 081247633373

Pendaftaran Paling Lambat Tanggal 10 November 2021. Silahkan Formulir Pendaftaran bisa
diupload melalui link ini: https://forms.gle/eRZk5EYZyN9E6ix67
FKK SMP/MTs SAMARINDA

FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA KULTUM (SMP/MTs)


MILAD MUHAMMADIYAH KE- 109

Nama Lengkap

TTL

Asal Sekolah

Pilihan Tema

Judul Kultum

Samarinda, 2021

FOTO
3X4

_________________

Anda mungkin juga menyukai