Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kerja

Proyek
Name: Date:

Section: Score:
ILUSTRASI:

Pak Dono seorang pecinta Off Road memiliki Jeep Willis


Produksi Tahun 1946 mengadakan travelling ke Pasir
Gumuk Yogyakarta , Cuaca saat itu sangat buruk dan
harus ditempuh dengan penuh perjuangan. Sepulang dari
Adventure ekstrim tersebut sudah terbayang penampilan
Jeep kesayangannya yang begitu kotor dan penuh
lumpur. Pak Dono kebingunganbagaimana caranya bagian
dasar Willisnya bisa dibersihkan dengan cepat dengan
kondisi seperti itu.
Dia membawa mobilnya ke sebuah Salon Mobil dan melihat keadaan tempat pencucian yang terdiri dari
ruangan sempit dan sederhana, tidak terlihat Alat-angkut berat atau perangkat modern di sekitar
tempat itu.Pak Dono menemui managernya. Pak Dono menceritakan kekhawatirannya tentang kondisi
Willisnya dan mengkhawatirkan mobilnya bisa bersih. Manager Salon tersenyum, dia mempersilahkan
Pak Dono beristirahat di ruang tunggu. Satu Jam kemudian, Manager itu memanggil Pak Dono melihat
mobil kesayangannya, dan terlihat Willisnya begitu mengkilat dan bagian dasar jeepnya sudah bersih
tanpa noda. Dia sangat bingung, bagaimana caranya para pekerja membersihkan mobilnya, terlebih
mengangkat mobilnya yang memiliki berat lebih dari 200 kg tersebut.

Bisakah kalian membantu


Prinsip apa yang menjelaskan langkah yang
digunakan oleh Salon dirahasiakan oleh Manager
Mobil tersebut ? Salon Mobil tersebut ?

TANTANGAN

Tuangkan hasil pemikiran kalian dalam satu karya yang dapat menjelaskan
langkah langkah si petugas cuci mobil ketika membersihkan Mobil Pa Dino
dengan menggunakan pengetahuan yang kalian miliki dalam pembelajaran
hari ini

Kalian dapat berimprovisasi dalam mengekpresikan ide hebat kalian, Gali dan
kembangkan kreativitas kalian, Nah, dalam 4 Minggu kalian sudah dapat
mempresentasikan karya terbaik masing masing..Selamat berkarya !!
LEMBAR
PENILAIAN
RUBRIK PENILAIAN
PROYEK

Anda mungkin juga menyukai