Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM TOKSIKOLOGI

KELOMPOK 4:

1. AFIFAH AZ-ZAHRA (1010191006)


2. AULIYA SHABRINA (1010191020)
3. FAUZA CHAFISTA (1010191149)

KELAS: C-SEMSTER 4

TINGKAT 4C PRODI D3 ANALIS KESEHATAN


UNIVERSITAS MH. THAMRIN
Tahun 2020/2021
Laporan Hasil Praktikum Toksikologi

Uji Kualitatif Rhodamin B Pada Makanan/Minuman

Nama Sampel Gulali (Cotton Candy)

Komposisi Sampel Gula, Perisa strawberry, ekstrak strawberry, pewarna


eritrosin

Alat Dan Bahan A. Alat


1. Labu Erlenmeyer
2. Corong Kaca
3. Tabung Reaksi
4. Beaker G

B. Bahan
1. Asam Klorida Encer
2. Antimon (V) Klorida 0,5 – 1%
3. Toluen

Cara Kerja a. sampel yang berbentuk padatan, hancurkan, tambah


air lalu saring, kemudian ambil kurang lebih 2ml filtrat
dan masukan ke dalam tabung reaksi.
b. tambah sampel dengan kurang lebih 20 tetes asam
klorida dan kocok
c. tambahkan 5 tetes antimony (V) klorida kemudian
kocok kuat kuat.
d. tambahkan 10 – 20 tetes toluene dan kocok dengan
hati hati.
e. amati terbentuknya lapisan berwarna ungu atau
tidak.

Hasil - jika hasil menyatakan positif pada lapisan atas


terbentuk lapisan berwarna ungu
- jika hasil menyatakan negatif tidak terbentuk lapisan
berwarna ungu.

Pada uji kualitatif rhodamin B pada sampel gulali


(cotton candy) di dapatkan hasil negatif
posittif
negatif

Kesimpulan Pada pemerikasaan uji kualitatif rhodamin B pada


sampel gulali (cotton candy) di dapatkan hasil negatif
karena pada lapisan atas tidak terbentuk lapisan
berwarna ungu

Anda mungkin juga menyukai