Anda di halaman 1dari 1

Kandungan gizi pada buah kelengkeng

Buah yang satu ini memiliki kandungan nutrisi yang melimpah. Tak heran jika
mengonsumsi buah ini memberikan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Nah,
dalam 100 gram buah kelengkeng, Anda bisa menemukan kandungan gizi seperti
berikut ini:

 Air: 82.75 gram


 Energi: 60 kkal
 Protein: 1.31 gram
 Lemak: 0.1 gram
 Karbohidrat: 15.14 gram
 Serat: 1.1 gram
 Kalsium: 1 miligram (mg)
 Zat besi: 0.13 mg
 Magnesium: 10 mg
 Fosfor: 21 mg
 Kalium: 266 mg
 Seng: 0.05 mg
 Tembaga: 0.169 mg
 Mangan: 0.052 mg
 Asam askorbat (Vitamin C): 84 mg
 Thiamin (Vitamin B1): 0.031 mg
 Riboflavin (Vitamin B2): 0.14 mg
 Niasin (Vitamin B3): 0.3 mg

Anda mungkin juga menyukai