Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

Hari/tanggal : Jum’at, 03 Agustus 2018


Judul : Imunisasi Dasar
Waktu : 15 Menit
Sasaran Utama : Orang tua klien yang mengantar bayinya untuk imunisasi
Tempat : Rg. Tunggu Poli Imunisasi

1. Tujuan InstruksionalUmum
Setelah dilakukan pendidikan kesehatan, di harapkan orang tua dapat
mengetahui dan memahami tentang imunisasi dasar.

2. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah mengikuti pendidikan kesehatan di harapkan keluarga dapat :
 Mengetahui pengertian tentang imunisasi dasar.
 Mengetahui tentang manfaat/tujuan diberikannya imunisasi pada anak.
 Mengetahui siapa saja yang perlu mendapatkan imunisasi.
 Mengetahui tentang jenis-jenis imunisasi yang diberikan pada bayi dan anak.
 Mengetahui tentang efek samping dari pemberian imunisasi.
 Mengetahui tentang jadwal pemberian imunisasi pada bayi dan anak dan di
rumah sakit.

3. Proses Pelaksanaan Penyuluhan


Kegiatan
Tahapan Waktu
Penyuluhan Peserta
Pembukaan - Mengucapkan salam - Menjawab salam
- Memperkenalkan diri - Mendengarkan
2 menit
- Menggali pengetahuan
ibu dan anak
Isi  Menjelaskan tentang - Mendengarkan 8 menit
Penyuluhan pengertian tentang dan
imunisasi dasar. memperhatikan
 Manfaat/tujuan penyuluhan
diberikannya imunisasi - Menanyakan
pada anak. hal – hal yang
 Siapa saja yang perlu kurang jelas
mendapatkan imunisasi. - Menjawab
 Jenis-jenis imunisasi pertanyaan
yang diberikan pada bayi
dan anak.
 Efek samping dari
pemberian imunisasi.
 Jadwal pemberian
imunisasi pada bayi dan
anak dan di rumah sakit.

Penutup - Merangkum materi Menjawab salam


penyuluhan
- Mengucapkan salam 5 menit
penutup

4. Metode Penyuluhan
1. Ceramah
2. Tanya jawab

5. Media Penyuluhan
1. Leafleat
2. SAP

6. Evaluasi
1) Mampu menyebutkan pengertian imunisasi dasar.
2) Mampu menyebutkan manfaat/tujuan diberikannya imunisasi pada anak.
3) Mampu menyebutkan siapa saja yang perlu mendapatkan imunisasi.
4) Mampu menyebutkan jenis-jenis imunisasi yang diberikan pada bayi dan
anak.
5) Mampu menyebutkan efek samping dari pemberian imunisasi.
6) Mampu menyebutkan jadwal pemberian imunisasi pada bayi dan anak dan di
rumah sakit.

DAFTAR PUSTAKA
Grace, Edward, dkk. 2007. Praktik Kebidanan Kesehatan Masyarakat. Jakarta :
EGC
Novel, Sinta Sasika.2011. Ensiklopedi Penyakit Menular dan Infeksi.Yogyakarta :
Familia

Prawirohardjo. 2010. Ilmu Kebidanan. Jakarta : EGC

Manuaba, Ida Bagus Gde, Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan dan Keluarga
Berencana Untuk Pendidikan Bidan – Jakarta : EGC, 2009.

Tabar, Ben – Zion, Kapita Selekta Kedaruratan Obstetri dan Ginekologi / Ben-
Zion Tabel – Ed.2 – Jakarta : EGC, 2010.

Ilmu Kebidanan/Editor Kedua, Hanifa Wiknjosastro Editor, Abdul Bari


Syaifuddin, Triyatmo Rachim Hadhi, Edisi 3, Cetakan 6, Jakarta : Yayasan
Bina Pustaka Sarwono Prawiroharjo, 2010.

YBP-SP. 2010.Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal.Jakarta : YBP-SP

MATERI PENYULUHAN
A. Pengertian Imunisasi
Imunisasi adalah : suatu usaha untuk memberikan kekebalan secara aktif
pada bayi atau anak terhadap penyakit tertentu, dengan memasukkan vaksin (bibit
penyakit yang telah dimatikan/dilemahkan)

B. Manfaat/ tujuan diberikan imunisasi pada anak


1) Vaksin BCG diberikan berguna untuk mencegah penyakit TBC .
2) Vaksin DPT diberikan berguna untuk mencegah pemyakit Dipteri , Pertusis,
Tetanus.
3) Vaksin Polio diberikan berguna untuk mencegah penyakit Polio.
4) Vaksin Campak diberikan berguna untuk mencegah penyakit Campak
( Gabagen).
5) Vaksin Hepatitis B, diberikan berguna untuk mencegah penyakit
 Hepatitis ( Radang hati)
 Penyakit Polio
 Penyakit Campak
 Penyakit Hepatitis B

C. Siapa Yang Perlu Mendapatkan Imunisasi


Yaitu semua bayi dan anak.

D. Efek Samping Dari Vaksinasi


1) DPT
Ringan : bengkak/nyeri pada daerah suntikan
Berat : Menangis hebat > 4 jam, kejang,syok.
2) Campak : kemerahan pada daerah suntikan, panas, borok.
3) BCG : borok

E. Jenis-jenis Vaksin Yang Diberikan Saat Imunisasi


1) Vaksin DPT
2) Vaksin Polio
3) Vaksin Campak
4) Vaksin BCG
5) Vaksin Hepatitis B

F. Jadwal Imunisasi Pada Bayi dan Anak


JENIS WAKTU PEMBERIAN

BCG 3 – 14 BULAN

DPT I. 3 Bln atau lebih.


II. 4 Bln atau lebih
III. 5 Bln atau lebih
IV. 1½ - 2 Tahun
V. 5 tahun –Masuk SD

Polio I. 3 Bln atau lebih


II. 4 Bln atau lebih
III. 5 Bln atau lebih
IV. 1½ - 2 Tahun
V. 5 Tahun – Masuk SD

Campak 9 Bulan atau lebih (cukup sekali).

Jadwal Pemberian Imunisasi Pada Bayi Lahir di Rumah Sakit


UMUR VAKSIN

0 Bln HB 1 BCG Polio 1

2 Bln HB 2 DPT 1 Polio 2

3 Bln DPT 2 Polio 3

4 Bln DPT 3 Polio 4

9 Bln HB 3 Campak

G. Dimanakah Imunisasi Dapat Diperoleh


1) Rumah sakit
2) Puskesmas
3) BKIA/Rumah Bersalin
4) Posyandu
5) Praktek Dokter Swasta (terutama dokter spesialis anak

Anda mungkin juga menyukai