Anda di halaman 1dari 2

Identitas Mahasiswa

Nama : Dony Prasetyananda


Npm : 181003612011685
Kelas : I
Semester : 7
Makul : Akuntansi Manajemen

JAWABAN
TUGAS 6

1. Pengertian Anggaran
Suatu perencanaan dalam perusahaan atau organisasi yang disusun secara
terpadu dan dijelaskan dalam satuan unit moneter pada satu periode atau jangka
waktu yang sudah ditentukan.

2. Fungsi anggaran
Anggaran mempunyai beberapa maacam fungsi atau manfaat-manfaat,
antara lain :
 Membantu membuat dan mengkoordinasikan rencana jangka pendek
 Alat untuk mengkomunikasikan rencana kepada berbagai manajer atau
kepala bagian / kepala urusan
 Memotivasi para manajer / kepala urusan untuk mencapai tujuan atau
sasaran departemen / bagian yang dipimpinnya
 Alat pengukur dalam pengendalian kegiatan yang sedang berjalan
 Dasar penilaian prestasi para manajer / kepala urusan

3. Manfaat anggaran
Penganggaran memberikan manfaat untuk suatu oranisasi,
yang meliputi :
 Memaksa para manajer untuk melakukan perencanaan
 Menyediakan informasi yang dapat digunakan untuk memperbaiki
pengambilan keputusan.
 Menyediakan standar evaluasi kinerja
 Memperbaiki komunikasi dan koordinasi

4. Pengertian anggaran induk


Adalah rencana keuangan komprehenship bagi organisasi secara
keseluruhan. Anggaran induk biasanya adalah untuk periode satu tahun sesuai
dengan tahun fiskal perusahaan.

5. Pengertian anggaran opeasional


Adalah anggaran untuk menyusun anggaran laporan laba rugi. Anggaran
operasional antara lain: - Anggaran penjualan, - Anggaran biaya pabrik yang
terdiri dari anggaran biaya bahan baku, anggaran biaya tenaga kerja langsung,
anggaran biaya overhead pabrik.
6. Macam-macam anggaran opeasional
Anggaran operasional terdiri dari perkiraan rugi laba yang disertai
laporan pendukung yaitu :

 Anggaran penjualan
 Anggaran produksi
 Anggaran pembelian bahan baku langsung
 Anggaran tenaga kerja langsungg
 Anggaran overhead
 Anggaran beban penjualan dan administrasi
 Anggaran persediaan akhir barang jadi
 Anggaran harga pokok penjualan

Anda mungkin juga menyukai