Anda di halaman 1dari 2

1.

Definisi
Pneumonia merupakan salah satu penyakit infeksi yang ditandai dengan
peradangan pada satu atau kedua paru-paru yang dapat disebabkan oleh virus,
jamur bakteri sehingga menyebabkan berkurangnya kemampuan kantung-kantung
udara untuk menyerap oksigen. Misnadiarly, 2008)
2. Etiologi
Penyebaran infeksi terjadi melalui droplet dan sering disebabkan oleh
streptococcus pneumonia, melalui slang infus oleh staphylococcus aureus
sedangkan pada pemakaian ventilator oleh P. aeruginosa dan Enterobacter. Dan
pada masa kini terjadi karena perubahan keadaan pasien seperti kekebalan tubuh
dan penyakit kronis, polusi lingkungan, penggunaan antibiotic yang tidak tepat.
Selain diatas penyebab terjadinya pneumonia sesuai penggolongannya yaitu:
a. Bacteria : doplococcus pneumonis, pneumococcus, streptococcus
hemolyticus, streptococcus aureus, hemopilus influenzae, mycrobacterium
tuberculosis, bacillus Friedlander.
b. Virus : respiratory syncytial virus, adenovirus, sitomegalitik, influenza.
c. Mycroplasma pneumonia.
d. Jamur : histoplasma capsulatum, cryptococcus meuroformans, Blastomyces
dermatitides, coccidodies immitis, aspergilus species, candida albicans.
e. Aspirasi : makanan, cairan amnion.
f. Pneumonia hipostatik.
g. Sindrom Loeffler.

SUMBER
Misnadiarly. 2008. Infeksi saluran napas pneumonia pada anak, orang dewasa,
usia lanjut, pneumonia atipik & pneumonia atipik mycrobacterium.
Jakarta: Pustaka Obor Populer.
Nurarif, A H, Kusuma, H. 2015. Aplikasi asuhan keperawatan berdasarkan
diagnose medis dan Nanda Nic-Noc. Jogjakarta: Mediaction
Publishing.

Anda mungkin juga menyukai