Anda di halaman 1dari 2

Nama : Mutmainah

Kelas : 05 (Banjarmasin)

NPM : 21636010015

Fakultas : Ilmu Administrasi

Mata Kuliah : Pengantar Sosiologi

Dosen : Drs. Jumarianto, M. Si

1. Stratifikasi sosial adalah pengelompokkan atau perbedaan penduduk atau masyarakat ke dalam
kelas-kelas yang bertingkat, kelas tinggi, menengah, dan rendah. Pengertian tersebut
dikemukakan oleh?
A. Pitirim A. Sorokin
B. Horton dan Hunt
C. Soerjono Soekanto
D. Bruce J. Cohen
2. Startifikasi sosial adalah sistem yang menempatkan seseorang sesuai dengan kualitas yang
dimiliki dan menempatkan mereka pada kelas sosial yang sesuai. Pengertian tersebut
dikemukakan oleh ?
A. Robert M. Z. Lawang
B. Astrid S. Susanto
C. Bruce J. Cohen
D. Horton dan Hunt
3. Pelapisan sosial yang terjadi dengan sendirinya dipengaruhi faktor faktor berikut ini, kecuali ...
A. Pembagian kekuasaan resmi
B. Pemilikan harta
C. Tingkat umur
D. Kepandaian
4. Seseorang yang mempunyai ijazah dari perguruan tinggi, hal tersebut dikelompokkan kedalam
lapisan ...
A. Berpendidikan rendah (Lower Class)
B. Tuna aksara
C. Berpendidikan menengah (Middle Class)
D. Berpendidikan atas (Upper Class)
5. Kelas sosial yang mempunyai kasta, bedanya hanya ditentukan sesuai dengan kriteria ekonomi
seperti penghasilan, pekerjaan, dan kemakmuran. Pengertian tersebut dikemukakan oleh ...
A. Max Weber
B. Kornblum
C. Soerjono Soekanto
D. Pitirim A. Sorokin
6. Status sosial yang diperoleh melalui kelahiran/keturunan, bukan melalui serangkaian usaha. Hal
tersebut disebut dengan ...
A. Ascribed Status
B. Achieved Status
C. Assigned Status
D. Acrived Status
7. Suatu kedudukan dalam masyarakat yang dapat diperoleh dengan usaha usaha nyata dan
disengaja. Hal tersebut disebut dengan ...
A. Acrived Status
B. Assigned Status
C. Achieved Status
D. Ascribed Status
8. Perhatikan berikut ini!
1) Jenis Kelamin
2) Ras
3) Umur
4) Kekayaan
Yang merupakan salah satu dasar perbedaan stratifikasi sosial ditunjukkan nomor ...
A. 1)
B. 2)
C. 3)
D. 4)
9. Pelapisan sosial yang membatasi kemungkinan berpindah lapisan pada bidang tertentu, tetapi
memberi kesempatan untuk melakukan perpindahan lapisan pada bidang yang lain merupakan
pelapisan sosial ...
A. Close Social Stratification
B. Open Social Stratification
C. Mixed Social Stratification
D. Bersifat tertutup
10. Kehidupan pada masyarakat Bali menerapkan dalam sistem pelapisan tertutup melalui kasta
yang dihasilkan dari keturunannya, tetapi secara ekonomi masyarakat bali menerapkan sistem
pelapisan terbuka. Hal tersebut merupakan contoh ...
A. Open Social Stratification
B. Close Social Stratification
C. Bersifat terbuka
D. Mixed Social Stratification

Anda mungkin juga menyukai