Anda di halaman 1dari 3

Ciri utama ayam hutan merah:

1. pada ayam jantan terdapat bulu dada dan badan bagian bawah berwarna
hitam,
2. Bulu leher, sayap, dan punggung berwarna merah.
3. Ayam ini memiliki jengger besar, bergerigi dan berwarna merah.
4. Ayam ini memiliki dua buah pial yang berwarna merah.
5. Bulu ekor berjumlah 14 lembar.
6. Pada ayam betina, bulu dadanya berwarna coklat kemerah-merahan.
7. Ayam hutan merah memiliki badan lebih kecil dari ayam jago kampung
dewasa.
8. Ayam hutan yang masih murni dan liar, umumnya bersifat penakut dan
sukar dijinakkan.
9. Dalam satu periode peneluran ayam hutan merah mampu bertelur paling
banyak 6 butir
10. Warna telur bervariasi dari putih bersih sampai coklat.
11. Ayam ini relatif lebih tahan terhadap penyakit, tetapi tidak tahan terhadap penyakit tetelo
(ND)

Ciri-cirinya
1. mirip Gallus gallus,
2. bulu jantan pada bagian leher, sayap dan punggung berwarna merah,
3. bagian dada dan badan bawah berwarna jingga.
4. bagian tengah jengger warna kuning dikelilingi merah
5. kulit telur berbintik-bintik.

Ciri utama dari ayam hutan ini adalah


1. warna bulu dadanya merupakan kombinasi antara warna hijau, hitam, dan putih pada
ayam jantan
2. .Ayam betina memiliki bulu dada berwarna hitam dan putih. Sayap dan ekorujungnya
mengecil seperti cacing.
3. Ayam ini relatif mudah ditangkap dan dipelihara.
4. Orang India memanfaatkan bulu leher dan bulu punggung untuk tali pengikat, dan
merupakan salah satu komoditi ekspor yang penting.
5. Telur ayam ini ada yang berbintik-bintik dan ada pula yang tidak.

vhg

1. memiliki bulu utama pada ekor sebanyak 16 helai,


2. jengger licin,
3. pial satu terletak antara rahang,
4. Badan relatif kecil dibanding dengan ayam sekarang,
5. Bulu pada jantan dapat ditemukan di bagian leher (pendek dan bulat), berwarna hitam
dilapisi warna kehijauan pada permukaan atas.

Anda mungkin juga menyukai