Anda di halaman 1dari 5

SEKOLAH TINGGI TEKNIK LINGKUNGAN

(STTL) MATARAM
Alamat: Jl. Bung Karno No. 60 Mataram, Telp. (0370) 626874

NAMA : ____________________________________

NIM : ____________________________________

NO. ABSEN : ____________________________________

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016/2017


SOAL TIDAK BOLEH DIBAWA, HARAP DITINGGAL DI PENGAWAS
Mata Uji : Penyehatan Tanah dan Pengolahan Sampah A
Semester : III (tiga)
Waktu : 10.00 – 11.15 Wita
Hari / Tgl : Senin, 21 November 2016
Dosen : Wahyudin, ST., M.Eng
Sifat Ujian : Close book dan smartphone

1. Apakah pengertian sampah menurut UU No. 18 Tahun 2008 dan sebutkan jenis sampah
yang diatur dalam undang-undang tersebut?
2. Kota A termasuk dalam klasifikasi kota kecil dengan jumlah penduduk pada tahun 2015
sebanyak 144.000 jiwa. Hitunglah jumlah sampel lokasi pengambilan/pengukuran
timbulan dan komposisi sampah pada kelompok kelas perumahan di wilayah kota A
tersebut dengan asumsi-asumsi sebagai berikut:
 Pendapatan tinggi (S1) = 20%
 Pendapatan menengah (S2) = 27%
 Pendapatan rendah (S3) = 53%
3. Sebutkan dan jelaskan tahapan-tahapan cara pengambilan dan pengukuran timbulan
dan komposisi sampah di lokasi perumahan?
4. Uraikan bentuk partisipasi saudara dalam kelompok, pada tahap pengukuran timbulan
sampah dilokasi yang telah ditentukan?

>>>>>SELAMAT BEKERJA<<<<<
SEKOLAH TINGGI TEKNIK LINGKUNGAN
(STTL) MATARAM
Alamat: Jl. Bung Karno No. 60 Mataram, Telp. (0370) 626874

NAMA : ____________________________________

NIM : ____________________________________

NO. ABSEN : ____________________________________

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016/2017


SOAL TIDAK BOLEH DIBAWA, HARAP DITINGGAL DI PENGAWAS
Mata Uji : Pedoman Perencanaan Pemukiman Perkotaan
Semester : III (tiga)
Waktu : 10.15 – 11.45 Wita
Hari / Tgl : Kamis, 24 November 2016
Dosen : Wahyudin, ST.,M.Eng
Sifat Ujian : Close book dan smartphone

1. Sebutkan dan jelaskan komponen-komponen lingkungan permukiman?


2. Sebutkan perbedaan pola kenampakkan fisik perumahan perkotaan secara geometris
teratur dan organik tak teratur?
3. Berdasarkan kegiatan yang terjadi didalam rumah hunian, yaitu; tidur (ruang tidur),
masak, makan (dapur), mandi (kamar mandi), duduk (ruang tamu), kebutuhan udara
segar per orang dewasa per jam adalah 21 m³ dan per anak-anak per jam 12 m³, dengan
pergantian udara dalam ruang sebanyak 2 kali per jam dan tinggi plafon rata-rata 3 m,
luas lantai layanan 50%.
a. Hitung kebutuhan luas lantai per orang dewasa dan anak-anak?
b. Hitung kebutuhan luas lantai minimum untuk satu keluarga yang terdiri dari 6
orang = (1) ayah + (1) ibu + (1) orang tuanya ibu + (3) anak
c. Jika koefisien dasar bangunan 50%, hitung luas kaveling minimum untuk
keluarga dengan anggota 6 orang?

>>>>>SELAMAT BEKERJA<<<<<
SEKOLAH TINGGI TEKNIK LINGKUNGAN
(STTL) MATARAM
Alamat: Jl. Bung Karno No. 60 Mataram, Telp. (0370) 626874

NAMA : ____________________________________

NIM : ____________________________________

NO. ABSEN : ____________________________________

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016/2017


SOAL TIDAK BOLEH DIBAWA, HARAP DITINGGAL DI PENGAWAS
Mata Uji : Bangunan Air
Semester : VII (Tujuh)
Waktu : 13.30 – 14.45 Wita
Hari / Tgl : Senin, 21 November 2016
Dosen : Wahyudin, ST.,M.Eng
Sifat Ujian : Close book dan smartphone

1. Jelaskan yang dimaksud dengan istilah-istilah berikut ini:


a. Kopur/sodetan d. Pintu sorong
b. Sponeng e. Pintu radial
c. Dewatering
2. Jelaskan yang dimaksud dengan bendung gerak, bendung tetap dan bendung karet?
3. Sebutkan tipe-tipe bendungan berdasarkan fungsinya?
4. Sebutkan dan jelaskan bagian-bagian bangunan utama?
5. Sebutkan dan gambarkan posisi pintu pengambil dan pembilas?

>>>>>SELAMAT BEKERJA<<<<<
SEKOLAH TINGGI TEKNIK LINGKUNGAN
(STTL) MATARAM
Alamat: Jl. Bung Karno No. 60 Mataram, Telp. (0370) 626874

NAMA : ____________________________________

NIM : ____________________________________

NO. ABSEN : ____________________________________

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016/2017


SOAL TIDAK BOLEH DIBAWA, HARAP DITINGGAL DI PENGAWAS
Mata Uji : Metodologi Penelitian
Semester : VII (Tujuh)
Waktu : 09.00 – 10.30 Wita
Hari / Tgl : Kamis, 24 November 2016
Dosen : Wahyudin, ST.,M.Eng
Sifat Ujian : Close book dan smartphone

1. Jelaskan yang dimaksud dengan metode penelitian dengan pendekatan kualitatif dan
kuantitatif?
2. Sebutkan dan jelaskan tata cara melakukan studi pendahuluan?
3. Gambarkan tahapan-tahapan dalam proses penelitian/riset?
4. Jelaskan metode sampling berikut ini:
a. Random/acak
b. Systimatic/sistematis
c. Stratified/berstrata
d. Cluster/kluster
e. Area / wilayah
5. Buatlah gagasan penelitian berdasarkan topik penelitian yang saudara angkat, serta
rumuskan tujuan penelitian dan rumusan masalahnya?

>>>>>SELAMAT BEKERJA<<<<<
SEKOLAH TINGGI TEKNIK LINGKUNGAN
(STTL) MATARAM
Alamat: Jl. Bung Karno No. 60 Mataram, Telp. (0370) 626874

NAMA : ____________________________________

NIM : ____________________________________

NO. ABSEN : ____________________________________

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016/2017


SOAL TIDAK BOLEH DIBAWA, HARAP DITINGGAL DI PENGAWAS
Mata Uji : Perencanaan Wilayah
Semester : VII (Tujuh)
Waktu : 12.00 – 13.15 Wita
Hari / Tgl : Senin, 21 November 2016
Dosen : Wahyudin, ST.,M.Eng
Sifat Ujian : Close book dan smartphone

1. Terdapat beberapa tipe perencanaan yang dapat digunakan dalam perencanaan


wilayah, sebutkan dan jelaskan 3 tipe perencanaan tersebut?
2. Pola struktur ruang kota yang umum diketahui adalah 3 macam, sebutkan dan jelaskan
pola struktur ruang kota tersebut?
3. Jelaskan dan gambarkan hirarki rencana tata ruang?
4. Jelaskan perbedaan dari teori konsentris dan teori inti ganda?
5. Dengan mengamati pendekatan yang dilakukan oleh pemerintah Kota Mataram dalam
hal pembangunan wilayah Kota Mataram, teori apakah yang dianut dan berikan
penjelasan singkat menurut saudara?

>>>>>SELAMAT BEKERJA<<<<<

Anda mungkin juga menyukai