Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEKOLAH VOKASI
DEPT. TEKNOLOGI INDUSTRI PRODI TEKNIK KIMIA
Jalan Prof. H. Soedarto, S.H. Tembalang Semarang 50275

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN 2020/2021


MATA KULIAH : KOMPUTASI PROSES TEKNIK KIMIA
SEMESTER/SKS : IV / 2 SKS
HARI/TANGGAL : JUMAT, 16 APRIL 2021
WAKTU : 100 MENIT
DOSEN PENGAMPU : DR. Eng. VITA PARAMITA, ST, MM, MEng
RIZKA AMALIA, S.T., M.T.
SIFAT : BUKA BUKU

PERHATIAN:
 KERJAKAN SOAL SECARA MANDIRI

1. Model pertumbuhan populasi p menyatakan ragi yang digunakan dalam proses fermentasi
alkohol dan f adalah konsentrasi sumber karbon yang harus difermentasikan. Pengukuran k
terhadap f untuk ragi diperlihatkan pada tabel berikut:

Fungsi laju pertumbuhan adalaha sbb

Dengan menggunakan matlab, tuliskan syntax untuk mendapatkan solusi nilai kmaks dan K
(tanpa membuat tabel & grafik)
*file submit : scan/foto jawaban linierisasi tulis tangan di kertas folio/HVS , dan
mfile matlab
2. Suatu reaktor batch dengan persamaan neraca massa dalam reaktor adalah
Dan persamaan laju reaksi

Jika diketahui beberapa nilai


k = 0.01,
K = 1.03
CA pada t = 0 adalah 0.5 mol/liter,
a. Dengan persamaan diferensial dalam matlab, hitunglah konsentrasi A hingga t = 10
b. Buatlah tabel dan grafik waktu vs konsentrasi A dengan matlab

*file submit : mfile matlab

3. Jelaskan maksud dari penggunaan syntax pada setiap baris dalam program matlab di bawah
ini

*file submit : scan/foto jawaban tulis tangan di kertas folio/HVS

Anda mungkin juga menyukai